ORBITA: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita
<table class="data" width="100%" bgcolor="#f0f0f0"><tbody><tr valign="top"><td width="20%"><span style="background-color: #ffffff;">Journal title</span></td><td width="80%">Orbita : Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika<strong style="background-color: #ffffff;"><br /></strong></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">Subtitle</td><td width="80%">Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika</td></tr><tr valign="top"><td width="20%">Initials</td><td width="80%"><strong></strong><strong>Orbita</strong></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">Frequency</td><td width="80%"><strong><strong>2</strong> <strong>issues per year (May and November)</strong></strong></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">DOI</td><td width="80%"><strong>prefix <a href="https://issn.brin.go.id/terbit/detail/1515210663" target="_blank">10.31764 by <img src="http://ijain.org/public/site/images/apranolo/Crossref_Logo_Stacked_RGB_SMALL.png" alt="" height="14" /></a></strong></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">Print ISSN</td><td width="80%"><strong><strong><a href="https://issn.brin.go.id/terbit/detail/1441705741" target="_blank"><strong>2460-9587</strong></a></strong></strong></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">Online ISSN</td><td width="80%"><strong><strong><a href="http://issn.pdii.lipi.go.id/issn.cgi?daftar&1515210663&1&&" target="_blank"><strong>2614-7017</strong></a><a href="https://scholar.google.co.id/citations?user=N60_aooAAAAJ&hl=id" target="_blank"><br /></a></strong></strong></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">Editor-in-Chief</td><td width="80%"><strong><strong><a href="https://scholar.google.com/citations?user=iH48iDgAAAAJ&hl=id&authuser=1" target="_blank">Zulkarnain</a></strong></strong></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">OAI Adress</td><td width="80%"><strong><strong><strong><a href="/index.php/orbita/oai" target="_blank">http://journal.ummat.ac.id/index.php/orbita/oai</a></strong></strong></strong></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">Published by</td><td width="80%"><a href="/index.php/" target="_blank"><strong>Universitas Muhammadiyah Mataram</strong></a></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">Contact </td><td width="80%"><strong>orbita.ummat@gmail.com</strong></td></tr><tr valign="top"><td width="20%">Publication</td><td width="80%"><strong>November 2015</strong></td></tr></tbody></table><table class="data" width="100%" bgcolor="#f0f0f0"><tbody><tr valign="top"><td width="20%">Status</td><td width="80%"><strong><a href="https://drive.google.com/file/d/1-vTeNObSCapb9ekTJr8MguSMUmWl5RrH/view?usp=sharing" target="_blank">Acredited (Sinta 4)</a></strong></td></tr></tbody></table><table class="data" width="100%" bgcolor="#f0f0f0"><tbody><tr valign="top"><td width="20%">Indexing by</td><td width="80%"><strong><strong><strong><a href="https://sinta.kemdikbud.go.id/journals/profile/5067" target="_blank">Sinta </a>|</strong><a href="https://scholar.google.co.id/citations?user=7qB8zi8AAAAJ&hl=en" target="_blank">Google Scholar</a> | <a href="https://doaj.org/toc/2614-7017?source=%7B%22query%22%3A%7B%22bool%22%3A%7B%22must%22%3A%5B%7B%22terms%22%3A%7B%22index.issn.exact%22%3A%5B%222460-9587%22%2C%222614-7017%22%5D%7D%7D%5D%7D%7D%2C%22size%22%3A100%2C%22sort%22%3A%5B%7B%22created_date%22%3A%7B%22order%22%3A%22desc%22%7D%7D%5D%2C%22_source%22%3A%7B%7D%2C%22track_total_hits%22%3Atrue%7D" target="_blank">DOAJ</a> <strong>| </strong><a href="https://onesearch.id/Repositories/Repository?institution_id=1086" target="_blank">OneSearch</a> | <a href="https://garuda.kemdikbud.go.id/journal/view/12061" target="_blank">Portal Garuda</a> | <a href="https://www.worldcat.org/search?q=2614-7017&qt=results_page" target="_blank">WorldCat</a> | <a href="https://www.base-search.net/Search/Results?lookfor=dccoll%3Aftunivmmataram+url%3Aorbita&refid=dclink" target="_blank">BASE</a> |<a href="https://moraref.kemenag.go.id/archives/journal/98077985952859435" target="_blank"> Moraref</a><strong> |</strong><a href="https://search.crossref.org/?q=Jurnal+Kajian%2C+Inovasi+dan+Aplikasi+Pendidikan+Fisika" target="_blank"> Crossref</a> <strong></strong><strong>|</strong><a title="crossref" href="https://app.dimensions.ai/discover/publication?search_mode=content&and_facet_source_title=jour.1368213" target="_blank"> Dimensions</a></strong></strong></td></tr></tbody></table><table class="data" width="100%" bgcolor="#f0f0f0"><tbody><tr valign="top"><td width="20%"><p><span style="background-color: #ffffff;">Focus and Scope</span></p></td><td width="80%"><p align="justify"><strong><strong>ORBITA: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika</strong> </strong><span>invites and welcomes the submission of advanced research and review papers, innovations and developed selected conference papers that have never been previously published</span>. <span>This journal provides publications and a forum to the academics, scholars and advanced level students for exchanging significant information and productive ideas associated with all disciplines in the field of physics and education physics (learning physics in early education, primary and secondary education, and higher education)<br /></span></p><p align="justify">The relevant topics of the latest progressive findings or developments will be taken seriously into consideration, the topics covered by the journals include: <strong></strong><span class="Y2IQFc" lang="en">learning methods </span>development;<span class="Y2IQFc" lang="en"> learning media development</span>; learning <span class="Y2IQFc" lang="en">models, and approaches implementation; </span>Etnophysics (learning models by considering local wisdom and being enriched with the principle of religion and culture); literature study (meta analysis, and systematic literature review); and several application of physics (current issue of applied physics)<strong>.