//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/JPAP/issue/feed Jurnal Pengabdian Publik (JP-Publik) 2024-01-11T19:38:24+08:00 MUHAMMAD APRIAN JAILANI [email protected] Open Journal Systems <strong>Jurnal Pengabdian Publik (JP - PUBLIK)</strong> merupakan salah satu jurnal pengabdian masyarakat yang di kelola oleh Program Studi Ilmu Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Mataram (UMMAT). JP - Publik diterbitkan untuk menjadi media publikasi artikel dalam kemajuan dan perkembangan ilmu pengetahuan bidang Administrasi Publik dan ilmu sosial lainnya melalui hasil kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh mahasiswa, dosen maupun peneliti. //ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/JPAP/article/view/20703 EDUKASI PENGELOLAAN SAMPAH DALAM MENGEMBANGKAN KREATIFITAS MASYARAKAT (STUDI KASUS DI DESA LEMBAH SARI KECAMTAN BATU LAYAR KABUPATEN LOMBOK BARAP) 2024-01-05T11:59:40+08:00 Lalu Ramdan Hadi [email protected] Maulidiyan Firdaus [email protected] Widya Adi Prasetyo [email protected] Muhammad Ariy Dermawan [email protected] Rahmad Hidayat [email protected] <p align="center"> </p><p><strong><em>                   Abstak</em></strong><em> :Saat ini sampah pada umumnya, termasuk plastik telah menjadi salah satu masalah pencemaran lingkungan terbesar dan merupakan masalah pencemaran yang paling mendesak di Nusa Tenggara Barat. Masalah sampah sudah dirasakan sampai tingkat desa. Oleh karena itu, tim kami perlu memberikan edukasi terkait masalah tersebut ketika melakukan kegiatan KKN (Kuliah Kerja Nyata). Kegiatan pengabdian ini  diawali dengan melakukan survei lapangan di desa Lembah Sari. Setelah itu dilakukan kegiatan inti, yaitu edukasi dan sosialisasi strategi pengelolaan sampah dan pemanfaatan sampah plastik secara kreatif. Dalam penanganan sampah ini, kami memberikan edukasi dan pelatihan terkait berinovasi membuat <em>ecobric</em><em> </em>dari sampah yang dihasilkan masyarakat. Ecobric juga dapat digunakan sebagai pengganti batu bata, sebagai pot bunga, meja, kursi dan lain sebagainya. Respon Masyarakat terkait hal ini, yaitu mereka menjadi tahu cara mengelola sampah di masing-masing rumah tangga.</em></p><p> </p><p><strong>KESIMPULAN</strong></p><p>Dari pembahsan diatas terdapat beberapa kesimpulan :</p><ol><li>Pendekatan menggunakan sosialisasi dan inovasi</li><li>Strategi teknologi tepat guna (TTG) yang di rancang bagi suatu masyarakat tertentu agar dapat disesuaikan dengan aspek-aspek lingkungan, sosial dan ekonomi masyarakat yang bersangkutan. TTG program yang dibuat disesuaikan dengan permasalahan yang ada di desa lembah sari. Permasalahan yang di temukan di desa setempat,salah satunya yaitu sampah.Dalam penanganan sampah ini berinovasi membuat ecobric. Ecobric bisa juga digunakan sebagai pengganti batu bata, sebagai pot bunga, meja, korsi dan lain sebagainya.</li></ol><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p align="center"> </p><p> </p><p> </p><p> </p><p align="center"> </p> 2023-12-31T00:00:00+08:00 Hak Cipta (c) 2023 Jurnal Pengabdian Publik (JP-Publik) //ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/JPAP/article/view/21122 Membangun Generasi Unggul: Peran Program Intervensi Keluarga Berisiko Stunting di Kota Mataram 2024-01-02T10:48:20+08:00 Asfarony Hendra Nazwin [email protected] Muhammad Aprian Jailani [email protected] Muhammad Ali [email protected] Rahmad Hidayat [email protected] Mustamin H Idris [email protected] Fatmawati Fatmawati [email protected] <em>Setiap negra perlu dalam meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) melalui upaya pencegahan stunting pada anak-anak, terutama di Kota Mataram. Tujuan utama pengabdian ini adalah mengidentifikasi dan mengatasi risiko stunting dengan fokus lokasi pada kecamatan Ampenan dan Sandubaya. Melalui metode kolaboratif seperti