INOVASI PRODUK RENGGINANG DESA BUDI MULYO BANYUASIN SUMATERA SELATAN
DOI:
https://doi.org/10.31764/jmm.v4i6.2723Keywords:
Rengginang, Food Product InnovationAbstract
Abstrak: Usaha mikro rengginang Ibu Wati membutuhkan dukungan untuk mendapatkan produk rengginang yang berkualitas baik, sehat dan laku dipasarkan. Beberapa masalah produksi dan manajemen menjadi kendala untuk mencapai tujuan diantaranya adalah pengeringan dimusim hujan, kurangnya pemahaman akan proses produksi  pangan yang baik, pengemasan, pemanfaatan teknologi informasi, pembukuan dan legalitas izin usaha.[W71] Untuk mengatasi persoalan-persoalan tersebut dilakukan pendampingan dan pelatihan secara bertahap yang meliputi bidang aspek manajemen pemasaran, izin usaha, administrasi keuangan, manajemen mutu dan keuangan. Dari kegiatan pendampingan dan pelatihan ini, telah dihasilkan inovasi produk berupa rengginang berukuran kecil dengan aneka rasa. Salah satu varian rasa yang menjadi produk unggulan adalah rengginang dengan toping coklat. Diharapkan dengan adanya perbaikan di sisi manajemen produk dan produk inovasi akan berdampak pada peningkatan produksi yang berujung kepada peningkatan kesejahteraan pelaku usaha rengginang.
Abstract: Ibu Wati's Rengginang micro business needs support to get good quality, healthy and marketable Rengginang products. Several production and management problems become obstacles to achieving the goal including drying in the rainy season, lack of understanding of good food production processes, packaging, utilization of information technology, bookkeeping and legality of business licenses.To overcome these problems, assistance, and training are carried out in stages covering the aspects of marketing management, business licenses, financial administration, quality management, and finance.From these activities, product innovations have been made in the form of small rengginang with various flavors. One variant of flavor that is a superior product is rengginang with chocolate topping. It is expected that improvements in product management and innovation products will have an impact on increasing production which will lead to an increase in the welfare of the rengginang businessman.
References
Amin, M., & Subri, M. (2017). Penggunaan Alat Pengering Untuk Mensuplai Bahan Baku Produksi Jagung Di Grobogan. Proceedings - Seminar Nasional Dan Internasional Universitas Muhammadiyah Semaran9, 1, 566–572.
Atmoko, T. P. H. (2017). Peningkatan Higiene Sanitasi Sebagai Upaya Menjaga Kualitas Makanan Dan Kepuasan Pelanggan Di Rumah Makan Dhamar Palembang. Jurnal Khasanah Ilmu, 8(1), 1–9.
Candera, M., & Herudiansyah, G. (2018). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Total Pembiayaan Perbankan Syariah Yang Dimediasi Oleh Variabel Aset. Jurnal Inspirasi Bisnis Dan Manajemen, 2(2), 117. https://doi.org/10.33603/jibm.v2i2.1104
Dewi, Y., & Raharjo, T. (2019). Aspek Hukum Bahaya Plastik Terhadap Kesehatan dan Lingkungan Serta Solusinya. Jurnal Kosmik Hukum, 19(1). https://doi.org/10.30595/kosmikhukum.v19i1.4082
Effendi, T. N. (2016). Budaya Gotong Royong Masyarakat Dalam Perubahan Sosial Saat Ini. Jurnal Pemikiran Sosiologi, 2(1), 1. https://doi.org/10.22146/jps.v2i1.23403
Hambaly, E. Y., Setiawati, M., & Majid, A. (2018). Menghindari Bahaya Kebakaran Melalui Instalasi Listrik yang Benar dan Aman. ETHOS (Jurnal Penelitian Dan Pengabdian), 6(2), 186–191. https://doi.org/10.29313/ethos.v6i2.2534
Imelda, I., & Sulistiawati, R. (2016). Peningkatan Kualitas Produk PPerluasan Pangsa Pasar dan Perbaikan Manajemen Usaha Pada Home Industry Renginang. Udayana Mengabdi, 15(September), 98–105.
Irawan, Bambang, B., & Widyastuti, E. (2015). Perluasan Pasar Dan Pengembangan Produk Girilayu Untuk Meningkatkan Kompetensi Dan Daya Saing. Cakra Wisata, 16(1), 1–12.