</strong></p><p><span><br /></span></p></td></tr></tbody></table><div id="gtx-trans"> </div><div> </div>Universitas Muhammadiyah Mataramen-USORBITA: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika2460-9587The copyright of the received article shall be assigned to the journal as the publisher of the journal. The intended copyright includes the right to publish the article in various forms (including reprints). The journal maintains the publishing rights to the published articles.<br /><p><span><br /></span></p><p><a href="https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/" rel="license"><img style="border-width: 0;" src="https://i.creativecommons.org/l/by-sa/4.0/88x31.png" alt="Creative Commons License" /></a><br /><strong>ORBITA: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika</strong> is licensed under a <a href="https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/" rel="license">Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License</a>.</p>HASIL BELAJAR MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN FISIKA PADA PERKULIAHAN DENGAN PROJECT BASED LEARNING
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/14925
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan hasil belajar mahasiswa Prodi Pendidikan Fisika pada perkuliahan dengan Project based Learning (PjBL). Penelitian eksperimen ini menggunakan desain: one shot case study. Subyek penelitian terdiri dari 19 orang mahasiswa yang mengikuti perkuliahan Administrasi dan Manajemen Sekolah, pada Semester Genap 2023, di Program Studi Pendidikan Fisika, FKIP, Universitas Mataram. Penelitian dimulai sejak 14 Februari hingga 28 Maret 2023, dengan jumlah pertemuan sebanyak 7 kali. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes essay sebanyak 5 butir soal yang diberikan pada pertemuan ke-8. Hasil belajar mahasiswa dinyatakan dalam bentuk persentase. Mahasiswa dinyatakan tuntas belajar secara individual apabila memperoleh nilai minimal 75. Ketuntasan klasikal diperoleh apabila minimal 80% mahasiswa tuntas belajar secara individual. Dari hasil penelitian diperoleh nilai rata-rata mahasiswa sebesar 83, dengan ketuntasan klasikal sebesar 89%. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa penerapan PjBL pada perkuliahan Administrasi dan Manajemen Sekolah dapat menuntaskan hasil belajar mahasiswa calon guru fisika.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci:</strong> project based learning; hasil belajar.</p><p>Â </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>This study aims to describe the learning outcomes of Physics Education Study Program students in Project-based Learning (PjBL) lectures. This experimental research uses a design: one shot case study. The research subjects consisted of 19 students taking School Administration and Management courses, in Even Semester 2023, at the Physics Education Study Program, FKIP, University of Mataram. The research started from 14 February to 28 March 2023, with a total of 7 meetings. The research instrument used was an essay test with 5 questions given at the 8th meeting. Student learning outcomes are expressed in percentage form. Students are declared to have completed learning individually when they obtain a minimum score of 75. Classical completeness is obtained when at least 80% of students have completed studying individually. From the research results, it was obtained that the average student score was 83, with classical completeness of 89%. Therefore, it can be concluded that the application of PjBL in School Administration and Management lectures can complete the learning outcomes of prospective physics teacher students.</p><p align="center">Â </p><p><strong>Keywords: </strong>project based learning; learning outcomes.</p>Hikmawati HikmawatiNi Nyoman Sri Putu VerawatiSyahrial Ayub
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-032023-11-039219419910.31764/orbita.v9i2.14925STUDI LITERATUR: PENGARUH PROJECT BASED LEARNING PADA PEMBELAJARAN FISIKA
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/15688
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Studi literatur dari berbagai sumber terkait pengaruh model pembelajaran fisika SMA menemukan bahwa <em>Project Based Learning</em> banyak digunakan terutama dalam peningkatan kemampuan siswa. Penggunaan model <em>Project Based Learning </em>dalam pembelajaran terkhusus pada SMA saat ini jarang di terapkan sekolah padahal penggunaan model ini sangat berguna dalam pembelajaran, oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengkomparasi kelebihan dan kekurangan dari <em>Project Based Learning</em> dalam pembelajaran fisika agar sekolah banyak dalam menerapkannya. Studi ini dirancang dan dilakukan dalam tinjauan jurnal nasional yang akurat dan terindeks Sinta dalam jangkauan 5 tahun terakhir. Kriteria jurnal yang digunakan ialah mencakup hasil singnifikan yang tinggi, professional, dan terakreditasi. Berdasarkan hasil kajian pustaka, kelebihan pengaruh <em>Project Based Learning</em> pada pembelajaran fisika terdapat peningkatan kemampuan berpikir kreatif siswa dan kekurangan <em>Project Based Learning</em> pada pembelajaran fisika yaitu alokasi waktu yang terlalu lama ketika diterapkan. Diharapkan dengan adanya penelitian ini membuat banyak peneliti menggunakan model <em>Project Based Learning </em>dalam pembelajaran dengan meninjau kelebihan dan kekurangan yang ada sehingga dapat meningkatkan kemampuan siswa dengan model <em>Project Based Learning</em> yang diterapkan.