PEMBUATAN SARANA PEMBUDIDAYAAN CACING SUTRA DI PONDOK PESANTREN JAMIA’TUL ISLAMIYAH SEBAGAI PAKAN BIBIT LELE

Authors

  • Kharis Sugiarto Institut Teknologi Kalimantan
  • Risty Jayanti Yuniar Institut Teknologi Kalimantan
  • Amalia Rizqi Utami Institut Teknologi Kalimantan
  • M. Syaffana T.H. Institut Teknologi Kalimantan
  • Dui Satrya .W Institut Teknologi Kalimantan

DOI:

https://doi.org/10.31764/jpmb.v6i4.11229

Keywords:

feeding on catfish, jami'atul islamiyah, silkworms.

Abstract

ABSTRAK

Pesantren Jami'atul Islamiyah yang berlokasi di Jl. Sultan Hasanudin, Kariangau, Kec. Balikpapan Barat, Kota Balikpapan, Kalimantan Timur. Pondok Pesantren Jami'atul Islamiyah membutuhkan metode penggantian pakan pelet untuk budidaya ikan lele agar dapat menekan pengeluaran biaya. Dengan berdasar permasalahan tersebut yang dialami oleh pihak mitra. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat dilakukan untuk memberikan solusi dan menyelesaikan permasalahan yang dihadapi mitra. Usulan solusi yang diberikan adalah membuat prototype budidaya ulat sutera di Pondok Pesantren Jami'atul Islamiyah. Pemilihan ulat sutera sebagai solusi penganti pakan, karena ulat sutera merupakan salah satu makanan bergizi bagi ikan lele. Ulat sutera mudah dibudidayakan, karena ulat sutera membutuhkan sangat sedikit oksigen untuk berkembang. Metode yang digunakan adalah: sosialisasi dan observasi, pembuatan fasilitas ulat sutera, pelatihan dan monitoring. Luaran dari kegiatan ini berupa prototype media budidaya ulat sutera yang diberikan kepada mitra binaan.

 

Kata kunci: pakan ikan; jami'atul islamiyah; cacing sutra.

 

ABSTRACT

Jami'atul Islamiyah Islamic Boarding School which is located on Jl. Sultan Hasanudin, Kariangau, Kec. West Balikpapan, Balikpapan City, East Kalimantan. Jami'atul Islamiyah Islamic Boarding School requires replacement of pellet feed for catfish cultivation in order to reduce costs. On the basis of these problems experienced by the partners. Community service activities are carried out to provide solutions and resolve problems faced by partners. The proposed solution is to make a prototype of silkworm cultivation at the Jami'atul Islamiyah Islamic Boarding School. The selection of silkworms as a feed replacement solution, because silkworms are one of the nutritious foods for catfish. Silkworms are easy to cultivate, because silkworms require very little oxygen to thrive. The methods used are: socialization and observation, making silkworm facilities, training and monitoring. The output of this activity is in the form of prototype media for silkworm cultivation given to fostered partners.

 

Keywords: feeding on catfish; jami'atul islamiyah; silkworms.

References

Suyanto, N. S. R. (2004). Budidaya Ikan Lele (ed. Revisis). Niaga Swadaya.

Pardiansyah, D., Supriyono, E., & Djokosetianto, D. (2014). Evaluasi budidaya cacing sutra yang terintegrasi dengan budidaya ikan lele sistem bioflok Evaluation of integrated sludge worm and catfish farming with biofloc system. Jurnal Akuakultur Indonesia, 13(1), 28-35.

Sugiarto, K., & Kusuma, V. A. (2021, November). Penyuluhan Pemanfaatan Botol Air Mineral Bekas Sebagai Media Tanam Sayuran Hidroponik (Hidrobokas) Di Kelurahan Damai Baru. In Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat (SEPAKAT) (Vol. 2).

Supriyono, E., Pardiansyah, D., Putri, D. S., & Djokosetianto, D. (2015). Perbandingan jumlah bak budidaya cacing sutra (tubificidae) dengan memanfaatkan limbah budidaya ikan lele (clarias sp) sistem intensif terhadap kualitas air ikan lele dan produksi cacing sutra. Depik, 4(1).

Nuraini, N., Nasution, S., Tanjung, A., & Syawal, H. (2019). Budidaya Cacing Sutra (Tubifek sp) sebagai Makanan Larva Ikan. Journal of Rural and Urban Community Empowerment, 1(1), 9-14.

Fauzi, R. U. A., & Sari, E. R. N. (2018). Analisis usaha budidaya maggot sebagai alternatif pakan lele. Industria: Jurnal Teknologi dan Manajemen Agroindustri, 7(1), 39-46.

Satoto, I., Fitriadi, R., Palupi, M., & Dadiono, M. S. (2021). Pembuatan pakan ikan lele di kelompok pembudidaya ikan mina semboja, desa pasinggangan. Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat, 4(2).

Anggraeni, D. N., & Rahmiati, R. (2016). Pemanfaatan Ampas Tahu Sebagai Pakan Ikan Lele (Clariasbatrachus) Organik. Biogenesis: Jurnal Ilmiah Biologi, 4(1), 53-57.

Yuhanna, W. L., & Yulistiana, Y. G. (2017). Pemberdayaan Masyarakat Desa Wakah, Kecamatan Ngrambe melalui Pembuatan Pakan Lele Alternatif dari Ampas Tahu dan Probiotik. Agrokreatif: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat, 3(2), 108-114.

Mahyudin, K., & S PI, M. M. (2013). Panduan lengkap agribisnis Lele. Niaga Swadaya.

Merawati, V. E., & Agus, M. (2015). Analisis pertumbuhan dan kelulushidupan larva lele (clarias gariepenus) yang diberi pakan daphnia sp. hasil kultur massal menggunakan pupuk organik difermentasi. Pena Jurnal Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi, 26(1).

Annisa, I. T., Deviastri, L., & Novesar, M. R. (2021). Pelatihan dan Bimbingan Budidaya Ternak Lele Dalam Ember di Tengah Ibu Kota Jakarta. Community Engagement and Emergence Journal (CEEJ), 2(2), 200-205.

Hariani, D., & Purnomo, T. (2017). Pemberian probiotik dalam pakan untuk budidaya ikan lele. STIGMA: Jurnal Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Unipa, 10(01).

Ahmadi, H., & Kurniawati, N. (2012). Pemberian probiotik dalam pakan terhadap pertumbuhan lele sangkuriang (Clarias gariepinus) pada pendederan II. Jurnal Perikanan Kelautan, 3(4).

Madinawati, M., Serdiati, N., & Yoel, Y. (2011). Pemberian pakan yang berbeda terhadap pertumbuhan dan kelangsungan hidup benih ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus). Media Litbang Sulteng, 4(2).

Harifuzzumar, H., Arkan, F., & Putra, G. B. (2018, October). Perancangan Dan Impelementasi Alat Pemberian Pakan Ikan Lele Otomatis Pada Fase Pendederan Berbasis Arduino Dan Aplikasi Blynk. In Proceedings of National Colloquium Research and Community Service (Vol. 2)

Downloads

Published

2022-12-17

Issue

Section

Articles