PENDAMPINGAN PENGELOLA YAYASAN RIYADUL FALAH DALAM PERBAIKAN BANGUNAN GEDUNG GAGAL KONSTRUKSI
DOI:
https://doi.org/10.31764/jmm.v5i6.5438Keywords:
Assistance, Repair, Building, Riyadul FalahAbstract
Abstrak: Pengelola Yayasan Riyadul Falah berupaya menambah sarana prasarana berupa gedung sekolah yang recananya akan dibangun dua lantai. Namun di tengah proses pembangunan gedung tersebut mengalami kegagalan konstruksi, struktur balok bangunan mengalami lendutan yang mengakibatkan plat lantai menjadi tidak stabil. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat adalah melakukan pendampingan pengelola Yayasan Riyadul Falah Kabupaten Bogor untuk melakukan perbaikan pada bangunan yang mengalami gagal konstruksi. Metode yang digunakan yaitu peninjauan, diskusi serta pendampingan untuk melakukan proses perbaikan. Peserta kegiatan terdiri dari 4 Dosen, 4 Mahasiswa serta mitra pengabdian pengelola Yayasan Riyadul Falah yang berjumlah kurang lebih 20 orang. Berdasarkan hasil kegiatan pengabdian, masyarakat memberikan respon kepuasan atas pelayanan dan pendampingan dengan hasil sangat tinggi terhadap pelaksanaan kegiatan masyarakat. Hasil kuisioner menunjukkan sebanyak 61,36% memberikan jawaban sangat setuju dan 38,64% memberikan jawaban setuju. Secara tidak langsung pengelola mendapatkan pengetahuan baru dalam perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengendalian pada pembangunan, perawatan dan perbaikan bangunan bertingkat rendah. Adapun pelaksanaan perbaikan bangunan gedung menghemat pengeluaran Yayasan kurang lebih sebesar Rp. 50.650.000; anggaran ini meliputi biaya pembongkaran, pembelian material, dan pembangunan ulang.
Abstract: The manager of the Riyadul Falah foundation seeks to add infrastructure in the form of a school building that is planned to be built on two floors. However, in the middle of the construction process, the building experienced a construction failure, the beam structure of the building experienced a deflection which caused the floor slab to become unstable. The purpose of community service activities is to assist the manager of the Riyadul Falah Foundation, Bogor Regency to make repairs the buildings that have failed construction. The method used is a survey, discussion, and assistance to carry out the repair process. The participants of the activity consisted of 4 lecturers, 4 students, and service partners of the Riyadul Falah Foundation management, totaling approximately 20 people. Based on the results of community service activities, the community responded with satisfaction to the services and assistance with very high results for the implementation of community activities. The results of the questionnaire showed that 61.36% gave the answer strongly agree and 38.64% gave the answer agree. Indirectly, managers gain new knowledge in planning, organizing, implementing and controlling the construction, maintenance and repair of low-rise buildings. The implementation of building repairs saves a budget of approximately Rp. 50.65 million this budget covers the costs of demolition, purchase of materials, and rebuilding.
References
Amalia, A., Hasan, M. F. R., Yanuarini, E., Setiawan, Y., & Saputra, J. (2021). Perception Analysis Of PNJ Civil Engineering Students Toward Main Course Using Importance Performance Analysis Method. Pedagogia: Jurnal Pendidikan, 10(1), 61–78.
Amalia, Rosyidah, A., Yatmadi, D., & Sucita, I. K. (2019). Pelatihan Manajemen Konstruksi Sederhana dan Pengelasan Bagi Santri Pondok Pesantren Manarul Huda Desa Pasir Angin, RT 02, RW 04, Cipayung Datar, Kecamatan Mega Mendung, Bogor. Mitra Akademia: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 1–7.
Asmara, F. S., Ziddan, M., & Rosyidah, A. (2019). Peningkatan Kekuatan Struktur Eksisting dengan Penguatan Struktur Menggunakan CFRP & Concrete Jacketing. JURNAL TEKNIKA, 13(1), 95–101.
Astuty, I. (2021). Peningkatan Manajemen UMKM Melalui Pelatihan Akuntansi Pembukuan. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(2), 775–783.
Ervianto, W. I. (2007). Studi Pemeliharaan Bangunan Gedung (Studi Kasus Gedung Kampus). Jurnal Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta, 7(3), 212–223.
Hajji, A. P. I. F., & Suharsono, A. N. G. G. A. (2016). A Study on the Characteristics of Building Maintenance on Public Universities in Malang City. Applied Mechanics and Materials, 845, 311–317.
Isneini, M. (2009). Kerusakan dan Perkuatan Struktur Beton Bertulang. Rekayasa: Jurnal Ilmiah Fakultas Teknik Universitas Lampung, 13(3), 259–270.
Kustyawati, M. E., Sugiharto, R., Waluyo, S., & Erlina, E. (2019). Pemberdayaan wanita Kelompok Serba Usaha Srikandi Melalui Diversifikasi Produk Kopi Bubuk Herbal. Riau Journal of Empowerment, 2(1), 15–20.
Martina, N., Hasan, M. F. R., Wulandari, L. S., & Salimah, A. (2021). Upaya Peningkatan Nilai Ekonomis Produk UMKM Melalui Sosialisasi Diversifikasi Produk. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 6(5).
Nurwidyaningrum, D., Hasan, M. F. R., & Saputra, J. (2020). Tenda Darurat dan Kipas Angin Blower untuk Menunjang Penanggulangan Covid-19 di RSUD Kota Depok Jawa Barat. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 4(6), 1117–1125.
Nurwidyaningrum, D., Sarito, & Khairas, E. E. (2019). Perbaikan Ruang Penunjang Kegiatan Mushola Di Kampung Lio, Cipayung, Jawa Barat. Mitra Akademia: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 43–47.
Pradiptya, A., Faridah, R., & Sukarno, P. (2020). Pengabdian Kepada Masyarakat Peningkatan Atap Musholla Al Khoiriyah. Mitra Akademia: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1).
Rosyidah, A., Alfariez, D. F., & Wicaksono, M. A. (2019). Penguatan Struktur pada Bangunan dengan Mutu Beton Rendah. PORTAL Jurnal Teknik Sipil, 11(1), 16–21.
Sugiyanto, & Wena, M. (2019). Tinjauan Teoritik dan Empirik Perawatan dan Pemeliharaan Gedung Tinggi (High Rise Building) Di Indonesia. BANGUNAN, 24(1), 15–24.
Swastika, T. W., Sarito, & Nurjanah, D. (2018). Perbaikan Atap Toilet, Pasang dan Plester Dinding, Pasang Keramik dan Pintu Mushola Al Hidayah, Pondok Manggis Rt 03/04, Bogor. Mitra Akademia: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1).
Wicaksono, T. A., & Basyaruddin. (2020). Pemeliharaan dan Perawatan Gedung Perguruan Tinggi: Studi Kasus Gedung Kampus A & B Institut teknologi Kalimantan. J. Technol, 1(1), 2–5.
Widiasanti, I., & Nugraha, R. E. M. (2016). Kajian Pengelolaan Pemeliharaan dan Perawatan Gedung Perguruan Tinggi: Studi Kasus Universitas Negeri Jakarta. Jurnal Teknologi Rekayasa, 1(1), 41–46.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish articles in JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) agree to the following terms:
- Authors retain copyright of the article and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a CC-BY-SA or The Creative Commons Attribution–ShareAlike License.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).