PELAYANAN DAN ASISTENSI PELAPORAN SURATPEMBERITAHUAN TAHUNAN WAJIB PAJAK DI FRESH MARKET GRAND GALAXY

Authors

  • S. Pentanurbowo Fakultas Ilmu Administrasi, Institut Ilmu Sosial dan Manajemen STIAMI
  • Ratih Kumala Fakultas Ilmu Administrasi, Institut Ilmu Sosial dan Manajemen STIAMI http://orcid.org/0000-0002-6459-2610
  • Adinda Mustika Tunnisa Fakultas Ilmu Administrasi, Institut Ilmu Sosial dan Manajemen STIAMI

DOI:

https://doi.org/10.31764/jmm.v6i6.11235

Keywords:

Assistance, E-Filling, Service, SPT, Tax Payer.

Abstract

Abstrak: Kegiatan pengabdian pada masyarakat ini merupakan kegiatan pengabdian yang telah dilakukan pada bulan Maret 2022 di Fresh Maret Grand Galaxy yang terletak di wilayah Kota Bekasi. Tujuan diadakan pengabdian ini adalah meningkatkan kesadaran dan kepatuhan Wajib Pajak, membantu pemerintah dalam memenuhi target pelaporan SPT Tahunan, serta memudahkan Wajib Pajak dalam melaporkan SPT Tahunan. Kegiatan ini dilakukan dengan beberapa metode pendekatan yang dapat membantu dalam menyelesaikan masalah yang ada yaitu dengan melakukan metode penyuluhan, asistensi serta bimbingan. Adapun Wajib Pajak yang telah mengunjungi Pojok Pajak Fresh Market Galaxy sejak tanggal 8 Maret sampai 31 Maret 2022, sebanyak 122 Wajib Pajak. Tahapan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan dengan (1) tahap persiapan; (2) tahap pelaksanaan; dan (3) tahap monitoring dan evaluasi. Hasil kegiatan yang telah dilakukan bahwa dapat meningkatkan pengetahuan wajib pajak mengenai pentingnya melapor pajak, antusias wajib pajak untuk melaporkan SPT Tahunan maupun konsultasi perpajakan. Kegiatan pengabdian ini juga menemukan bahwa Relawan pajak dapat meningkatkan softskill maupun hardskill perpajakan dan pengetahuan serta pengalaman dalam mengasistensi para Wajib Pajak Orang Pribadi.

Abstract: This community service activity is a service activity that has been carried out in March 2022 at fresh March Grand Galaxy which is located in the Bekasi City area. The purpose of this service is to provide services, assistance with annual tax returns, and tax consultations for free. This stage of community service is carried out by (1) the preparation stage; (2) the implementation stage; and (3) the monitoring and evaluation stage. The results of the activities that have been carried out that can increase taxpayers' knowledge about the importance of reporting taxes, taxpayers' enthusiasm to report annual tax returns and tax consultations. This service activity also found that tax volunteers can improve skills and knowledge as well as experience in assisting individual taxpayers. Therefore, considering the large benefits of this Tax Corner activity, it is further necessary to hold a similar tax corner in other areas, in collaboration with several media partners in Bekasi City, so that information about the procurement of tax corners can be widely spread, immediately providing wi-fi facilities to support the internet network.

Author Biographies

S. Pentanurbowo, Fakultas Ilmu Administrasi, Institut Ilmu Sosial dan Manajemen STIAMI

Praktisi & Dosen Tetap Institut STIAMI

Ratih Kumala, Fakultas Ilmu Administrasi, Institut Ilmu Sosial dan Manajemen STIAMI

Praktisi & Dosen Tetap Institut STIAMI

Adinda Mustika Tunnisa, Fakultas Ilmu Administrasi, Institut Ilmu Sosial dan Manajemen STIAMI

Mahasiswa Institut STIAMI

References

Adinola, G., & Utomo, S. W. (2021). Efektivitas Ekstensifikasi Pajak Di Kpp Pratama Pekanbaru Tampan. Educoretax, 1(1), 14–36. https://doi.org/10.54957/educoretax.v1i1.7

Chamalinda, K. N. L., & Kusumawati, F. (2021). Potret Pelaporan SPT Tahunan melalui E-Filing pada Masa Pandemi Covid-19. InFestasi, 17(2), halaman?Inpres. https://doi.org/10.21107/infestasi.v17i2.11517

Dwianika, A., Nurhidayah, F., & Azizah, N. N. (2018). Relawan Pajak: Tidak Hanya Sekedar Mengerti Pajak (Motivasi Layanan Dan Implikasinya Pada Kepuasan Wpop/Umkm). Prosiding Sembadha, 1(1), 14–20.

