ANALISIS VALIDITAS PERANGKAT PEMBELAJARAN MODEL OrDeP2E UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI SAINS SISWA MAS AL-MUTAQIN WOLOWARU

Authors

  • Hamsa Doa Universitas Flores
  • Richardo Barry Astro Universitas Flores
  • An Nisaa Al Mu’min Liu Universitas Flores

DOI:

https://doi.org/10.31764/orbita.v7i2.6107

Keywords:

OrDeP2E Learning Model, The Validity of Physics Learning Devices.

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kevalidan perangkat pembelajaran fisika model OrDeP2E pada materi gelombang bunyi untuk melatihkan kemampuan literasi Sains siswa MAS Al-Mutaqin Wolowaru. Perangkat pembelajaran yang dikembangkan dinilai oleh dua orang. Data validasi diperoleh menggunakan penilaian perangkat dengan kategori 1-4. Penelitian ini mengacu pada pengembangan model 4-D. Perangkat yang divalidasi yaitu a) RPP, b) BAS, c) LKS, dan d) Tes Kemampuan Literasi Sains. Hasil analisis data yang sudah divalidasi menunjukkan bahwa a) RPP mendapatkan skor 3,34 (valid), a) BAS mendapatkan skor 3,52 (valid), c) LKS mendapatkan skor 3,47 (valid), d) tes kemampuan literasi sains mendapatkan skor 3,70 (sangat valid). Hasil analisis perangkat pembelajaran yang dikembangkan layak digunakan untuk meningkatkan kemampuan literasi sains siswa MAS Al-Mutaqin Wolowaru.

 

Kata kunci: Model Pembelajaran OrDeP2E; Validitas Perangkat Pembelajaran Fisika.

 

ABSTRACT

This study aims to analyze the validity of the OrDeP2E model of physics learning on sound wave material to train the science literacy skills of MAS Al-Mutaqin Wolowaru students. The learning tools developed were assessed by two people. Validation data were obtained using device ratings with categories 1-4. This study refers to the development of a 4-D model. The validated tools are a) lesson plans, b) BAS, c) worksheets, and d) Science Literacy Ability Test. The results of data analysis that have been validated show that a) RPP scores 3.34 (valid), a) BAS scores 3.52 (valid), c) LKS scores 3.47 (valid), d) tests of scientific literacy skills get a score of 3.70 (very valid). The results of the analysis of the learning tools developed are suitable to be used to improve the scientific literacy skills of MAS Al-Mutaqin Wolowaru students.

 

Keywords: OrDeP2E Learning Model; The Validity of Physics Learning Devices.

References

Akbar & Sa’dun. (2013). Instrumen Perangkat Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Ardianto & D Rubbini, B. (2016). Comparison of Students Scientific Literacy. Indonesian Journal of, 31-37.

Borich, G. D. (1974). Observation Skills for Effective Teaching. USA: The University of Texas.

Doa, H, Astro, B,R, & Meke, P,D,K. (2020). Validity Analysis of the Science Learning Tools using Appoaches to Improve Creative Thinking Skill of Junior High School Student. JPF, 176-189.

Fina Retnowati, Prabowo & Madlazim. (2021). VALIDITAS PERANGKAT PEMBELAJARAN MODEL INKUIRI TERBIMBING UNTUK MELATIHKAN LITERASI SAINS SISWA. Jurnal Education and development, Institut Pendidikan Tapanuli Selatan, 331-334.

Ibrahim, M. (2016). Literasi Sains. Surabaya: UNESA Surabaya.

Ibrahim, Gunawan & Kosim. (2020). Validitas Perangkat Pembelajaran Fisika Berbasis Model Discovery Learning Dengan Pendekatan Konflik Kognitif. J. Pijar MIPA, 214-218.

Kardi, S. (2012). Pengantar Pengembangan Kurikulum dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. Surabaya: PPS Universitas Negeri Surabaya.

Kemendikbud. (2016). Lampiran Pendidikan Dasar & Menengah. Jakarta: Kemendikbud.

Panjaitan, M.,Nur & Jatmiko, B. (2016). Model Pembelajran Sains Berbasis Proses OrDeP2E untuk Meningkatkan Berpikir Kreatif dan Pemahaman Konsep Siswa SMP. Jurnal Pendidikan Indonesia, 8-22.

PISA, O. E. (2018). Draft Science Framework. diambil dari http://www.

Ratumana, T. (2011). Penilaian Hasil Belajar pada Tingkat Satuan Pendidikan edisi 2. Surabaya: UNESA University Press.

Siburian, J, Coorebima,D,A, Ibrohim & Saptasari, M. (2019). Analisis validitas hasil Pengembangan Perangkat Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Lingkungan Berstrategi Inkuiri dan Instrumen Tes Kemampuan Berpikir Kritis , Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar Kognitif Mahasiswa. Biodik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Biologi, 31- 45.

Thiagarajan, S, & D.S. Semmen. (1974). Instructional Development for Training Center of Exceptional Children.

Wenning, C. J. (2007). Assessing inquiry skills as a component of scientific literacy. Journal, 21-24.

Wenning, C. J. (2007). Assessing inquiry skills as a component of scientific. Journal of Physics Teacher Education Online, 21-24.

Downloads

Published

2021-11-05

Issue

Section

Articles