PELATIHAN MEMBANGUN STASIUN RADIO DIGITAL UNTUK SEKOLAH ALAM TUNAS MULIA

Authors

  • Imam Yunianto Institut Bisnis Muhammadiyah Bekasi
  • Muhamad Malik Mutoffar Sekolah Tinggi Teknologi Bandung
  • Jerry Watulangkouw Universitas Budi Luhur
  • Lundu Taufik Parulian Sihite STMIK Widuri,

DOI:

https://doi.org/10.31764/jmm.v5i3.4992

Keywords:

Digital Radio, Online Radio, Training

Abstract

Abstrak: Pendemi Covid 19 yang terjadi di Indonesia selama lebih setahun membuat masyarakat harus cepat dan ikut dalam kebiasan baru dalam beraktifitas. Aktifitas baru yang biasa disebut New Normal mengharuskan masyarakat mengurangi kegiatan yang membuat kerumunan. Seperti kegiatan belajar mengajar harus menggunakan Program belajar jarak jauh. Kegiatan jual beli dengan menggunakan internet dan kegiatan pemasaran juga menggunakan internet. Kegiatan pelatihan ini adalah melatih cara mengakses radio digital, membuat akun radiodigital di server, menginstal winamp, menginstal Shoutcast dan pelatihan mengoperasikan stasiun radiodigital. hasil dari workshop ini adalah dari 12 peserta pelatihan, hanya dua orang yang tidak dapat menyelesaikan seluruh materi sebanyak lima sub materi. 10 Peserta dapat menyelesaikan seluruh materi. 1 peserta hanya menyelesaikan 4 Sub materi dan 1 peserta hanya dapat meyelesaikan 3 sub materi.

 

Abstract: The Covid 19 epidemic that occurred in Indonesia for more than a year made people have to hurry and take part in new habits in activities. The new activity, which is called the New Normal, requires people to reduce activities that create crowds. Such as teaching and learning activities must use distance learning programs. Buying and selling activities using the internet and marketing activities also use the internet. This Community Service Activity (PKM) is to provide options in the media used in new normal activities. By providing workshops to build digital radio stations, Tunas Mulia Nature School can be helped from facing new normal activities. And also can pass it on to residents of Bantargebang sub-district. The result of this workshop was the skills to build a digital radio station, operate and maintain a digital radio station by seventy percent, because there is the ability to make radio programs, the ability to broadcast radio that must be learned and retrained so that this radio station can run well like a station commercial radio.

References

Bachtiar, Y. (2019). Sekolah Alam Tunas Mulia, mengantarkan pemulung menjadi Sarjana.

Bekasi, B. K. (2020). Kecamatan Bantargebang dalam angka 2020.

Bekasi, B. P. S. K. (2020). Kecamatan Bantargebang dalam angkat 2020. BPS Kota Bekasi.

BPMRPK. (2017). Kajian Implementasi Radio Siaran Digital di Indonesia (Study of digital radio broadcasting implementation in Indonesia). Jurnal TEKNODIK, 21(2), 133–144.

Davidson, K., & Bray, J. (2020). Understanding digital radio frequency memory performance in countermeasure design. Applied Sciences (Switzerland), 10(12), 1–18. https://doi.org/10.3390/APP10124123

Gultom, A. D. (2015). Kajian implementasi radio siaran digital di Indonesia (Study of digital radio broadcasting implementation in Indonesia). Buletin Pos Dan Telekomunikasi, 13(2), 133. https://doi.org/10.17933/bpostel.2015.130203

Indriyawati, H., & Suprayogi, M. S. (2011). Pengembangan Radio Online Sebagai Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Untuk Pengembangan Potensi Mahasiswa Dilingkungan Usm. Jurnal Transformatika, 9(1), 37. https://doi.org/10.26623/transformatika.v9i1.56

Kemendagri. (2021). Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 2 tahun 2021. https://infocorona.baliprov.go.id/wp-content/uploads/2021/01/INMENDAGRI-NO.-2-TAHUN-2021-Tentang-Perpanjangan-Pemberlakuan-Pembatasan-Kegiatan-Masyarkat-Untuk-Pengendalian-Penyebaran-Covid-19.pdf

Kusumaningsih, D. (2017). Pengembangan Model Pembelajaran Kepenyiaran Radio dengan Pemanfaatan Streaming Radio sebagai Upaya PembentukanLife SkillBagi Mahasiswa. Jurnal VARIDIKA, 28(2), 126–132. https://doi.org/10.23917/varidika.v28i2.3027

Nasution, N. (2017). Eksistensi M-Radio Terhadap Perkembangan Teknologi Komunikasi dan Informasi. Jurnal Interaksi, 1(2), 174–183. http://jurnal.umsu.ac.id/index.php/interaksi/article/view/1202

Pramaita, N. (2010). Rancang Bangu Sistem Komunikasi Radio Digital Sebagai Remote Kontrol Saklar Lampu Pada Bangunan berbudaya Bali. Teknologi Elektro, 9(1), 95–99.

R.Wahono. (2021). Membangun Sendiri Radio Internet. Romisatriawahono.Net. https://romisatriawahono.net/2008/01/10/membangun-radio-internet-dengan-listen2myradiocom/%0AMetode Pelaksanaan

Rihartono, S. (2015). Strategi Pengelolaan Radio Siaran Di Tengah-Tengah Perkembangan Teknologi Internet. Jurnal Komunikasi PROFETIK, 08(02), 51–64.

Syah, P. K. (2021). Sekolah Pemulung dibangunkan Lab Komputer. Antara Jabar.

Syaharuddin. (2017). Aplikasi Sistem Informasi Desa Sebagai Teknologi. Jurnal Masyarakat Mandiri, 1(1), 4–11. https://doi.org/10.31764/jmm.v1i1.14

Teguh, Z. (2020). MNC Peduli bantu sekolah alam Tunas Mulia. Inews.Id.

Downloads

Published

2021-06-30

Issue

Section

Articles