PENGARUH EVALUASI JABATAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KINERJA KARYAWAN PADA PERUM BULOG DIVISI REGIONAL NUSA TENGGARA BARAT
DOI:
https://doi.org/10.31764/jabb.v1i1.2281Keywords:
Evaluasi, Jabatan, Produktivitas Kinerja KaryawanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui ada atau tidak pengaruh evaluasi kerja karyawan terhadap kinerja karyawan di Perum Bulog Divre Nusa Tenggara Barat. Metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Penelitian dengan memperoleh data yang berbentuk angka. Penelitian ini mengunakan jenis data primer dan data sekunder. Metode sampling indicator yang dikaji Pengaruh Evaluasi Jabatan Terhadap Produktivitas Kinerja Karyawan Pada Perum Bulog Divisi Regional Nusa Tenggara Barat. Teknikanalisis data Uji Validitas, Uji Reabilitas, Analisa Regresi Linear, Uji HipotesisdanUji R Square/Detreminasi (R2) Hasil dari penelitian ini Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa evaluasi jabatan berpengaruh signifikan terhadap produktivitas kinerja karyawan pada Perum Bulog Divisi Regionel Nusa Tenggara Barat. Artinya adanya peningkatan evaluasi jabatan menurut karyawan akan meningkatkan produktivitas kerja karyawan. Bobot pengaruh variable evaluasi jabatan terhadap produktivitas kinerja karyawan sebesar 0,984 yang menunjukkan bahwa jika variabele valuasi jabatan menurut responden mengalami kenaikan sebesar 1 satuan variable produktivitas kerja akan mengalami kenaikan sebesar 0,984.References
Arikunto, Jabar dan Abdul. 2010: 56. Prosedur Evaluasi. Jakarta: Bumi Aksara.
Ardana. 2012. Analisis dan Deskripsi Jabatan. (Teori). Jakarta: Penerbit Erlangga.
Bangun. 2012:201. Pelatihan Keterampilan Karyawan Untuk Menghasilkan Pekerjaan Yang Efekti.
Untuk Meningkatkan Kinerja Karyawa dan Manajemen Sumber Daya Manausi. Jakarta: Erlangga.
Dessler. 2008. Evakuasi Jabatan. (teori dan praktek). Jakarta,
Uraian Jabatan. (Teori). Jakarta, Bumi Aksara.
Ghozali. 2005. Analisis Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit-Undip.
Gomes, 1995. Teori dan Analisi Kinerja Karyawan. Jakarta: Bumi Aksara.
Mondy. 2018. Analisis Jabatan. Jakarta : Penerbit Erlangga.
Muchdarsyah, 2009. Produktivitas Apa dan Bagaimana. Jakarta: Bumi Aksara.
Noe. 2010. Analisis Penelitian Analisis Penilaian Kinerja.
Pelatihan dan Faktor Mutu Karyawan
Rahayu, S, Diyan Kurniawati. 2007. Pengaruh Sistem Penghargaan terhadap Kinerja Pegawai Pada Perum Bulog Devisi Regional Palu.
Ruslan. 2008. Metode Penelitian Analisis Sensus.(Teori).
Suhaimi, R. 2017. Pengaruh Promosi Jabatan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Garuda Metalindo.
Siswanto. 2002. Urain Jabatan (Job description).(Teori).
Sustrisno, 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana.
Produktivitas Kerja. (Teori). Jakarta: Bumi Aksara.
Indikator-Indikator Produktivitas Kerja. Jakarta, Bumi Aksara
Sumber Daya Manusia Dan Produktivitas Kerja. Bandung: Mandar Maju. 2010.
Siagian. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.
Metode Penelitian Populasi. Bandung: Alfabeta.
Metode Penelitian Kombinasi. Bandung:Alfabeta.
Metode Pengumpulan Data. Bandung: Alfabeta.
Pengolahan Data. Bandung: Alfabeta.
Teknik Analisis Data. Bandung: Alfabeta.
Widodo T. 2014. Pengaruh Lingkungan Kerja Budaya Organisasi Kepemimpinan Terhadap Kinerja Studi Pegawai Kecamatan Sidorejo Kota Salattiga.
Yanti, D. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia, Reformasi Birokarsi, dan Manajemen Pegawai Negra Sipil. Bandung: Retikaditami.
Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Perusahaan Knalopot Diesel Timbul Jaya Nguntut
Tulungagung