akademis, praktisi, dan sektor bisnis, pengabdian mencakup identifikasi lokasi berdasarkan analisis data keluarga risiko stunting, edukasi tentang ciri-ciri keluarga risiko stunting, dan intervensi konkret berupa distribusi telur gratis. Hasil menunjukkan bahwa kegiatan ini menjangkau keluarga berisiko stunting, dengan partisipasi aktif dari berbagai pihak termasuk masyarakat. Pendekatan holistik yang melibatkan sosial ekonomi, budaya, dan kesehatan mampu memberikan kontribusi positif terhadap pemahaman masyarakat tentang keluarga risiko stunting, mengurangi risiko stunting, dan memberikan solusi ekonomis dalam konteks kesejahteraan dan pemenuhan gizi terjengkau kepada anak-anak di Kota Mataram</em> 2023-12-31T00:00:00+08:00 Hak Cipta (c) 2023 Jurnal Pengabdian Publik (JP-Publik) //ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/JPAP/article/view/20952 PEMBERDAYAAN PEDAGANG DUREN MELALUI STRATEGI PROMOSI INOVATIF PADA DESA KEKAIT LOMBOK BARAT 2023-12-31T18:26:41+08:00 Ibrahim Ibrahim [email protected] Agus Kurniawan [email protected] Mas'ad Mas'ad [email protected] Mintasrihardi Mintasrihardi [email protected] Abdul Wahab [email protected] Siti Hasanah [email protected] Vera Mendalina [email protected] Syaharuddin Syaharuddin [email protected] Agus Herianto [email protected] Mahsup Mahsup [email protected] Sintayana Muhardini [email protected] Mardiyah Hayati [email protected] Febrita Susanti [email protected] Muslimin Muslimin [email protected] Ilham Ilham [email protected] Muhammad Khalis Ilmi [email protected] Asma Azizah [email protected] Burhanuddin Burhanuddin [email protected] Muhammad Saleh [email protected] M. Sobry [email protected] Akhmad Syafruddin [email protected] Muhammad Salahuddin [email protected] Syaifuddin Iskandar [email protected] Syarifuddin Syarifuddin [email protected] <em>Masih rendah ketrampilan pedagang dalam mempromosikan hasil bumi duren. Tujuan dilakukan pengabdian kepada masyarakat khususnya pemberdayaan pedagang duren melalui strategi inovatif pada desa kekait Lombok Barat. Metode yang digunakan adalah sosialisasi pada pedagang. Hasil Pengabdian kepada masyarakat ini diketahui bahwa antusias dari pedagang dalam memperkenalkan media social sebagai media promosi dagangan kepada umum. Keberadaan program ini memberikan dampak positif dalam meningkatkan hasil penjualan duren dari waktu ke waktu. Kedepan diperlukan event skala nasional dan internasional dengan membuat duren sebagai icon kekait sebagai hasil bumi di tanah Lombok khususnya Desa Kekait Gunung Sari. </em> 2023-12-31T00:00:00+08:00 Hak Cipta (c) 2023 Jurnal Pengabdian Publik (JP-Publik) //ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/JPAP/article/view/20874 PENATAAN KAWASAN WISATA TAMAN PECATU SEBAGAI DESA WISATA 2023-12-31T18:26:41+08:00 Diaz Erlangga Andisyahputro [email protected] Lalu Indra Adi Saputra [email protected] Nadia Sabrina [email protected] Nabila Alfauziah [email protected] Yuyun Nurul Halika [email protected] Siti Atika Rahmi [email protected] <p>Pariwisata merupakan salah satu sektor penggerak perekonomian yang perlu diberi perhatian lebih agar dapat berkembang dengan baik. Desa wisata adalah sebuah kawasan pedesaan yang memiliki beberapa karakteristik khusus untuk menjadi daerah tujuan wisata. Di Desa Teniga Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara dengan potensi memiliki keunikan, keaslian, sifat khas, letaknya di dataran tinggi dapat melihat keindahan alam yang luar biasa dan juga berkaitan dengan kelompok atau masyarakat berbudaya yang secara hakiki menarik minat pengunjung. Selain itu, memiliki peluang untuk berkembang baik dari sisi prasarana dasar, maupun sarana lainnya. Taman Pecatu sebagai Desa Wisata di Desa Teniga yang dapat meningkatkan perekonomian masyarakat dan meningkatkan pendapatan pemerintahan Desa Teniga. Hal ini penting untuk di kembangkan dan di jaga oleh pemerintahan Desa Teniga dan masyarakat.