BUDIKDAMBER SEBAGAI AKTUALISASI KEMANDIRIAN PANGAN RUMAH TANGGA BAGI IBU-IBU MAJELIS TA’LIM
DOI:
https://doi.org/10.31764/jmm.v7i1.11780Keywords:
budikdamber, aquaponics, food independence, community service.Abstract
Abstrak: Modal, keterampilan, dan lahan menjadi kendala utama masyarakat dalam hal bercocok tanam sehingga dilakukan penyuluhan dan pelatihan budikdamber dengan bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan ibu-ibu tentang budidaya tanpa tanah (budidaya air) dengan integrasi 2 komoditi dalam satu wadah sebagai bentuk aktualisasi kemandirian pangan rumah tangga. Metode pelaksanaan terdiri dari penyuluhan, demonstrasi praktek, dan pendampingan pada peserta dalam mempraktekkan tahapan budikdamber. Peserta kegiatan ini adalah masyarakat non produktif (ibu rumah tangga) yakni ibu-ibu Majelis Ta’lim Nurul Huda Distrik Aimas, Kabupaten Sorong yang berjumlah 23 orang. Pre-test dan post-test menjadi metode evaluasi Tim. Hasil dari kegiatan ini telah memberikan peningkatan pengetahuan peserta akan adanya budidaya air dengan 2 komoditi dalam satu wadah sebesar 80,26% dan peningkatan keterampilan bercocok tanam rumahan dengan budikdamber sebesar 75,57% sehingga untuk menunjang ketersediaan pasokan sayur dan lauk pauk dengan aktifitas produktif ibu-ibu di rumah maka pengeluaran belanja kebutuhan pokok bisa dihemat, dan juga berkorelasi positif terhadap kelestarian lingkungan dengan pemanfaatan barang bekas menjadi wadah tanam akuaponik.
Abstract: The fund, skills, and land are the main obstacles for the community in terms of farming so education and training for the budikdamber are carried out to increase the understanding and skills of mothers about landless cultivation (water cultivation) by integrating 2 commodities in one container as a form of actualization of food independence household. The implementation method consists of counseling, practical demonstrations, and assistance to participants in practicing the budikdamber stages. The participants of this activity are non-productive people (housewives), namely the women of the Ta'lim Nurul Huda Council, Aimas District, Sorong Regency, totaling 23 people. Pre-test and post-test became the team's evaluation methods. The results of this activity have provided an increase in participants' knowledge of the existence of aquaculture with 2 commodities in one container by 80.26% and an increase in home farming skills with budikdamber by 75.57% to support the availability of supply of vegetables and side dishes with productive activities of mothers. If a mother is at home, spending on basic needs can be saved, and it is also positively correlated to environmental sustainability by using used goods as aquaponics planting containers.
Â
References
Andhikawati, A., Handaka, A. A., & Dewanti, L. P. (2021). Penyuluhan Budidaya Ikan dalam Ember (Budikdamber) di Desa Sukapura Kecamatan Dayeuhkolot Kabupaten Bandung. Farmers: Journal of Community Services, 2(1), 47. https://doi.org/10.24198/fjcs.v2i1.31547
Anis, M. Y., & Hariani, D. (2019). Pemberian EM4 (Effective Microorganisme 4) Hasil Kultur dalam Media yang Berbeda pada Pakan untuk Budi daya Lele (Clarias sp.). Jurnal Riset Biologi Dan Aplikasinya, 1(1), 1. https://doi.org/10.26740/jrba.v1n1.p1-8
Badan Pusat Statistik. (2016). Komsumsi Buah dan Sayur Susenas Maret 2014.
Direktorat Jenderal Holtikultura. (2015). Statistik Produksi Holtikultura Tahun 2014.
Entis, S., & Wahid, R. A. (2013). Keragaan Ketahanan Pangan di Pulau Terpencil: Kasus Masyarakat Kampung Sakabu Pulau Salawati Tengah Kabuapten Raja Ampat-Papua Barat. https://www.litbang.pertanian.go.id/buku/membangun-kemandirian-pangan/BAB-III/BAB-III-4.pdf.