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci:</strong> pengaruh; model pembelajaran; <em>project based learning</em>; pembelajaran fisika</p><p>Â </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>Literature studies from various sources related to the influence of the high school physics learning model found that Project-Based Learning is widely used, especially in improving students' abilities. The use of the Project Based Learning model in learning, especially in high school, is currently rarely applied to schools even though the use of this model is very useful in learning, therefore this study aims to compare the advantages and disadvantages of Project Based Learning in spectacle learning so that many schools apply it. This study was designed and carried out in reflection of the accurate and indexed national journal Sinta within the last 5 years. The journal criteria used include high significant results, professionalism, and accreditation. Based on the literature review, the excess influence of Project-Based Learning on physics learning increased students' creative thinking abilities and the disadvantages of Project-Based Learning on physics learning were the time allocation that was too long when applied. It is hoped that this research will make many researchers use the Project Based Learning model in learning by reviewing the strengths and weaknesses that exist so that they can improve students' abilities with the Project Based Learning model applied.</p><p><strong>Â </strong></p><p><strong>Keywords: </strong>influence; learning model; project based learning; physics learning</p>Noorhalida NoorhalidaHadma YulianiSantiani Santiani
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049220021210.31764/orbita.v9i2.15688PENGEMBANGAN PENUNTUN PRAKTIKUM MATAKULIAH FISIKA UMUM BERBASI CASE METHOD DAN TEAM BASED-PROJECT: DESIGN DAN DEVELOPMENT
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17000
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Praktikum merupakan salah satu strategi pembelajaran yang dapat menarik minat mahasiswa dalam mengembangkan konsep-konsep Fisika. Praktikum sangat erat hubungannya dengan pembelajaran Fisika karena membutuhkan verifikasi, pembuktian melalui praktikum dan pembelajaran fisika penuh dengan teori, konsep, hukum, prinsip dan kaidah tentang fisika, yang semuanya itu perlu diadakan pembuktian melalui praktikum. Permasalahan yang ditemukan pada praktikum matakuliah Fisika Umum bahwa tidak tersedianya standar pedoman praktikum. Tujuan penelitian adalah membuat standar panduan praktikum Fisika Umum berupa <em>Smart Module</em> Penuntun Praktikum Fisika Umum yang berbasis Case Method dan Team-Based Project. Jenis Penelitian adalah R&D dengan model pengembangan 4-D yang dikemukakan Thiagarajan dan Semmel.Teknik pengumpulan data berupa instrumen penilaian angket validasi materi, angket validasi media, angket validasi soal, dan angket respon siswa. Berdasarkan hasil validasi Penuntun Praktikum Fisika Umum yang berbasis <em>Case Method</em> dan <em>Team-Based Project</em> adalah valid dengan kategori baik dan bisa dilanjutkan untuk uji lapangan serta diharapkan meningkatkan keterampillan pemecahan masalah, berpikir kritis dan berpikir kreatif mahasiwa.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci:</strong> penuntun praktikum; fisika umum; <em>case method </em>dan <em>team-based project</em>.</p><p>Â </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>Practicum is a learning strategy that can attract students' interest in developing physics concepts. Practicum is very closely related to learning Physics because it requires verification, proof through practicum and physics learning is full of theories, concepts, laws, principles and rules about physics, all of which need to be proven through practicum. The problem found in the practicum course in General Physics is that there is no standard practicum guideline available. The aim of the research is to develop a general physics practicum guide standard in the form of a General Physics Practicum Guide Smart Module based on the Case Method and Team-Based Project. The type of research is R&D with the 4-D development model proposed by Thiagarajan and Semmel. Data collection techniques are in the form of material validation questionnaires, media validation questionnaires, question validation questionnaires, and student response questionnaires. Based on the validation results of the General Physics Practicum Guide based on the Case Method and Team-Based Project, it is valid in the good category and can be continued for field trials and is expected to improve problem solving skills, critical thinking and creative thinking of students.</p><p align="center">Â </p><p><strong>Keywords: </strong>practicum guide; general physics; case method and team-based project.</p>Rajo Hasim LubisDeo Demonta PanggabeanSilvia Dona SariAdeline Silaban
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049221322010.31764/orbita.v9i2.17000ANALYTICAL CALCULATION FOR LAMINAR AIR FLOW MOMENTUM TRANSPORT IN UNDERGROUND MINE TUNNEL USING NEWTONIAN EQUATIONS OF MOTION
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17053
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Dalam kasus tertentu terdapat terowongan percabangan tambang bawah tanah yang tidak teralirkan udara secara mekanis tetapi udara tetap mengalir secara alami teridentifikasi beraliran laminar. Studi ini memodelkan perpindahan momentum aliran laminar udara terowongan dengan dimensi rectangular atau Cartesian untuk memvisualisasikan profil distribusi kecepatan linier fluida dan profil tegangan geser fluida. Metode pemodelan menggunakan perhitungan analitik matematika dari persamaan gerak aliran fluida Newtonian untuk rejim laminar Navier-Stokes. Beberapa data yang dikumpulkan adalah dimensi terowongan, kecepatan linier udara, dan temperatur. Beberapa sifat fisik udara dikutip dari literatur. Hasil pengukuran kecepatan udara rata-rata diinputkan ke dalam model empiris untuk mendapatkan profil koordinat dua dimensi (x,z) untuk distribusi tegangan geser dan kecepatan udara yang mendekati keadaan sebenarnya untuk aliran laminar pada dimensi Cartesian. Hasil penelitian didapatkan pressure drop aliran sebesar 2,2 x 10<sup>-5</sup> Pa, aliran mengandalkan perpindahan molekular bukan perpindahan secara konveksi paksa karena dilihat dari profil sebaran tegangan geser yang terlalu kecil dan laju alir sebesar 0,32 m<sup>3</sup>/s tidak memenuhi fungsi ventilasi tambang bawah.