PENINGKATAN MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA MELALUI WEBINAR DAN COACHING PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA

Authors

  • Yuliana FH Pendidikan Ekonomi, Universitas Sriwijaya
  • Firmansyah Firmansyah Pendidikan Ekonomi, Universitas Sriwijaya
  • Dian Eka Amrina Pendidikan Ekonomi, Universitas Sriwijaya
  • Dewi Pratita Pendidikan Ekonomi, Universitas Sriwijaya

DOI:

https://doi.org/10.31764/jmm.v6i6.11013

Keywords:

entrepreneurial interests, webinars, coaching, PMW.

Abstract

Abstrak: Menumbuhkan minat merupakan langkah awal yang harus dilakukan dalam mencetak wirausahawan di kalangan mahasiswa. Selain itu, dalam mengaktualisasikan ide usaha yang dimiliki mahasiswa, Universitas Sriwijaya telah memberikan fasilitas berupa Program Mahasiswa Wirausaha (PMW). Namun sayangnya jumlah mahasiswa FKIP yang lolos PMW menunjukkan jumlah yang semakin menurun di setiap tahunnya. Oleh karena itu, tim pengabdian Laboratorium Program Studi Pendidikan Ekonomi melaksanakan webinar dan coaching kewirausahaan yang bertujuan untuk menumbuhkan minat dan semangat berwirausaha mahasiswa FKIP untuk ikut serta dan sukses dalam mengikuti program PMW. Mitra dalam kegiatan pengabdian ini, yakni 78 mahasiswa FKIP Universitas Sriwijaya. Adapun metode kegiatan meliputi sosialisasi kegiatan, pelaksanaan webinar dan coaching, dan kegiatan evaluasi. Berdasarkan evaluasi yang telah dilakukan, kegiatan pengabdian ini telah terlaksana dengan baik dan memperoleh respons positif dari peserta. Selain itu, melalui kegiatan ini dapat menumbuhkan keinginan dan minat peserta dalam berwirausaha dengan mengikuti kegiatan PMW sebesar 82,31%.

Abstract: Cultivating interest is the first step that must be taken in creating entrepreneurs among students. In addition, in actualizing the business ideas of students, Sriwijaya University has provided facilities in the form of the Student Entrepreneurial Program (PMW). But unfortunately, the number of FKIP students who pass PMW shows decreasing number every year. Therefore, the Department of Economics Education Study Program Laboratory service team conducted entrepreneurship webinars and coaching aimed at fostering the interest and entrepreneurial spirit of FKIP students to participate and be successful in participating in the PMW program. Partners in this service activity, namely 78 students of FKIP Sriwijaya University. The method of activity includes socialization of activities, implementation of webinars and coaching, and evaluation activities. Based on the evaluation that has been carried out, this service activity has been carried out well and received a positive response from the participants. In addition, through this activity, participants can grow their desire and interest in entrepreneurship by participating in PMW activities by 82.31%.

References

Aini, Q., & Oktafani, F. (2020). Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan, Motivasi Berwirausaha dan Lingkungan Keluarga terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Fakultas Komunikasi dan Bisnis Telkom University. Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 17(2), 151–159. http://journal.unilak.ac.id/index.php/JIEB/article/view/3845

Aprillianita, P. Y., Ahman, E., & Kodri, K. (2020). Internalisasi soft skills dan minat kewirausahaan dalam pembentukan jiwa kewirausahaan. Jurnal Riset Pendidikan Ekonomi, 5(2), 70–78. https://doi.org/10.21067/jrpe.v5i2.4578

Ayuni, R., & Sati, F. . (2022). Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan Dan Minat Berwirausaha Terhadap Motivasi Untuk Menjadi Young Entrepreneur Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang. Jurnal Economic Edu, 2(2), 1–6.

bps.go.id. (2022). Pengangguran Terbuka Menurut Pendidikan Tertinggi yang Ditamatkan (Orang), 2021-2022. https://www.bps.go.id/indicator/6/674/1/pengangguran-terbuka-menurut-pendidikan-tertinggi-yang-ditamatkan.html

databooks.katadata.co.id. (2021). BPS: Sarjana yang Menganggur Hampir 1 Juta Orang pada Februari 2021. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2021/05/31/bps-sarjana-yang-menganggur-hampir-1-juta-orang-pada-februari-2021

Deskoni, FH, Y., & Firmansyah. (2021). Studi Deskriptif pendirian Usaha Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Sriwijaya. Jurnal PROFIT Kajian Pendidikan Ekonomi Dan Ilmu Ekonomi, 8(2), 102–111.

Dwian, R., Desiani, A., & Yahdin, S. (2021). Penerapan Metode Multi Objektive Optimization on The Basis of Ratio Analysis (MOORA) Sebagai Pendukung Keputusan pemilihan Penerima program Mahasiswa Wirausaha (Studi Kasus: Universitas Sriwijaya). Jurnal Teknologi, 21(2), 86–94.

Hadyastiti, G. A. N., Suryandari, N. N. A., & Putra, G. B. B. (2020). Pengaruh Ekspektasi Pendapatan, Pendidikan Kewirausahaan, Efikasi diri, Motivasi dan Lingkungan Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha. Jurnal Kharisma, 2(2), 174–187. http://e-journal.unmas.ac.id/index.php/kharisma/article/view/980/847

Indriyani, I., & Subowo. (2019). Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan dan Lingkungan Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha Melalui Self-Efficacy. Economic Education Analysis Journa, 8(2), 470–484. https://doi.org/10.15294/eeaj.v8i2.31493

Sari, N., Saleh, Y. S., Akib, H., Awaru, A. O. T., & Mukhtar, A. M. A. N. (2022). Pengembangan Minat Kewirausahaan Melalui Pembelajaran di Perguruan Tinggi. Aksiologi : Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 2(2), 94–102. https://doi.org/10.47134/aksiologi.v2i2.89

Universitas Sriwijaya. (2021). Universitas Sriwijaya. In Pengumuman PMW 2021 Universitas Sriwijaya (Issue 0711). https://repository.unsri.ac.id/29681/

UNSRI. (2022). Buku Panduan Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) Merdeka Belajar Universitas Sriwijaya.

Wahyudi, R., Adam, M., & Mahdani. (2018). Pengaruh Kompetensi, Motivasi dan Lingkungan Internal Terhadap Minat Berwirausaha Serta Dampaknya Terhadap Kinerja Asosiasi Pengusaha Ekspor Impor Aceh. Jurnal Magister Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Unsyiah, 2(1), 68–77.

Wahyuningsih, R. (2020). Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan dan Lingkungan Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa STKIP PGRI Jombang. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 6(3), 512. https://doi.org/10.33394/jk.v6i3.2874

Yanti, A. (2019). Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan, Self Efficacy, Locus of Control dan Karakter Wirausaha Terhadap Minat Berwirausaha. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 2(2), 268–283. https://doi.org/10.30596/maneggio.v2i2.3774

Published

2022-12-09

Issue

Section

Articles