Optimasi Keuntungan Penjualan Dengan Menggunakan Metode Karush-Kuhn-Tucker
DOI:
https://doi.org/10.31764/justek.v6i4.19957Keywords:
Lagrange Method, Karush-Kuhn-Tucker Method, Advantages OptimizeAbstract
Abstract: Â This research aims to find out how many brownies are prosuced each day in orer to obtain optimal daily profits using the Karush-Kuhn-Tucker method. The Karush-Kuhn-Tucker method is a technique that can be used to find the optimum point of an objective function regardless of whether it is linear or non-linear. Completion using this method results in optimal sales each product, namely 1.500 chocolate brownies, 1.154 packages of durian brownies, 667 packages of pandan brownies and 500 packages of strawberry brownies, so the total sales profit is IDR. 6.559.538,08 a day.
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui berapa banyak produksi per hari brownies supaya memperoleh keuntungan harian yang optimal dengan menggunakan metode Karush-Kuhn-Tucker(KKT). Metode Karush-Kuhn-Tucker merupakan suatu teknik yang dapat digunakan untuk mencari titik optimum dari suatu fungsi tujuan tanpa mandang apakah bersifat linier atau nonlinier. Penyelesaian dengan metode ini menghasilkan penjualan optimal dari masing-masing produk yaitu brownies coklat sebanyak 1.500 kemasan, brownies durian sebanyak 1.154 kemasan, brownies pandan sebanyak 667 kemasan dan brownies strawberry sebanyak 500 kemasan, maka total keuntungan penjualan yaitu Rp. 6.559.538,08 per hari.References
Agustina, E., Sufri, & Rozi, S. (2021). Optimasi Keuntungan Menggunakan
Metode Karush-Kuhn-Tucker (Studi Kasus: Mi Aceh Pattimura Di Jambi). Focus Action Of Research Mathematic , 83-89.
Budiasih, Y., & Asriyal. (2020). Penyusunan Anggaran Penjualan, Optimasi Keuntngan Menggunakan Metode Kuhn-Tucker pada Industri Olahan Daging
Ayam Beku " The Endeus". Jurnal Penelitian Manajemen , 308-318.
Cipta, H., Hawari, H. L., & Dur, S. (2021). Optimasi Prouksi Bandrek Dengan Penerapan Metode Goal Pogramming. Journal of Maritime and Education, 202-206.
Fadilah, N. (2020). Pemodelan Matematika Terhadap Keuntungan HARIAN
Penjualan Produk di Toko Kholidi. Jurnal Manajemen Tools , 45-59.
Janova, I. P., Asih, N., & Widana, I. (2015). Optimalisasi Penjualan Kain Endek Dengan Metode Karush-Kuhn-Tucker. E-Jurnal Matematika, 158-162.
Khoerunisa, & Liebenlito, M. (2017). Kombinasi Persyaratan Karush-Kuhn-
Tucker dan Metode Branch and Bound Pada Pemrograman Kuadrat Konveks Bilangan Bulat Murni. Jurnal Logika , 52-60.
Mardiyanti, Narendra, R., & Sanwidi, A. (2021). Penerapan Prograam Linier
Dalam Pengoptimalan Keuntungan Produksi di Home Industry Comod
Cookies Menggunakan Metode Kuhn-Tucker. Jurnal Ilmu Matematika dan
Terapan , 427-440.
Nur, W., Rachman, H., & Mukhlish, N. A. (2017). Solusi Pemrograman Nonlinier
Desain Kamar Kost dengan Menggunakan Syarat Karush-Kuhn-Tucker
(KKT). Jurnal Pendidikan MIPA , 121-123.
Nurmayanti, L., & Sudrajat, A. (2021). Implementasi Linear Programming Metode Simpleks Pada Home Industry. Jurnal Manajemen, 431-438.
Quoc , P. K., & Minh, N. T. (2018). Higher Order Karush-Kuhn-Tucker Condition In Nonsmooth Optimization. SIAM Journal on Optimization, 820-848.
R., O. S., & Binsasi, E. (2021). Optimalisasi Sistem Alokasi dan Penjadwalan
pada Rantai Pasokan dengan Menggunakan Metode Karush-Kuhn-Tucker
(KKT). Jurnal Saintek Lahan Kering , 9-11.
Rosa, D, I ., & Sari, P. (2019). Penerapan Model Linear Programming Untuk
Mengoptimalkan Jumlah Produksi Dalam Memperoleh Keuntungan
Maksimal (Studi Kasus Pada Usaha Angga Perabot). Jurnal Manajemen
Inovasi, 98-115.
Sa'ban, A. Penerapan Metode Karush-Kuhn-Tucker untuk Optimalisasi Produksi. Skripsi. Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. 2020
Safitri, E., Basriati, S., & Zahara, A. (2019). Optimalisasi Hasil Produksi
Menggunakan Metode Kuhn-Tucker (Studi Kasus: Toko Baju Mitra
Pekanbaru). Jurnal Sains Matematika dan Statistika , 30-39.
Setiawan, R., & Pramesti, G. (2018). Penggunaan Kriteria Karush-Kuhn-Tucker (KKT) Dalam Analisis Economic Order Quantity MOdel Inventori Dalam Permasalahan Rantai Pasok. Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika, 327-332.
Yusufin, A. A., Nargis, N., & Nurlaili, E. (2019). Transaksi Jual Beli Melalui Jasa
Go Food Dalam Perspektif Hukum Islam. Pactum Law Journal , 619-633.