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci:</strong> perpindahan momentum; aliran laminar; fluida newtonian; ventilasi tambang.</p><p>Â </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>In certain case there is a mine tunnel branch that is not mechanically ventilated but air still flow naturally identified as laminar flow. This study modelled the momentum transport of the tunnel air laminar flow with rectangular or Cartesian dimensions to visualize the linear velocity distribution profile of the fluid and the fluid shear stress profile. The modelling method uses analytical mathematical calculations of the Newtonian fluid flow equations of motion for the laminar regime of Navier-Stokes. Some of the data collected are tunnel dimensions, air linear velocity, and temperature. Some physical properties of air are cited from literature. The results of the average air velocity measurement are input into the empirical model to obtain two-dimensional coordinate profiles (x,z) for the shear stress distribution and air velocity that are close to the actual situation for laminar flow in the Cartesian dimension. The results of the study obtained a pressure drop of the flow was 2,2 x 10<sup>-5</sup> Pa, the flow using molecular transport instead of forced convection transport because seen from the shear stress distribution profile was too small and the flow rate was 0,32 m<sup>3</sup>/s did not fulfill the underground mine ventilation function.</p><p align="center">Â </p><p><strong>Keywords: </strong>momentum transport; laminar flow; newtonian fluid; mine ventilation.</p>Arif AlgifariAdrian Adrian
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049222123010.31764/orbita.v9i2.17053ANALISIS PENGETAHUAN TPACK GURU IPA SMP DAN FISIKA SMA SE-ACEH BARAT DAYA
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/15950
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Tujuan dari penelitian yang dilakukan ini adalah ingin menganalisis sejauh mana Pengetahuan Teknologi, pedagogi dan Content Knowledge Guru Guru IPA SMP dan Fisika SMA yang ada di Aceh Barat Daya, Pada Penelitian ini menggunakan Metode penelitian Analisis Kuantitatif, Data pada penelitian di peroleh dengan cara mengedarkan Angket yang telah disusun dan divalidasi, butir angket penelitian terdiri dari item pertanyaan yang mencakup Pedagogical Knowledge, Content Knowledge, Teknological Knowledge. Pedagogical Content Knowledge, Tecnological Content Knowledge, Tecnological Pedagogical Knowledge dan Tecnological Pedagogical And Content Knowledge  butir soal berjumlah 36 butir soal dengan 5 item pilihan sedangkan sampel yang terdiri dari guru IPA dan Fisika berjumlah 42 orang, Analisis data pada penelitian ini menggunakan persentase setiap komponen, untuk bagian Tecnologi Knowlede Kategori tinggi (51%) untuk Pedagogical Knowledge di dominasi kategori tinggi (49%), untuk bagian Contect Knowledge didominasi kategori sedang (49%), untuk perpaduan teknologi dengan konten materi di kategori sedang (51%), untuk kategori perpaduan pedagogi dengan konten materi dikategori sedang (51%) sedangkan perpaduan teknologi dengan pedagogi didominasi kategori tinggi (47%)  berdasarkan hasil Analisis data secara keseluruhan pengetahuan guru IPA SMP dan Fisika SMA di kabupaten Aceh Barat Daya berkategori sedang dengan jumlah persentase sebanyak 56, 67 % . Berdasarkan data tersebut Guru guru IPA dan Guru Fisika SMA di kabupaten Aceh Barat daya sudah mengetahui Apa itu TPACK bahwa sudah menerapakan di dalam proses Pembelajaran serta mengintegrasikan didalam penggunaaan Teknologi Pembelajaran</p><p> </p><p><strong>Kata kunci:</strong> pengetahuan guru; TPACK,</p><p> </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>The purpose of the research conducted is to analyse the extent of Technological Knowledge, pedagogy and Content Knowledge of Junior High School Science Teachers and High School Physics Teachers in Southwest Aceh, in this study using the Quantitative Analysis research method, the data in the study were obtained by circulating questionnaires that had been prepared and validated, the research questionnaire items consisted of question items that included Pedagogical Knowledge, Content Knowledge, Technological Knowledge. Pedagogical Content Knowledge, Tecnological Content Knowledge, Tecnological Pedagogical Knowledge and Tecnological Pedagogical And Content Knowledge question items totaled 36 items with 5 choice items while the sample consisting of 42 science and physics teachers, Data analysis in this study uses a percentage of each component, for the Tecnologi Knowlede section the high category (51%) for Pedagogical Knowledge is dominated by the high category (49%), for the Contect Knowledge section is dominated by the medium category (49%), for the combination of technology with material content in the medium category (51%), for the category of pedagogical integration with material content in the medium category (51%) while the combination of technology with pedagogy is dominated by the high category (47%) based on the results of data analysis overall knowledge of junior high school science teachers and high school physics in Southwest Aceh district is in the medium category with a total percentage of 56, 67%. Based on this data, science teachers and physics teachers in in Aceh Barat Daya district already know what TPACK is, that they have applied it in the learning process and integrated it in the use of learning technology.</p><p><strong> </strong></p><p><strong>Keywords: </strong>teacher knowledge; TPACK</p>Musdar MusdarSusanna SusannaMawarni SaputriNurulwati NurulwatiAndia Fatmaliana