</p>Kata Kunci : Pariwisata, Desa Wisata, Perekonomian, Taman Pecatu 2023-12-31T00:00:00+08:00 Hak Cipta (c) 2023 Jurnal Pengabdian Publik (JP-Publik) //ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/JPAP/article/view/20849 MENGEDUKASI AKAN PENTINGNYA LINGKUNGAN BERSIH DAN SEHAT DENGAN MENGAPLIKASIKAN PENGELOLAAN SAMPAH BERBASIS PEMILAHAN SAMPAH DI MASYARAKAT DESA TENIGA 2023-12-31T18:26:41+08:00 Ameryya Tri Budiarni [email protected] Dedi Yusuf [email protected] Ainun Alfina Fitria [email protected] Siti Humaya [email protected] Nurul Fidaris [email protected] Hijril Ismail [email protected] Siti Atika Rahmi [email protected] Syafril syafril [email protected] <p>Kebersihan lingkungan merupakan tanggung jawab setiap warga masyarakat. Lingkungan yang sehat mencerminkan kualitas hidup masyarakat dan menjamin terjaganya kesehatan setiap individu. Program pengabdian masyarakat ini dilakukan di Desa Teniga, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara. Salah satu masalah yang perlu diperhatikan di daerah ini adalah pencemaran lingkungan, yaitu sampah organik dan anorganik berupa limbah rumah tangga yang dapat merusak kebersihan lingkungan. Adapun tujuan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan kepedulian masyarakat Desa teniga terhadap pentingnya kebersihan dan kesehatan lingkungan. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini yaitu dengan pelaksanaan sosialisasi perihal pemilahan sampah yang tepat. Aksi lapangan diataranya dengan kegiatan pembagian plastik sampah sebagai wadah sementara yang di bagikam di rumah rumah masyarakat Desa Teniga, memonitoring tiga kali dalam satu minggu guna mengetahui masyarat telah tepat dalam pemilahan sampah. Pemilahan sampah organik dan Anorganik memanfaatkan sampah menjadi bahan kreasi atau kerajinan tangan untuk sampah anorganik dan Pembuatan gumelang untuk proses pembuatan kompos bagi sampah organik. Mengajak masyarakat gotong royong bersama membersihkan lingkungan di sekitar desa teniga. Kegiatan pengabdian dapat terlaksana dengan baik atas dukungan antusias dan kontribusi dari masyarakat di Desa Teniga.</p><p> </p><p><strong>Kata kunci: </strong>Kesadaran, Masyarakat, Bersih</p> 2023-12-31T00:00:00+08:00 Hak Cipta (c) 2023 Jurnal Pengabdian Publik (JP-Publik) //ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/JPAP/article/view/20902 PENYULUHAN STRATEGI PEMASARAN UMKM DESA PINANG SEBATANG TIMUR KABUPATEN SIAK 2023-12-31T18:26:41+08:00 Hafzana Wiyani Putri [email protected] Anggi Wiyani Putri [email protected] Auren Kezia Tiffani [email protected] Kamasya Nur Faidah [email protected] Kelvin Chandra [email protected] Paska Pidadiko [email protected] Umli Dwi Putri [email protected] Yudi Varizal [email protected] <em>Kegiatan Pengabdian Masyarakat Universitas Riau di Desa Pinang Sebatang Timur Kabupaten Siak Provinsi Riau dilakukan dengan tujuan untuk membantu memperbaiki perekonomian Masyarakat melalui proses peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) dengan meningkatkan pemahaman masyarakat yang menjadi target kegiatan. Kegiatan dilakukan dengan metode penyuluhan tatap muka yang diberikan kepada masyarakat pemilik Usaha Mikro Kecil dan Menengah di wilayah Desa Pinang Sebatang Timur dengan topik Strategi Pemasaran UMKM. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman terkait UMKM dan Strategi Pemasaran UMKM setelah dilakukannya kegiatan penyuluhan.