PLANNING AND ASSISTANCE THE MAKING OF INFILTRATION WELLS

Authors

  • Gunawan Prayitno Universitas Brawijaya http://orcid.org/0000-0003-4534-9524
  • Mohammad Bisri Universitas Brawijaya
  • Pitojo Tri Juwono Universitas Brawijaya
  • Muhammad Ruslin Anwar Universitas Brawijaya
  • Harimurti Harimurti Universitas Brawijaya
  • Nindya Sari Universitas Brawijaya
  • Dian Dinanti Universitas Brawijaya
  • Mayang Wigayatri Universitas Brawijaya

DOI:

https://doi.org/10.31764/jces.v4i1.3564

Keywords:

Floods, Flooding, Infiltration Wells.

Abstract

Abstrak: Banjir, dan genangan dapat terjadi dimana saja di Indonesia, terutama dengan curah hujan yang cukup tinggi. Sumur resapan dan biopori dapat menjadi solusi bagi permasalahan banjir dan genangan.  Sumur resapan adalah sebuah rekayasa teknik penyimpanan air dengan bentuk seperti sumur gali yang memiliki fungsi sebagai penampung air hujan dari atap rumah yang diteruskan dalam tanah dengan kedalaman tertentu. Pondok Pesantren Bahrul Maghfiroh yang terletak di Kelurahan Tlogomas, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang juga mempunyai permasalahan genangan akibat limpasan air yang cukup tinggi. Kegiatan ini bertujuan membuat sumur resapan dilokasi mitra sehingga dapat mengurangi terjadinya genangan yang sering terjadi pada saat musih hujan. BPPM (Badan Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat) Fakultas Teknik Universitas Brawijaya bekerjasama dengan mitra Yayasan di Ponpes Bahrul Maghfiroh di Kelurahan Tlogomas, Kecamatan Lowokwaru Kota Malang, mendampingi dalam proses perencanaan dan implementasi pembangunan sumur resapan. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan dimulai dengan pelaksanaan Focus Group Discussion (FGD) penentuan lokasi sumur resapan, pendampingan perencanaan serta pendampingan pembangunan sumur resapan. Hasil kegiatan ini adalah terbangunnya 3 (tiga) sumur resapan yang diharapkan dapat mengurangi genangan yang biasa terjadi di dalam lingkungan pondok pesantren.

Abstract:  Floods and flooding can occur anywhere in Indonesia, especially with high rainfall. Infiltration wells and bio pores can be a solution to flood and flood problems. The infiltration well is an engineering water storage technique in the form of a dug well, which functions as a rainwater reservoir from the roof of a house, which continues to be deep in the ground. Bahrul Maghfiroh Islamic Boarding School, located in Tlogomas Village, Lowokwaru District, Malang City, also has a serious water runoff flooding problem. This activity aims to make infiltration wells in partner locations to reduce flooding that often occurs during the rainy season. BPPM (Research and Community Service Agency) Faculty of Engineering, Universitas Brawijaya collaborates with the Bahrul Maghfiroh Islamic Boarding School partners in Tlogomas Village, Lowokwaru District Malang City to assist in the planning and implementation of the infiltration well building process. This community service activity began with the implementation of the Focus Group Discussion (FGD) on infiltration wells, assistance in the planning, and assistance in the construction of absorption wells. This activity result is the construction of 3 (three) infiltration wells, which are expected to reduce the amount of flooding normally occurring in the boarding school environment.

Author Biography

Gunawan Prayitno, Universitas Brawijaya

Department Regional and Urban Planning

References

Anggraeni, M., Prayitno, G., Hariyani, S., & Wahyuningtyas, A. (2013). The Effectiveness of Bio-pore as an Alternative Eco drainage Technology to Control Flooding in Malang City. Journal of Applied Environmental and Biological Sciences, 3(2), 23–28.