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049223123710.31764/orbita.v9i2.15950PENGEMBANGAN MEDIA FLIPPINGBOOK BERBASIS KEARIFAN LOKAL PADA MATERI GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI DI SMP NEGERI 3 KABILA
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17309
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Teknologi yang dikembangkan dalam pembelajaran akan lebih baik jika dihubungkan dengan kearifan lokal, salah satunya yakni penggunaan media pembelajaran berbantuan aplikasi <em>flippingbook</em> berbasis Kearifan lokal. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan kualitas (Validitas, Kepraktisan dan keefektifan) pengembangan media <em>flippingbook </em>pdi SMP Negeri 3 Kabila. Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan (R&D) dengan pengembangan model  ADDIE (<em>Analysis, Design, Development, Implementation, </em>dan <em>Evaluation).</em> Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Hasil nilai rata-rata validasi sebesar 3,69 dan berada pada kategori “validâ€; (2) Aspek Kepraktisan ditinjau dari keterlaksanaan pembelajaran dan respon peserta didik. Persentase rata-rata keterlaksanaan pembelajaran selama 3 pertemuan diperoleh rata-rata persentase sebesar 85% dengan kriteria “Baik†dan hasil rata-rata persentase dari angket respon peserta didik untuk keempat aspek diperoleh hasil rata-rata persentase untuk pernyataan positif sebesar 83% dan berada pada kriteria “Baikâ€; (3) Aspek keefektifan hanya ditinjau dari aktivitas peserta didik yang diperoleh persentase aktivitas peserta didik  sebesar 85% dengan kriteria “Baikâ€. Maka, diperoleh kesimpulan bahwa kualitas <em>Media Flippingbook</em> berbasis Kearifan Lokal yang dikembangkan memenuhi aspek valid, praktis dan efektif untuk digunakan dalam pembelajaran di kelas.</p><p><em> </em></p><p><strong>Kata kunci:</strong> pengembangan; kearifan lokal; media <em>flippingbook</em><em></em></p><p> </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>Technology developed in learning will be better if connected to local wisdom, one of which is the use of assisted learning media applications based on local wisdom. This research aims to describe the quality (Validity, Practicality, and Effectiveness) of the development of the flippingbook media  at SMP Negeri 3 Kabila. This research is a type of development research (R&D) with the development of ADDIE models (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation). The results of the study showed that (1) The average validation value is 3.69 and is in the “valid†category; (2) The practical aspects are reviewed from the implementation of learning and response of students. The average percentage of learning implementation for meetings 1-3 is 85% with the criteria “ Good †and the average percentage of student response questionnaires for the four is 83% and is in the “ Good †criteria; (3) The effectiveness aspect is reviewed from students activities and obtain  an average student activity score 85% with criteria “ Good â€. So, the conclusion was obtained that the quality of the Local Wisdom-based Flippingbook Media is valid, practical and effective for use in classroom learning.</p><p> </p><p><strong>Keywords: </strong>development; local wisdom; media <em>flippingbook</em></p>Laila Magfirah MahmudAbdul Haris OdjaNova Elysia NtobuoTirtawaty Abdjul
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-0492238247PENERAPAN COLLABORATIVE LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PERPINDAHAN KALOR
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17314
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Persaingan di abad 21 semakin ketat dan persaingan semakin berat sehingga banyak model pembelajaran yang bermunculan untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah <em>collaborative learning</em> dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada materi perpindahan kalor. Penelitian ini menggunakan metode <em>pre-eksprimental </em>dengan <em>one group</em> <em>pretest-posttest group design</em>. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V-B pada salah satu SDI di Kabupaten Kediri yang berjumlah 17 siswa yang terdiri dari 10 laki-laki dan 7 perempuan. Instrumen penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah instrumen tes hasil belajar aspek kognitif tentang materi perpindahan kalor. Berdasarkan hasil analisis data menunjukkan bahwa nilai rata-rata hasil belajar siswa pada <em>pretest</em> yaitu 58,82 dan meningkat menjadi 76,76 pada <em>posttest</em>. Persentase jumlah siswa yang mengalami peningkatan hasil belajar pada kategori sedang yaitu 76%. Hasil analisis rata-rata <em>N-gain</em> yaitu 0,43 yang juga menunjukkan bahwa peningkatan hasil belajar siswa berada pada kategori sedang. Dengan demikian, penerapan <em>collaborative learning</em> dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada materi perpindahan kalor.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci:</strong> <em>collaborative learning</em>;<em> </em>hasil belajar; perpindahan kalor</p><p>Â </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>Competition in the 21st century is getting tougher and competition is getting tougher so that many learning models have emerged to improve student learning outcomes. This study aims to determine whether collaborative learning can improve student learning outcomes on heat transfer material. This study used the pre-experimental method with one group pretest-posttest group design. The subjects of this study were 17 students in class V-B at one of the SDIs in Kediri Regency, consisting of 10 boys and 7 girls. The research instrument used in this study was the test instrument for cognitive aspects of learning outcomes regarding heat transfer material. Based on the results of data analysis showed that the average score of student learning outcomes in the pretest was 58.82 and increased to 76.76 in the posttest. The percentage of the number of students who experienced an increase in learning outcomes in the medium category was 76%. The results of the analysis of the average N-gain is 0.43 which also shows that the increase in student learning outcomes is in the medium category. Thus, the application of collaborative learning can improve student learning outcomes on heat transfer material.</p><p align="center">Â </p><p><strong>Keywords: </strong>collaborative learning; learning outcomes; heat transfer</p>Yulianti YusalRatna Wahyu WulandariAtika AnggrainiAziza Anggi Maiyanti