Marka, M. M., Azis, N., & Alifiana, M. A. (2019). Pengembangan Umkm Madumongso Melalui Manajemen Usaha Dan Legalitas Usaha. Jurnal Abdimas, 22(2), 185–192.
Marliani, N. (2014). Pemanfaatan Limbah Rumah Tangga ( Sampah Anorganik ) Sebagai Bentuk Implementasi. Formatif, 4(2), 124–132.
Mumpuni, I. D., Dewa, W., Dewa, A., & Widarti, D. W. (2017). Di Desa Lingkup Kecamatan Sumber Pucung. 14, 21–26.
Pradhika, R., & Kristiastuti, D. (2015). Manajemen Usaha Rumah Tangga Kerupuk Ikan dan Rengginang Para Masyarakat Di Desa Pabeyan Kecamatan Tambakboyo Kabupaten Tuban. Jurnal Boga, 4(3), 85–90.
Purwaningrum, P. (2016). Upaya Mengurangi Timbulan Sampah Plastik Di Lingkungan. Indonesian Journal of Urban and Environmental Technology, 8(2), 141. https://doi.org/10.25105/urbanenvirotech.v8i2.1421
Puspa, R., Permana, A., & Nuryati, S. (2017). Pengaruh harga dan lokasi terhadap keputusan pembelian (Studi Kasus pada Perumahan Ciujung. Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis, 3(2), 1–11.
Putri, S. C., & Wulandari, A. R. (2020). Gambaran Higiene Sanitasi Makanan dan Penerapan Prinsip Hazard Analysis Critical Control Point ( HACCP ) di Unit Instalasi Gizi Rumah Sakit X Tahun 2018 Abstrak. Jurnal Nasional Kesehatan Ligkungan Global, 1(1), 55–64.
Rahmi Pratiwi, Y. (2017). Pengaruh Word of Mouth Communication Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Boardgame Lounge Smart Cafe Pekanbaru. Jurnal Online Mahasiswa Fisip, 4(1), 1–15. https://www.neliti.com/id/publications/131784/pengaruh-word-of-mouth-communication-terhadap-keputusan-pembelian-konsumen-pada
Ramadan, S. (2018). Studi ergonomis ruang dapur dan perlengkapannya berbasis antropometri indonesia 1. Seminar Nasional Teknologi Terapan Berbasis Kearifan Lokal (SNT2BKL), 153–157.
Sarfiah, S. N., Atmaja, H. E., & Verawati, D. M. (2019). Umkm Sebagai Pilar Membangun Ekonomi Bangsa Msmes the Pillar for Economy. Jurnal REP (Riset Ekonomi Pembangunan), 4(2), 137–146.
Sudarno, S., & Huriyah, H. (2018). PKM Kelompok Industri Rumah Tangga Rengginang Desa Walen Simo Boyolali. Seminar Nasional Unimus, 1, 301–306.
Sukmawaty, S., Priyati, A., Putra, G. M. D., Setiawati, D. A., & Abdullah, S. H. (2019). Introduksi Alat Pengering Tipe Rak Berputar Sebagai Upaya Mempercepat Proses Pengeringan Hasil Petanian. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 3(1), 41. https://doi.org/10.31764/jmm.v3i1.921
Suprapti, A. R., Santoso, R. E., & Rahmawati, R. (2016). Inovasi Desain, Teknologi, dan Pemasaran Lewat Website Usaha Kecil Menengah Batik dan Lutik (Lurik Batik) di Kecamatan Laweyan Surakarta. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 19(3), 397. https://doi.org/10.24914/jeb.v19i3.410
Widyastuti, I., & Mita, D. (2018). Akuntansi Perhitungan Harga Pokok Penjualan Dengan Metode Pesanan Untuk Menentukan Harga Jual. Jurnal Moneter, V(1), 74–85.
Wilujeng, S., & Nuryana, I. (2016). Pengembangan Rumah Pemberdayaan Susu Melalui Manajemen Usaha Dan Produksi Di Kelurahan Songgokerto Kota Batu. Jurnal Abdimas, 20(2), 133–142.
Yuniarti, R., Azlia, W., & Sari, R. A. (2015). Penerapan Sistem Hazard Analysis Critical Control Point ( Haccp ) Pada Proses. Jurnal Ilmiah Teknik Industri, 14(167), 86–95.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish articles in JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) agree to the following terms:
- Authors retain copyright of the article and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a CC-BY-SA or The Creative Commons Attribution–ShareAlike License.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).