Aulia, R. N., Mardhiah, I., Bagus, D., Gunawan, A., & Sari, D. E. N. (2018). PENGELOLAAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN BERBASIS PESANTREN. Jurnal Ilmiah Pendidikan Lingkungan Dan Pembangunan. https://doi.org/10.21009/plpb.191.05

Auvaria, S. W., Nilandita, W., & Nengse, S. (2019). Perencanaan Sistem Manajemen Lingkungan pada Aspek Air Bersih, Limbah, Energi, dan Penghijauan di Pondok Pesantren (Studi Kasus: Pondok Pesantren An-Najiyah Surabaya). Al-Ard: Jurnal Teknik Lingkungan.

Azis, A., Yusuf, H., & Faisal, Z. (2016). Konservasi Air Tanah Melalui Pembuatan Sumur Resapan Air Hujan Di Kelurahan Maradekaya Kota Makassar. INTEK: Jurnal Penelitian. https://doi.org/10.31963/intek.v3i2.57

Butler, D., & Davies, J. w. (2004). Urban Drainage 2nd Edition. In Urban drainage.

Dacholfany, M. I. (2017). INISIASI STRATEGI MANAJEMEN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DALAM MENINGKATKAN MUTU SUMBER DAYA MANUSIA ISLAMI DI INDONESIA DALAM MENGHADAPI ERA GLOBALISASI. At-Tajdid : Jurnal Pendidikan Dan Pemikiran Islam. https://doi.org/10.24127/att.v1i01.330

Departemen Pekerjaan Umum. (1990a). Spesifikasi Sumur Resapan Air Hujan untuk Lahan Pekarangan (SK SNI S–14–1990-F).

Departemen Pekerjaan Umum. (1990b). Tata Cara Perencanaan Umum Drainaase Perkotaan (SNI T-07-1990-F).

Departemen Pekerjaan Umum. (1990c). Tata Cara Teknik Pembuatan Sumur Resapan Air Hujan Untuk Lahan Pekarangan (SK SNI T–06–1990–F).

Kodoatie, Robert J. & Syarief, R. (2010). Tata Ruang Air Tanah. Yogyakarta: Andi Press.

Kodoatie, R. J., & Syarief, R. (2010). Tata Ruang Air. Yogyakarta : Andi.

Nugraha, A. T., Prayitno, G., Situmorang, M. E., & Nasution, A. (2020). The role of infrastructure on economic growth and income inequality of Indonesian. Economics and Sociology, 13(1), 102–115. https://doi.org/10.14254/2071

Rosyidie, A. (2013). Banjir: Fakta dan Dampaknya, Serta Pengaruh dari Perubahan Guna Lahan. Journal of Regional and City Planning. https://doi.org/10.5614/jpwk.2013.24.3.1

Syafe’i, I. (2017). PONDOK PESANTREN: Lembaga Pendidikan Pembentukan Karakter. Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam. https://doi.org/10.24042/atjpi.v8i1.2097

Umar, I., Widiatmaka, W., Pramudya, B., & Barus, B. (2017). EVALUASI KESESUAIAN LAHAN UNTUK KAWASAN PERMUKIMAN DENGAN METODE MULTI CRITERIA EVALUATION DI KOTA PADANG. Jurnal Pengelolaan Sumberdaya Alam Dan Lingkungan (Journal of Natural Resources and Environmental Management). https://doi.org/10.29244/jpsl.7.2.148-154

Wahyuningtyas, A., Hariyani, S., & Sutikno, F. R. (2011). Strategi Penerapan Sumur Resapan sebagai Teknologi Ekkodrainase di Kota Malang (Studi Kasus : Sub DAS Metro). Jurnal Tata Kota Dan Daerah.

Yohana, C., Griandini, D., & Muzambeq, S. (2017). Penerapan Pembuatan Teknik Lubang Biopori Resapan Sebagai Upaya Pengendalian Banjir. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM). https://doi.org/10.21009/jpmm.001.2.10

Downloads

Published

2021-01-24

Issue

Section

Articles