PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA MENGGUNAKAN MENSTRUAL CIRCLE BOOK

Authors

  • Arie Maineny Poltekkes Kemenkes Palu, Jurusan Kebidanan
  • Muliani Muliani Poltekkes Kemenkes Palu, Jurusan Kebidanan
  • U’din M Poltekkes Kemenkes Palu, Jurusan Kebidanan

DOI:

https://doi.org/10.31764/jmm.v6i4.9268

Keywords:

Knowledge, Reproduction health, Menstrual Cycle Book

Abstract

Abstrak: Masa remaja merupakan periode terjadinya pertumbuhan dan perkembangan yang pesat. Data survei demografi dan kesehatan reproduksi remaja (KRR) berada pada usia 15-19 tahun, proporsi terbesar berpacaran pertama kali pada usia < 15 tahun. 33,3% remaja perempuan dan 34,5% remaja laki-laki. Pada usia tersebut dikhawatirkan belum memiliki ketrampilan hidup (life skills) yang memadai, sehingga berisiko memiliki perilaku pacaran yang tidak sehat (hubungan seks pranikah). Tujuan pengabdian untuk meningkatkan pengetahuan remaja putri tentang kesehatan reproduksi, siklus menstruasi menggunakan Menstrual Circle Book. Metode yang digunakan adalah berupa pendidikan kesehatan reproduksi pada remaja putri dan pendekatan individual dilakukan pada saat penghitungan siklus menstruasi dengan menggunakan Menstrual Circle Book. Khalayak sasaran adalah remaja putri berjumlah 16. Hasil kegiatan dari 16 remaja putri, 4 orang (25%) mengalami peningkatan pengetahuan setelah diberikan pendidikan kesehatan, dan 12 orang (75%) dengan pengetahuan tetap.

Abstract: Adolescence is a period of rapid growth and development. Demographic survey data and adolescent reproductive health (KRR) are at the age of 15-19 years, the largest proportion of which is dating for the first time at the age of <15 years. 33.3% of girls and 34.5% of boys. At that age, it is feared that they do not have adequate life skills, so they are at risk of having unhealthy dating behavior (premarital sex). The purpose of the service is to increase the knowledge of young women about reproductive health, menstrual cycles using the Menstrual Circle Book. The method used is in the form of reproductive health education for young women and an individual approach is carried out when calculating the menstrual cycle using the Menstrual Circle Book. The target audience is 16 young women. The results of the activities of 16 young women, 4 people (25%) experienced an increase in knowledge after being given health education, and 12 people (75%) with permanent knowledge.

References

Ani Nurhaeni, Chintya Intansar, S. (2018). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Menggunakan Media Slide Terhadap Pengetahuan Genital Hygiene Saat Menstruasi Pada Remaja Putri di MAN 2 Kota Cirebon. Jurnal Kesehatan Mahardika, 5(1), 1–9. https://media.neliti.com/media/publications/353280-the-effect-of-health-education-using-med-e4f21999.pdf

Badan Pusat Statistik Kota Palu. (2017). Jumlah Panti Asuhan Dan Anak Asuh. 1, 2012–2016. https://palukota.bps.go.id/statictable/2017/06/09/566/banyaknya-panti-asuhan-dan-jumlah-anak-yang-diasuh-di-kota-palu-2016.html. diakses Jum'at, 14 Januari 2022

Kementrian Kesehatan RI. (2015). Situasi Kesehatan Reproduksi Remaja. https://pusdatin.kemkes.go.id/resources/download/pusdatin/infodatin/infodatin-reproduksi-remaja.pdf. diakses Rabu, 30 September 2020

Lestari, T. R., Wati, N., & Dwijayanti, D. A. (2018). Optimalisasi Kesehatan Reproduksi Remaja Putri Melalui Pendidikan Kesehatan dan Demonstrasi Pemeriksaan Payudara Sendiri (SADARI). Jurnal Masyarakat Mandiri, 2(1), 83–92. http://journal.ummat.ac.id/index.php/jmm/article/view/1403/pdf