Fajeriana M, N., & Wijaya, R. (2020). Analisis Kemampuan Lahan dan Kesuburan Tanah Pada Lahan Perencanaan Kebun Percobaan Universitas Muhammadiyah Sorong di Kelurahan Sawagumu Kecamatan Malaimsimsa. Median : Jurnal Ilmu Ilmu Eksakta, 12(3), 122–130. https://doi.org/10.33506/md.v12i3.1130
Fajeriana, N. (2020). Pelatihan Menanam Kangkung dengan Sistem Hidroponik WICK di Kelurahan Tampa Garam Distrik Maladum Mes Kota Sorong. Abdimas: Papua Journal of Community Service, 2(1), 39–46. https://doi.org/10.33506/pjcs.v2i1.802
Fajeriana, N., Ali, A., & Manda, P. D. (2021). Pemanfaatan Nasi Basi Menjadi Pupuk Cair untuk Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Sawi (Brassica juncea L.) dengan Teknik Hidroponik Rakit Apung. Jurnal Galung Tropika, 10(3), 397–408.
Food and Agriculture Organization (FAO). (2006). Agricultural and Development Division. https://www.fao.org/3/a0800e/a0800e.pdf
Handoyono, T., Widuri, L. I., & Darsin, M. (2022). Kolam Gizi Akuaponik Untuk Ketahanan Pangan Masyarakat Urban Kelurahan Karangrejo Kabupaten Jember Di Masa Pandemi Covid-19. Panrita Abdi-Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 6(1), 114–122.
Kementerian Agraria dan Tata Ruang/BPN. (2019). Sistem Informasi Pemanfaatan Ruang (SIFATARU)_Kabupaten Sorong. Sistem Informasi Pemanfaatan Ruang (SIFATARU)
Martanto, R., Sufyandi, Y., & Kistiyah, S. (2017). Dampak Konversi Penggunaan Tanah Dan Kepadatan Penduduk Terhadap Ketahanan Pangan Di Kabupaten Badung Dan Kabupaten Gianyar Provinsi Bali. In: Persoalan Agraria Kontemporer:Teknologi, Pemetaan, Penilaian Tanah, Dan Konflik., STPN Press dan PPPM(Yogyakarta), 160–188. http://repository.stpn.ac.id/id/eprint/149
Pratopo, L. H., & Thoriq, A. (2021). Produksi Tanaman Kangkung dan Ikan Lele dengan Sistem Akuaponik. Paspalum: Jurnal Ilmiah Pertanian, 9(1), 68. https://doi.org/10.35138/paspalum.v9i1.279
Suhardjo, yohanes. (2018). Evaluasi Atas Peraturan Daerah Kabupaten Sorong Nomor 08 Tahun 2007 Tentang Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah. Majalah Ilmiah Solusi, 16(4), 157–180. https://156.67.218.228/index.php/solusi/article/download/1673/1091.
Syahyuti, Sunarsih, Wahyuni, S., Sejati, W. K., & Azis, M. (2015). Kedaulatan Pangan Sebagai Basis Untuk Mewujudkan Ketahanan Pangan Nasional. Forum Penelitian Agro Ekonomi, 33(2), 95–109.
Wicaksana, S. N., Hastuti, S., & Arini, E. (2015). Performa Produksi Ikan Lele Dumbo (Clarias Gariepinus) Yang Dipelihara Dengan Sistem Biofilter Akuaponik Dan Konvensional. Journal of Aquaculture Management and Technology, 4(4), 109–116.
Wijaya, R., & Fajeriana, N. (2018). Hasil Dan Pertumbuhan Tanaman Selada (Lactuca sativa L.) Dalam Sistem Akuaponik Ikan Nila, Ikan Lele Dan Ikan Pelangi. Median, 10(3), 14–22.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish articles in JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) agree to the following terms:
- Authors retain copyright of the article and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a CC-BY-SA or The Creative Commons Attribution–ShareAlike License.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).