PENGUATAN LITERASI DIGITAL MARKETING DAN PRODUCT PHOTOGRAPHY BAGI UMKM DI DESA BAREJULAT

Authors

  • Baiq Azqiana Satirah
  • Rismayani Rismayani
  • Baiq Harly Widayanti
  • Nurul Fikriati Ayu Hapsari

DOI:

https://doi.org/10.31764/jpils.v3i2.17582

Abstract

Desa Barejulat merupakan desa di Kecamatan Jonggat yang paling banyak masyarakatnya bekerja ke luar negeri sebagai TKI ataupun TKW dengan jumlah mencapai 607 orang. Padahal jumlah UMKM di Desa tersebut mencapai 273 UMKM. Dari segi jumlah UMKM seharusnya dapat membuka peluang lapangan pekerjaan yang lebih banyak. Namun, banyak UMKM yang sulit berkembang karena kurang mengikuti perkembangan zaman. Terbatasnya ketersediaan lapangan pekerjaan merupakan salah satu faktor pendorong masyarakat memilih untuk menjadi TKI atau TKW. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berupa pelatihan digital marketing dan product photography merupakan upaya yang dapat dilakukan guna meningkatkan kapasitas UMKM yang ada di desa tersebut sehingga dapat mengoptimalkan penggunaan teknologi dan mendorong perkembangan UMKM. Adapun metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah dengan Participation Action Research (PAR) yang dilaksanakan dengan adanya partisipasi masyarakat melalui adanya sosialisasi serta pemberian materi dan pelatihan.  Hasil dari kegiatan ini di antaranya adalah peningkatan pengetahuan masyarakat tentang digital marketing dan juga dasar dalam melakukan product photography.

References

Afandi, A. (2014). Modul Participatory Action Researh (PAR). Surabaya: LPPM UIN Sunan Ampel.

Anggraini, P., Monanisa, & Afarat, Y. (2020). Dampak TKW terhadap Sosial Ekonomi Keluarga yang ditinggalkan di Kecamatan Tanjung Raja. Jurnal Swarnabhumi, 35-39.

Arliman S, L. (2017). Perlindungan Hukum UMKM dari Eksploitasi Ekonomi dalam Rangka Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat. Jurnal Rechts Vinding: Media Pembinaan Hukum Nasional, 387-388.

Badan Pusat Statistik. (2020). Kecamatan Jonggat Dalam Angka. Jonggat: Badan Pusat Statistik.

Basuki, N. (2019). Analisis Resiko Yang Dirasakan dan Prestasi Belajar Peserta Pelatihan Pengadaan Barang/Jasa. Sosial dan Humaniora, 57.

Danurahman, J., & Kusdarini, E. (2021). Dampak Pandemi Coronavirus Disease (Covid-19) dalam Perspektif Hukum di Era Digital . Masalah-masalah Hukum, 151-152.

Febriyanto, M., & Arisandi, D. (2018). Pemanfaatan Digital Marketing Bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah pada Era Masyarakat Ekonomi Asean. JMD: Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara, 61-76.

Hardilawati, W. (2020). Strategi Bertahan UMKM di Tengah Pandemi Covid-19. Jurnal Akutansi & Ekonomika, 89-98.

Kautsar, M. H., Munasyaroh, N., Fadhilah, P. A., & Utama, I. Y. (2019). Analisis SWOT Inovasi Lini Bisnis PT. Pndad (Persero): Pelayanan Keamanan Siber. Ejournal Lembagakeris, 1-10.

Miarso. (2007). Menyemai Benih Teknologi Pendidikan . Jakarta: Pustekom Diknas.

Pemerintah Desa Barejulat. (2022). Profil Desa Barejulat. Jonggat: Pemerintah Desa Barejulat.

Sejati, D. (2020). Pengangguran serta Dampaknya terhadap Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi. Akselerasi: Jurnal Ilmiah Nasional, 103-104.

Sukirno, S. (2006). Ekonomi Pembangunan Edisi Kedua. Jakarta: Prenada Media Group.

Wibowo, H., & Raharjo, S. T. (2019). Potret Generasi Milenial Pada Era Revolusi Industri 4.0. Pekerjaan Sosial, 188.

Witro, D., & Putri, L. A. (2018). Kontribusi Media Sosial Terhadap Produktivitas Karyawan Generasi Milenial PT Perkebunan Nusantara VI Kayu Aro. Ekonomi & Bisnis, 119.

Downloads

Published

2023-10-28

Issue

Section

Articles