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049224825310.31764/orbita.v9i2.17314HUBUNGAN SUSEPTIBILITAS MAGNETIK DAN LOGAM BERAT PASIR BESI PANTAI SAMPULUNGAN, TAKALAR, SULAWESI SELATAN
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17326
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Pantai Sampulungan merupakan salah satu pantai di Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan sebagai kawasan wisata. Aktivitas pengunjung di pantai ini dapat mempengaruhi kualitas pasir besi. Dengan demikian, perlu dilakukan investigasi sifat magnetik pasir besi dan hubungannya dengan logam berat. Studi ini bertujuan menganalisis sumber mineral magnetik serta hubungan suseptibilitas magnetik dan logam berat pasir besi Pantai Sampulungan. Pengukuran parameter magnetik seperti suseptibilitas magnetik menggunakan alat Bartington Susceptibility Meter dilengkapi sensor MS2B. Metode XRF digunakan untuk identifikasi logam berat. Hasil menunjukkan bahwa mineral yang terkandung pada pasir besi bersifat ferimagnetik. Sumber mineral magnetik pada pasir besi dominan berasal dari proses pelapukan batuan secara alami atau litogenik. Hubungan suseptibilitas magnetik dan logam berat memiliki korelasi positif kuat.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci:</strong> suseptibilitas magnetik; logam berat; korelasi positif; litogenik; pantai sampulungan.</p><p>Â </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>Sampulungan Beach is one of the beaches in Takalar Regency, South Sulawesi, as a tourist area. Visitor activities on this beach can affect the quality of the iron sand. Thus, it is necessary to investigate the magnetic properties of iron sand and its relationship with heavy metals. This study aims to analyze the magnetic mineral resources and the relationship between magnetic susceptibility and the heavy metal iron sand of Sampulungan Beach. Measurement of magnetic parameters such as magnetic susceptibility uses a Bartington Susceptibility Meter equipped with an MS2B sensor. The XRF method is used to identify heavy metals. The results show that the minerals contained in the iron sand are ferrimagnetic. Iron sand's dominant magnetic mineral source comes from natural or lithogenic rock weathering processes. The relationship between magnetic susceptibility and heavy metals has a strong positive correlation.</p><p align="center">Â </p><p><strong>Keywords: </strong>magnetic<strong> </strong>susceptibility; heavy metal; positive correlation; lithogenic; sampulungan beach.</p>Vistarani Arini TiwowMeytij Jeanne RampeSulistiawaty SulistiawatyPariabti Palloan
Copyright (c) 0 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049225426110.31764/orbita.v9i2.17326PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF PADA MATERI PESAWAT SEDERHANA
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17739
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan perangkat pembelajaran IPA SMP yang valid, praktis dan efektif menggunakan model <em>Inkuiri Terbimbing</em> pada materi pesawat sederhana. Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan (<em>research and development</em>). Penelitian dilaksanakan di kelas VIII SMP Muhammadiyah 3 Kota Gorontalo semester ganjil tahun ajaran 2023/2024. Hasil penelitian diperoleh bahwa 1) perangkat yang dikembangkan valid berdasarkan lembar validasi dengan rata-rata 3,65. 2) Perangkat pembelajaran yang dikembangkan praktis berdasarkan keterlaksanaan pembelajaran sangat baik dengan rata-rata 97,5% dan respon peserta didik mencapai 96%Â dengan kategori sangat baik. 3) Perangkat pembelajaran yang dikembangkan efektif berdasarkan aktivitas siswa mencapai 74% dengan kriteria baik dan rata-rata persentase hasil belajar kognitif siswa sebesar 63,20% dengan kategori tinggi. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa perangkat pembelajaran IPA menggunakan model pembelajaran Inkuiri Terbimbing dapat meningkatkan kemampuan kognitif siswa pada materi pesawat sederhana dan layak digunakan dalam proses pembelajaran.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci</strong> : inkuiri terbimbing; IPA; perangkat pembelajaran<em>.</em></p><p>Â </p><p>This research aims to describe valid, practical and effective junior high school science learning tools using the Guided Inquiry model on simple plane material. This research is a type of research and development. The research was carried out in class VIII of Muhammadiyah 3 Middle School, Gorontalo City, odd semester of the 2023/2024 academic year. The research results showed that 1) the device developed was valid based on the validation sheet with an average of 3,65. 2) The learning tools developed are practical based on very good learning implementation with an average of 97.5% and student responses reaching 96% in the very good category. 3) The learning tools developed were effective based on student activities reaching 74% with good criteria and the average percentage of students' cognitive learning outcomes was 63.20% in the high category. Based on the research results, it was concluded that the science learning tool used the Guided Inquiry learning model to improve students' cognitive abilities in simple plane material and was suitable for use in the learning process in simple.</p><p>Â </p><p><strong>Keywords: </strong>guided inquiry; IPA; learning tools.</p>Fingki Aritsya DemantoMasra LatjompohMuhammad YusufMasrid PikoliChairunnisah J. LamangantjoTirtawaty Abdjul