Lita Angelina Saputri, Iin Prima Fitriah, Y. A. M. (2020). Efektivitas Penggunaan Buku Saku Higiene Menstruasi dan Pencegahan Kekerasan dalam Situasi Bencana Pada Remaja Putri. Jurnal Kebidanan Dan Kesehatan Tradisional, 5(2), 67–149. https://doi.org/https://doi.org/10.37341/jkkt.v5i2.159

Melyanti, S. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Buku Saku Berbasis Mind Mapping Untuk Pembelajaran Ekonomi Kelas XI. http://eprints.unm.ac.id/14361/1/Jurnal Sri Melyanti.pdf. diakses Minggu, 27 Juni 2021

Munifah, S. N. Q. (2021). Efektifitas Pendidikan Kesehatan Menggunakan Media Leaflet dan Pop Up Book Terhadap Pengetahuan dan Tindakan Hygiene Menstruasi Pada Remaja Putri Usia 13-15 Tahun. http://repository.stikesnhm.ac.id/id/eprint/864/. diakses Kamis, 13 Januari 2022

Nelly Tania Malinda, Maria Nala Damajanti, C. M. (2017). Perancangan Buku Interaktif Tentang Menstruasi Pertama Untuk Anak Perempuan Usia 9-12 Tahun. Jurnal DKV Adiwarna, 1(10). hal 1-10 https://publication.petra.ac.id/index.php/dkv/article/view/5553/5075

Nur Qalbi, Ramlan, H. K. H. (2021). Hubungan Tingkat Pengetahuan, Lingkungan Sosial dan Sumber Informasi Terhadap Penyakit Menular Seksual (PMS) Pada Remaja di SMA Negeri 3 Pare-pare. Jurnal Ilmiah Manusia Dan Kesehatan, 4(3). hal 314-323 http://jurnal.umpar.ac.id/index.php/makes/article/view/392/765

Rini Amalia Batubara, H. R. S. (2021). Edukasi Kesehatan Tentang Menstruasi dan Permasalahannya di SMA N 5 Padangsidimpuan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (JPMA), 3(3), 97–101. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.51933/jpma.v3i3.529

Rosyida, D. A. C. (2020). Effectiveness of Menstrual Calender Application To Adolescent Girl Behavior In District Gunung Anyar Tambak City Of Surabaya. Jurnal Kebidanan (JKB), 10(1), 19–24. https://doi.org/10.31983/jkb.v10i1.5278

S, E. A., & Haryani, K. (2015). Pendidikan Kesehatan dengan Media Slide Efektif dalam Meningkatkan Pengetahuan tentang Perawatan Vulva Hygiene pada Siswi Kelas VIII SMP 2 Sedayu Bantul. Jurnal Ners Dan Kebidanan Indoensia, 4(1), 6–10. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.21927/jnki.2016.4(1).6-10

Sinaga Ernawati, Saribanon Nonon, Suprihatin, D. (2017). Manajemen Kesehatan Menstruasi. Universitas Nasional IWWASH. http://repository.unas.ac.id/1323/1/B3-erna-Buku Kesehatan Menstruasi.pdf diakses Rabu, 30 September 2020

Siti Rofi’ah, S. W. (2021). Development Of Adolescent Reproductive Health Medule Media. Jurnal Kebidanan (JKB), 11(2), 126–135. https://doi.org/10.31983/jkb.v11i2.6635

Sitohang, N. A., & Adella, C. A. (2019). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Terhadap Pengetahuan dan Sikap Siswa SMP Dharma Pancasila Tentang Manajemen Kesehatan Menstruasi. Jurnal Riset Hesti Medan Akper Kesdam I/BB, 4(2), 126–130. https://doi.org/https://doi.org/10.34008/jurhesti.v4i2.146

Tena, F. U. L. E. (2016). Pengembangan Buku Saku Sebagai Media Pembelajaran Pada Materi Menulis Ringkasan Siswa Kelas V SD Negeri Tambakaji 04. http://lib.unnes.ac.id/28323/1/1401512009.pdf. diakses Kamis, 03 Februari 2022

Wati, R. (2021). Peningkatan Pengetahuan Tentang Pendidikan Seks Pada Remaja. Jurnal Masyarakat Mandiri, 5(6), 5–12. http://journal.ummat.ac.id/index.php/jmm/article/view/5599/pdf

Published

2022-08-28

Issue

Section

Articles