PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN GURU SMP DALAM PENYUSUNAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK MENGGUNAKAN LIVEWORKSHEETS

Authors

  • Iin Ariyanti Universitas Muhammadiyah Banjarmasin
  • Muhammad Yunus Universitas Muhammadiyah Banjarmasin

DOI:

https://doi.org/10.31764/jmm.v5i4.5045

Keywords:

Student Worksheets, Online Student Worksheets, Liveworksheets

Abstract

Abstrak: Tujuan kegiatan ini adalah untuk memberikan wawasan pengetahuan mengenai alternatif teknologi pembelajaran online berupa LKPD menggunakan liveworksheets kepada guru SMP serta mengembangkan kreativitas guru dalam menyusun materi. LKPD menggunakan liveworksheets  merupakan LKPD interaktif yang dapat disusun oleh guru  melalui situs https://www.liveworksheets.com.  Mitra yang juga merupakan sasaran kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah guru-guru SMPN 4 Sungai Tabuk, Kalimantan Selatan. Kegiatan pengabdian dibagi menjadi tiga tahapan yaitu tahap persiapan, tahap pelaksanaan, dan tahap evaluasi yang termuat dalam kegiatan pelatihan dan pendampingan.  Pelatihan berupa pengenalan liveworksheets dan contoh-contoh LKPD menggunakan liveworksheets serta mendemonstrasikan langkah-langkah dalam membuat LKPD menggunakan liveworksheets kepada guru-guru. Selanjutnya, tim pengabdian mendampingi guru dalam membuat LKPD menggunakan liveworksheets sesuai dengan materi yang akan diajarkan oleh guru kemudian guru diminta untuk menerapkannya pada pembelajaran daring. Di akhir, tim pengabdian melakukan evaluasi dari penerapan pembelajaran LKPD menggunakan liveworksheets berdasarkan kegiatan pelatihan dan pendampiangan dari pengalaman guru di lapangan. Hasil kegiatan ini secara keseluruhan telah tercapai yaitu  guru-guru SMPN 4 Sungai Tabuk mendapatkan manfaat sesuai dengan tujuan kegiatan

 

Abstract:  The purpose of this activity is to provide insight into knowledge about alternative online learning technologies in the form of worksheets using liveworksheets to junior high school teachers and to develop teacher creativity in compiling teaching materials. LKPD using liveworksheets is an interactive worksheet that can be compiled by teachers through the https://www.liveworksheets.com site. Partners who are also the participants of this community service activity are the teachers of SMPN 4 Sungai Tabuk, South Kalimantan. This activity are divided into three stages, namely the preparation stage, implementation stage, and evaluation stage which are contained in training and mentoring activities. The training activity is in the form of introducing liveworksheets and examples of LKPD using live worksheets and demonstrating the steps in making LKPD using liveworksheets to teachers. Furthermore, the team helped the teacher in making LKPD using liveworksheets according to the material  that would be taught by the teacher and then the teacher is asked to apply it to online learning. At the end, the team evaluates the implementation of LKPD learning using live worksheets based on training and mentoring activities from the experience of teachers in the field. Overall, the results of this activity have been achieved which is the teachers of SMPN 4 Sungai Tabuk get benefit according to the objectives of the activity

References

Aisyah, S., & Sari, D. I. (2021). Efektivitas Penggunaan Platform Google Meet Terhadap Hasil Belajar Siswa. JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal), 4(1), 45–49.

Albashtawi, A. H., & Al Bataineh, K. B. (2020). The effectiveness of google classroom among EFL students in Jordan: An innovative teaching and learning online platform. International Journal of Emerging Technologies in Learning, 15(11), 78–88. https://doi.org/10.3991/IJET.V15I11.12865

Andriyani, N., Hanafi, Y., Safitri, I. Y. B., & Hartini, S. (2020). Penerapan Model Problem Based Learning Berbantuan Lkpd Live Worksheet Untuk Meningkatkan Keaktifan Mental Siswa Pada Pembelajaran Tematik Kelas Va. Prosiding Pendidikan Profesi Guru, September, 122–130.