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049226227010.31764/orbita.v9i2.17739PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING PADA MATERI KONSEP GERAK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOGNITIF SISWA (SMP MUHAMMADIYAH 3 KOTA GORONTALO)
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17766
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model <em>discovery learning</em> terhadap hasil belajar kognitif siswa. Metode penelitian yang digunakan yaitu eksperimen hanya menggunakan satu kelas eksperimen dengan desain <em>one group pretest posttest design</em>. Tempat pelaksanaan penelitian di SMP Muhammadiyah 3 Kota Gorontalo kelas VIII dengan subjek penelitian kelas VIII B dengan jumlah siswa 29. Pengumpulan data hasil belajar dilakukan berdasarkan penilaian hasil test. Analisis data penelitian menggunakan uji normalitas, uji hipotesis dan uji <em>n-gain. </em>Berdasarkan pengujian hipotesis diketahui harga t<sub>hitung</sub> dan t<sub>tabel</sub> pada kelas VIII B yaitu t<sub>tabel</sub> 9,41602E-20 dan t<sub>hitung</sub> -23,0583018 maka dapat disimpulkan berdasarkan pengujian hipotesis pada kelas VIII B yaitu thitung < ttabel untuk taraf α = 0.05. Di mana kriteria pengambilan keputusan yaitu H<sub>a</sub> diterima atau H<sub>0</sub> ditolak. Sehingga keputusan yang diperoleh yaitu terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran <em>Discovery Learning</em> terhadap hasil belajar kognitif siswa kelas VIII B SMP Muhammadiyah 3 Kota Gorontalo. Dilihat dari rata-rata nilai <em>pretest</em> 13,84 dan <em>posttest</em> 52,33 maka dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan hasil belajar kognitif siswa dengan menggunakan model <em>discovery learning</em> materi konsep gerak. Berdasarkan pengujian dengan skor nilai<em> gain</em> <em>ternormalisasi (N-Gain)</em> sebesar 0.5 Hal ini menunjukan bahwa pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran discovery learning berpengaruh positif dengan <em>n-gain</em> kriteria sedang.</p><p> </p><p><strong>Kata kunci:</strong> <em>discovery learning</em>; hasil belajar siswa</p><p> </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>This study aims to determine the influence of the discovery learning model on students’ cognitive learning outcomes. The research uses only one experimental class with a one-group pretest-posttest design. The research was conducted in grade VIII at SMP Muhammaduyah 3 Gorontalo City. The research subjects are students in grade VIII B totaling 29 students. The collection of data on learning outcomes was carried out based on the assessment of test results. Research data analysis used the normality test,hypotesis testing, and N-Gain test. Based on the hypothesis testing, it is found that the value t-table in grade VIII B is 9,41602E-20 and the t-count is -23,0583018. Based on the hypothesis testing in grade VIII B, the c-count > t-table at a level of  = 0,05. Therefore, h<sub>0</sub> is accepted, and h<sub>1</sub> is rejected. In other words, the discovery learning model influences students’ cognitive learning outcomes in grade VIII B of SMP Muhammadiyah 3 Gorontalo City. Based on the average pretest score of 13,84 and posttest of 52,33, it can be concluded that there is an increase in student’s cognitive learning outcomes using the discovery learning model on the concept of motion material. Based on testing with a normalized gain (N-Gain) score of 0,5. This shows that learning using the discovery learning model positively influences moderate N-Gain criteria.</p><p> </p><p><strong>Keywords: </strong>discovery learning; students’ learning outcomes.</p>Sri M. KatiandaghoMasra LatjompohSupartin Supartin
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049227127610.31764/orbita.v9i2.17766PENGUKURAN VISKOSITAS OLI DAN MINYAK GORENG MENGGUNAKAN SENSOR MINI REED SWITCH MAGNETIC BERBASIS ARDUINO
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17342
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Viskositas merupakan sifat penting dalam banyak aplikasi industri seperti minyak, cat, adhesif, dan bahan kimia. Kualitas bahan material sebagai bahan baku industri memerlukan kualitas yang baik seperti sifat viskositas. Diperlukan sebuah alat pengukuran yang efektif dan presisi dalam mengetahui kualitas bahan berdasarkan sifat viskositasnya. Salah satunya pengukuran berbasis digital dan mikrokontroler. Penelitian ini bertujuan untuk merancang alat peraga viskositas yang dilengkapi dengan sensor <em>mini reed switch magnetic berbasis</em> Arduino. Alat peraga ini menggunakan sensor <em>mini reed switch magnetic </em>sebagai detektor pergerakan bola baja di dalam tabung. Sensor ini menghasilkan sinyal yang dikirim ke Arduino, kemudian mengolah data dan menampilkan nilai viskositas pada layar LCD. Metode penelitian ini menggunakan penelitian eksperimen berbasis laboratorium  dengan melakukan karakterisasi viskositas skala laboratorium menggunakan lima larutan fluida yaitu air, minyak goreng bekas, minyak goreng baru, oli bekas dan oli baru. Sampel viskositas dimasukkan ke dalam tabung, dan bola baja ditempatkan di dalam larutan. Motor stepper kemudian menggerakkan bola baja dengan kecepatan yang ditentukan, dan sensor <em>reed switch magnetic</em> mendeteksi pergerakan bola tersebut. Data yang diperoleh dari sensor dikirim ke Arduino, diolah, dan hasil viskositas ditampilkan pada layar LCD. Hasil pengukuran besar nilai viskositas fluida air, minyak goreng bekas, minyak goreng baru, oli bekas, dan oli baru berturut-turut menghasilkan (satuan Pa.s) 2,12; 3,18; 2,84; 3,52; dan 7,71. Hasil pengujian menunjukkan bahwa alat peraga viskositas ini mampu memberikan hasil yang akurat dan konsisten dalam mengukur viskositas larutan fluida dengan rata-rata eror 7,425% dibandingkan dengan alat peraga viskositas konvensional. Alat peraga ini juga dapat digunakan untuk mengukur viskositas berbagai jenis cairan dengan penyesuaian parameter yang sesuai.