Pemanfaatan Limbah Kulit Kacang Tanah dan Sekam Padi dalam Pembuatan Biofoam Kemasan Ramah Lingkungan

Authors

  • Irna Erviana Pendidikan Bahasa Indonesia, Universitas Muhammadiyah Bone
  • Andi Muhammad Irfan Taufan Asfar Pendidikan Matematika, Universitas Muhammadiyah Bone
  • Muh. Safar Pendidikan Bahasa Indonesia, Universitas Muhammadiyah Bone
  • Andi Muhamad Iqbal Akbar Asfar Teknik Kimia, Politeknik Negeri Ujung Pandang
  • Sartika Sari Dewi Teknologi Pendidikan,Universitas Muhammadiyah Bone
  • Wiwi Damayanti Pendidikan Matematika, Universitas Muhammadiyah Bone
  • Yulita Yulita Teknologi Pendidikan,Universitas Muhammadiyah Bone

Keywords:

Eco-friendly packaging biofoam

Abstract

Abstract: Agricultural commodities that are widely consumed by the people of Indonesia are rice and peanuts as one of the main staple foods. Peanut is a secondary crop that can meet increased nutrition, especially as a source of protein and vegetable fat. So far, peanuts are produced by the community as a staple food that can be served into several preparations, such as boiled peanuts, crunchy peanuts and atomic beans, (Agricultural Research and Development Agency, 2012) (Novianto et al.2020). This biodegradable foam (Biofoam) is an alternative food packaging to replace Styrofoam which is made from natural ingredients, namely starch and fiber. Utilization of Biofoam so far has not been processed in Patingi Village, while the potential raw materials are found, namely peanuts and rice husks, so that through the empowerment of youth groups in Pationgi Village, they will be trained in processing peanut and rice husk waste because some partners are currently less productive and work as farmers. so that through this program can increase creativity, knowledge, provision of skills of partners and improve the community in the level of the economy. This, the discovery of biodegradable foam is very helpful for environmental conservation. By utilizing waste certainly provides added value and reduces pollution. Now, all agricultural and plantation products can be useful. Farmers will get economic value because they get additional income from processing husks and peanut shells (balista).


Abstrak: Komoditas pertanian yang banyak di komsumsi oleh masyarakat Indonesia yaitu beras dan kacang tanah sebagai salah satu makanan pokok utama. Kacang tanah merupakan tanaman palawija yang dapat memenuhi peningkatan gizi, terutama sebagai sumber protein dan lemak nabati. Selama ini, kacang tanah diproduksi masyarakat sebagai makan pokok yang dapat sajikan menjadi beberapa olahan, seperti kacang rebus, kacang garing dan kacang atom, (Badan Litbang Pertanian, 2012) (Novianto et al.2020). Biodegradable foam (Biofoam) ini merupakan kemasan makanan alternatif pengganti styrofoam yang dibuat dari bahan alami, yaitu pati dan serat. Pemanfaatan Biofoam selama ini belum ada diolah di Desa pationgi sementara potensi bahan bakunnya banyak ditemui yaitu kacang tanah dan sekam padi sehingga melalui pemerdayaan karang taruna Desa Pationgi akan dilatih dalam mengolah limbah kacang tanah dan sekam padi karena beberapa mitra saat ini kurang produktif dan bekerja sebagai petani sehingga melalui program ini dapat meningkatkan kreativitas, pengetahuan, bekal keterampilan mitra serta meningkatkan masyarakat dalam taraf perekonomian . Hal ini, penemuan biodegradable foam ini sangat membantu pelestarian lingkungan. Dengan memanfaatkan limbah tentu memberikan nilai tambah dan mengurangi polusi. Sekarang, semua hasil pertanian dan perkebunan bisa bermanfaat. Bagi para petani akan memperoleh nilai ekonomi karena mendapatkan pemasukan tambahan dari pengolahan sekam dan kulit kacang (balista).

References

Asfar, A. M. I. A., Asfar, A. M. I. T., Thaha, S., Kurnia, A., Nurannisa, A., Ekawati, V. E., dan Dewi, S. S. 2021. Hiasan Dinding Estetika Dari Limbah Sekam Padi. Batara Wisnu: Indonesian Journal of Community Services, 1(3), 249-259.

Asfar, A.M.I.A., Asfar, A.M.I.T., Thaha, S., Kurnia, A., Budianto, E. dan

Syaifullah, A. 2021. Bioinsektisida cair berbasis sekam padi melalui

pemberdayaan kelompok tani Pada Elo’Desa Sanrego. JMM (Jurnal

Masyarakat Mandiri). 5 (6), 3366-3377

Balista, H. 2017. Biofoam, aman bagi manusia dan linkungan. URL:

:.https://balitsa.litbang.pertanian.go.id/ind/index.php/berita-terbaru/538-

Biofoam aman-bagi-manusia-dan-linkungan. Diakses tanggal 7 maret 2021.

BUAH, S. D. K. Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik Cair Dari Limbah.

Darisman, T. (2022). Strategi Komunikasi Public Relation Mengenai Pencemaran Limbah Industri :Doctoral Dissertation, Fisip Unpas.

Etnayanti, E. (2022). Perilaku Masyarakat Pesisir dalam Pengelolaan Limbah dan Sampah Rumah Tangga Untuk Keberlanjutan Sumberdaya Laut Melalui Pendekatan Gender Di Kepulauan Kapoposang Sulawesi Selatan. The Behavior Of Coastal Families Related To The Household Waste Management For The Sustainability Of Marine Resources Using Gender Approach In Kapoposang Islands South Sulawesi (Case Study Of Kapoposang Fisherman Household)(Studi Kasus Pada Rumah Tangga Nelayan Kapoposang) (Doctoral Dissertation, Universitas Hasanuddin).

Fakhriyah, F., Athiyya, N., Jubaidah, J., dan Fitriani, L. 2021. Penyuluhan hipertensi melalui whatsapp group sebagai upaya pengendalian hipertensi. SELAPARANG Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 4(2), 435-442.

Fausett, L. (1994). Fundamentals of Neural Network. New York: Prentice Hall.

Hayati, N., dan Yulianto, E. 2021. Efektivitas Pelatihan Dalam Meningkatkan Kompetensi Sumber Daya Manusia. Journal Civics & Social Studies, 5(1), 98-115.

Novianto, E.D., Pradipta, M.S.I., Suwasdi, S., Mursilati, M. dan Purnomo, S.B.

Pemanfaatan limbah agroindustri kacang tanah sebagai media

pertumbuhan mikrobia probiotik lactobacillus bulgaricus. AGRITEKNO:

Jurnal Teknologi Pertanian. 9 (1), 35-41.

Nugrahenti, M. C., dan Maulida, H. 2021. Pemahaman dan Pendampingan Permohonan Izin Usaha Mikro dan Kecil Bagi Pelaku Usaha Mikro Kecamatan secang Kabupaten Magelang. Jurnal Education and Development, 9(4), 375-379.

Susilo, E., Novita, D., Warman, I., dan Parwito, P. 2021. Pemanfaatan Limbah Pertanian Untuk Membuat Pupuk Organik di Desa Sumber Agung Kecamatan Arma Jaya Kabupaten Bengkulu Utara. Pakdemas, Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 7-12.

Downloads

Published

2022-08-14

Issue

Section

Articles