Dwianika, A., & Sofia, I. P. (2019). Relawan Pajak: Bagaimana Pelatihan Pajak Mempengaruhi Kepuasan Wajib Pajak Pada Masyarakat Urban? (Studi Pada Tax Centre Universitas Pembangunan Jaya). Keberlanjutan, 4(2), 1176. https://doi.org/10.32493/keberlanjutan.v4i2.y2019.p1176-1191

Haryaningsih, S., & Juniwati. (2021). Implementasi Program Electronic Filing (E-Filing) Dalam Upaya Peningkatan Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Kota Pontianak Kalimantan Barat Dengan Pemahaman Menuju Era Ekonomi Digital. Jurnal Reformasi Administrasi : Jurnal Ilmiah Untuk Mewujudkan Masyarakat Madani, 8(1), 32–41. http://ojs.stiami.ac.id/index.php/reformasi/article/view/1435

Hidayati, M., Kumala, R., Andayani, W., Ridwal, & Aldino. (2021). Proses Pembuatan Npwp Cepat Dan Mudah Bagi Pelaku Umkm Di Masa Pandemi Covid-19. nama jurnal?5(2), 746–756.

Kumala, R., & Ayu, R. (2019). Pengaruh Kesadaran Membayar Pajak, Pengetahuan dan Pemahaman Peraturan Perpajakan, dan Kualitas Layanan terhadap Kemauan Membayar Pajak Wajib Pajak Orang Pribadi. Jurnal Eksekutif, 15(2), 256–278.

Kumala, R., & Junaidi, A. (2020). Pengaruh Pemahaman Peraturan Pajak, Tarif Pajak, Lingkungan, dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Pada UMKM. Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Sosial, 1(46), 48–55.

Nadia, P., & Kartika, R. (2020). Pengaruh Inflasi, Penagihan Pajak dan Penyuluhan Pajak terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 20(2), 497. https://doi.org/10.33087/jiubj.v20i2.928

Rahmi, N., Pohan, C. A., Arimbhi, P., Mansur, M., & Zulkifli, Z. (2020). Pelatihan Pembukuan Keuangan Sederhana dalam Rangka Pelaksanaan Kebijakan Pajak yang Baru (PP Nomor: 23/2018) Untuk Pelaku UMKM Naik Kelas di Kota Depok. Jurnal Komunitas : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 152–158. https://doi.org/10.31334/jks.v2i2.738

Simpen, I. N., Abdi, M. N., Fahlevi, M., Noviantoro, R., & Muhtar. (2019). The Effect of Socialization, Sanction, and E-Filing on Annual SPT Reporting. E3S Web of Conferences, 125(201 9), 1–5. https://doi.org/10.1051/e3sconf/201912522001

Sukiyaningsih, T. W. (2020). Studi Penerapan E-System dan Pelaksanaan Self Assesment System terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, 17(01), 61–72. https://doi.org/10.36406/jam.v17i01.296

Syakura, M. A. (2009). Perilaku Kepatuhan Wajib Pajak Badan. Jurnal Ilmu Administrasi Dan Organisasi, 16(2), 96–104.

Viva, A. A., Kowel, L. A. A., & Kalangi, S. J. (2019). The Effect Of Taxpayer Knowledge, Taxpayer Awareness And Modernization Of Tax Administration System To Taxpayer Compliance Of Motor Vehicles In South Minahasa Regency. Tangkuman 4251 Jurnal EMBA, 7(3), 4251–4260.

Wibi, P. P. (2022). Update SPT Tahunan: 7,57 Juta Wajib Pajak Sampaikan Laporan. https://ekonomi.bisnis.com/read/20220321/259/1513396/update-spt-tahunan-757-juta-wajib-pajak-sampaikan-laporan

Yasa, I. N. P., Putri Artini, N. M. A. S., Astari, L. M., & Sari, N. P. P. (2021). Mengungkap Persepsi Wajib Pajak Atas Pendampingan Relawan Pajak. Jurnal Akuntansi Bisnis, 14(1), 73–81. https://doi.org/10.30813/jab.v14i1.2453

Published

2022-12-09

Issue

Section

Articles