Apriani Ramadisu; Oktaviani, Wiwin A, Y. M. (2020). Pembuatan Video Metode Tangkap Layar Sebagai Media Pembelajaran Daring Di Masa Pandemi Covid-19. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), Vol 4, No 6 (2020): DESEMBER, 1049–1057.

Choo, S. S. Y., Rotgans, J. I., Yew, E. H. J., & Schmidt, H. G. (2011). Effect of worksheet scaffolds on student learning in problem-based learning. Advances in Health Sciences Education, 16(4), 517–528. https://doi.org/10.1007/s10459-011-9288-1

Eka Pradita, N., & Nur Wangid, M. (2017). Pengembangan Lkpd Tematik-Integratif Berbasis Karakter Pada Peserta Didik Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Karakter, 7(1). https://doi.org/10.21831/jpk.v7i1.15500

Haqien, D., & Rahman, A. A. (2020). Pemanfaatan Zoom Meeting untuk Proses Pembelajaran pada Masa Pandemi Covid-19. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 5(1). https://doi.org/10.30998/sap.v5i1.6511

Heryadi, F. (2021). Penggunaan Google Forms Sebagai Media Pembelajaran Daring Di Masa Pandemi Covid-19 Pada Mata Pelajaran Sejarah Di Smk Negeri 2 Ketapang. SWADESI: Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sejarah, 2(1), 14. https://doi.org/10.26418/swadesi.v2i1.45421

Ilmiyah, S., & Setiawan, A. R. (2020). Students’ Worksheet for Distance Learning Based on Scientific Literacy in the Topic Coronavirus Disease 2019 (COVID-19). https://doi.org/10.31237/osf.io/fpg4j

Kudus, I. (2020). Dampak Pembelajaran Daring Dengan Whatssapp Group Pada Prilaku Kreatif Siswa (Studi Kasus Pembelajaran di Kelas. Researchgate.Net, July. https://www.researchgate.net/profile/Tirza-La/publication/342762494_Dampak_Pembelajaran_Daring_Dengan_Whatsapp_Group_Pada_Perilaku_Kreatif_Siswa_Studi_Kasus_Pembelajaran_di_Kelas_IV_SD_Terangmas_Undaan_Kudus/links/5f052880a6fdcc4ca455c8c3/DAMPAK-PEMBELAJA

Misbah, Dewantara, D., Hasan, S. M., & Annur, S. (2018). The Development of Student Worksheet By Using Guided Inquiry Learning Model To Train Student’S Scientific Attitude. Unnes Science Education Journal, 7(1), 19–26. https://doi.org/10.15294/usej.v7i1.15799

Özmen, H., & Yildrim, N. (2005). Effect of Work Sheets on Student ’ S Success : Acids and Bases Sample. Journal of Turkish Science Education, 2(2), 2–5.

Rai, I. M., Wiranata, A., & Sujana, I. W. (2021). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Pemecahan Masalah Kontekstual Materi Masalah Sosial Kelas IV SD. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 4(1), 30–38. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JP2/article/view/31926

Situmorang, A. S. (2020). Microsoft Teams for Education Sebagai Media Pembelajaran. Microsoft Teams for Education Sebagai Media Pembelajaran Interaktif Meningkatkan Minat Belajar, 02(01), 30–35.

Sri Utami, W., -, S., Ruja, I. N., & Utaya, S. (2016). The Effectiveness of Geography Student Worksheet to Develop Learning Experiences for High School Students. Journal of Education and Learning, 5(3), 315. https://doi.org/10.5539/jel.v5n3p315

Widjajanti, E. (2008). Kualitas Lembar Kerja Siswa. In Makalah Seminar Pelatihan Penyusunan LKS Untuk Guru SMK/MAK Pada Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Jurusan Pendidikan FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta, December.

Downloads

Published

2021-08-30

Issue

Section

Articles