</em> 2023-12-31T00:00:00+08:00 Hak Cipta (c) 2023 Jurnal Pengabdian Publik (JP-Publik) //ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/JPAP/article/view/21131 PENGUATAN KONSEP UNTUK WISATA DESA SANGIANG DI KECAMATAN WERA KABUPATEN BIMA 2023-12-31T18:26:42+08:00 Nurhayu Nurhayu [email protected] Rahmad Hidayat [email protected] Mintasrihardi Mintasrihardi [email protected] Muhammad Aprian Jailani [email protected] <p>Pariwisata adalah salah satu yang menjadi prioritas untuk dikembangkan oleh<br />pemerintah. Potensi itu tentu bisa menjadikan daerah tersebut sebagai destinasi<br />wisata baru. Seharusnya pariwisata menjadi sektor penting dalam memberikan <br />pemasukan serta sumber pendapat bagi pembangunan disuatu daerah. Titik<br />sentral antara pariwisata dengan pembangunan berkelanjutan adalah ekowisata.<br />Salah satu daerah yang memiliki potensi adalah desa sangiang yang ada di<br />kabupaten Bima. Kegiatan ini dilakukan dengan cara pengumpulan data, analisis<br />data serta pendeskripsian data. Terdapat empat aspek potensi pariwisata yang<br />didapati seperti Atraksi yang meliputi gunung berapi sangiang, karombo wera <br />(gua peninggalan sejarah), penenun tradisional, festival perahu, makanan khas,<br />dan lain sebagainya. Aksesbilitas seperti akses jalan yang sudah cukup baik<br />sampai ke lokasi. Amenitas seperti adanya pedagang dan toko/kios yang menjual<br />kebutuhan minimal wisatawan. Anciliriatas yaitu adanya kelompok sadar wisata<br />(Pokdarwis). Peran masyarakat ditunjukan seperti menerima dengan baik<br />kedatangan wisatawan domestik maupun mancanegara. Alternatif konsep yang<br />bisa dikembangkan lagi seperti (1) Pengemasan Potensi Wisata, (2) Peningkatkan<br />sarana dan prasarana, (3) Peningkatan tatakelola manajemen pariwsata, (4)<br />Peningkatan promosi</p> 2023-12-31T00:00:00+08:00 Hak Cipta (c) 2023 Jurnal Pengabdian Publik (JP-Publik) //ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/JPAP/article/view/21101 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PEMBIBITAN CABAI DAN TOMAT di DESA ANDALAN KECAMATAN BAYAN KABUPATEN LOMBOK UTARA 2024-01-11T19:38:24+08:00 Roni Arman [email protected] Muhammad Aris Akbar Jafar [email protected] Firmansyah Firmansyah [email protected] Tekla Rensiana Toyo [email protected] Yuspita Andini [email protected] Reida Shafa K [email protected] Adiman Fariyadin [email protected] Salmin Salmin [email protected] <p>Desa Andalan merupakan salah satu Desa yang berada di Kecamatan Bayan Kabupaten Lombok Utara yang memiliki potensi yang baik untuk dikembangkan. Salah satunya tanaman holtikultura yakni tanaman cabai dan tomat. Tanaman ini sangat penting untuk memenuhi kebutuhan manusia. Oleh karena itu tujuan dari program Kuliah Kerja Nyata PKKM MBKM Universitas Muhammdiyah Mataram di Desa Andalan dengan Tema Program Kerja yakni pemberdayaan masyarakat melalui pembibitan cabai dan tomat dapat memberikan dampak positif dan mampu meberikan edukasi penting agar nilai jual dari tanaman ini memiliki keuntungan bagi masyarakat khususnya para petani dan masyarakat Desa Andalan. Program ini dilaksanakan di Desa Andalan Kacamatan Bayan Kabupaten Lombok Utara pada Bulan Septemmber sampai dengan Desember 2023. Program ini menggunakan metode Rancangan Acak Kelompok Sederhana (RAK) dengan enam perlakuan dan empat ulangan. Perlakuan pada tanaman tomat dan cabai rawit menggunakan lahan petak untuk proses semaimya atua proses berkecambah dengan ukuran panjang 2 m serta lebar 1 mdan polybag yang berukuran 8 x 9 cm untuk memisahkan benih atau bibit setelah proses berkemaba. Hasil Program kerja menunjukkan bahwa perlakuan berbagai ukuran lahan petak berpengaruh nyata terhadap tanaman tomat dan cabai rawit di pekarangan rumah pada seluruh parameter pengamatan. Penggunaan lahan petak terbesar dengan ukuran lebar 1- 1,2 cm tinggi 30 cm dan jarak antara berdengan 30 cm memberikan pengaruh terbaik terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman tomat dan tanaman cabai rawit di pekarangan.</p><p><strong>Kata Kunci: Holtikultura, Masyarakat, Nilai Ekonomi</strong></p> 2023-12-31T00:00:00+08:00 Hak Cipta (c) 2023 Jurnal Pengabdian Publik (JP-Publik)