</p><p> </p><p><strong>Kata kunci:</strong> viskositas fluida; sensor <em>mini reed switch magnetic</em>.</p><p> </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>Viscosity is an important property in many industrial applications such as oils, paints, adhesives, and chemicals. The quality of materials as industrial raw materials requires good quality such as viscosity properties. An effective and precise measurement tool is needed to determine the quality of materials based on their viscosity properties. One of them is digital and microcontroller based measurements. This research aims to design a viscosity demonstration tool equipped with an Arduino-based magnetic mini reed switch sensor. This teaching aid uses a mini reed switch magnetic sensor as a detector for the movement of steel balls in the tube. This sensor produces a signal which is sent to the Arduino, then processes the data and displays the viscosity value on the LCD screen. This research method uses laboratory-based experimental research by conducting laboratory-scale viscosity characterization using five fluid solutions, namely water, used cooking oil, new cooking oil, used oil and new oil. The viscosity sample is put into a tube, and a steel ball is placed in the solution. The stepper motor then moves the steel ball at a specified speed, and a magnetic reed switch sensor detects the movement of the ball. The data obtained from the sensor is sent to Arduino, processed, and the viscosity results are displayed on the LCD screen. The results of measuring the fluid viscosity values of water, used cooking oil, new cooking oil, used oil and new oil respectively produced (Pa.s units) 2.12; 3.18; 2.84; 3.52; and 7.71. The test results show that this viscosity probe is able to provide accurate and consistent results in measuring the viscosity of fluid solutions with an average error of 7.425% compared to conventional viscosity probes. This instrument can also be used to measure the viscosity of various types of liquids with appropriate parameter adjustments.</p><p> </p><p><strong>Keywords: </strong>fluid viscosity; magnetic mini reed switch sensor.</p>Umi PratiwiAdilla Luthfia
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049227728310.31764/orbita.v9i2.17342PENCAPAIAN KEMAMPUAN 4C ABAD 21 MAHASISWA MELALUI PEMBELAJARAN INKUIRI BERBANTUAN MIND MAPPING
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17762
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Kemampuan 4C abad 21 terbukti sangat diperlukan mahasiswa terutama untuk angkatan 2022 yang sudah menerapkan kurikulum merdeka. Hal ini dikarenakan, kemampuan tersebut akan membantu selama perkuliahan baik di dalam kampus ataupun di luar kampus. Selain itu, kemampuan 4C Abad 21 akan mempermudah mahasiswa ketika menghadapi permasalahan dunia kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pencapaian kemampuan 4C abad 21 mahasiswa. Penelitian dilaksanakan dengan metode deskriptif dan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah, observasi, tes, dan wawancara. Sebelum tes diberikan dilakukan pembelajaran selama 4 pertemuan dengan menggunakan model inkuiri berbantuan <em>mind mapping</em>. Hasil dari penelitian pencapaian kemampuan 4C abad 21 mahasiswa melalui model pembelajaran inkuiri berbantuan mind mapping pada pembelajaran Fisika Dasar adalah 77% mahasiswa memiliki kemampuan komunikasi (<em>communication</em>) baik, 77% mahasiswa berada pada ketegori kemampuan kolaborasi tinggi, 55% mahasiswa berkategori kemampuan berpikir kreatif baik, dan 55% mahasiswa berketegori kemampuan kritis kurang. Dari keempat kompetensi abad 21 yang dicapai, kompetensi berpikir kritis mahasiswa prodi Sistem Komputer memiliki capaian terrendah dari 3 kompetensi yang lain.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci:</strong> kemampuan 4C abad 21; pemebelajaran inkuiri; <em>mind</em> <em>mapping</em>; metode penelitian deskriptif</p><p>Â </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>The ability of the 4C of the 21st century has proven to be indispensable for students, especially for the class of 2022 who have implemented an independent curriculum. This is because, this ability will help during lectures both on campus and off campus. In addition, the 4C capabilities of the 21st Century will make it easier for students when facing problems in the world of work. This study aims to describe the achievement of 4C abilities of 21st century students. The research was carried out with descriptive methods and the data collection techniques used were, observation, tests, and interviews. Before the test was given, learning was carried out for 4 meetings using a mind mapping-assisted inquiry model. The results of research on the achievement of 4C abilities of 21st century students through the inquiry learning model assisted by mind mapping in Basic Physics learning are that 77% of students have good communication skills, 77% of students are in the category of high collaboration skills, 55% of students are categorized as good creative thinking skills, and 55% of students have less critical ability categories. Of the four 21st century competencies achieved, the critical thinking competence of Computer Systems study program students has the lowest achievement of the other 3 competencies.</p><p align="center">Â </p><p><strong>Keywords: </strong>21st century 4C capabilities; inquiry learning; mind mapping; descriptive research method.</p>Wahyu Dwi PuspitasariFilda FebrinitaIndyah Hartami Santi
Copyright (c) 0 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049228429310.31764/orbita.v9i2.17762PENGEMBANGAN E-MODUL KEARIFAN LOKAL BERBANTUAN APLIKASI FLIPPING BOOK PADA MATERI GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI DI SMP NEGERI 3 KABILA
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/16812
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan validitas, kepraktisan, dan kevalidan <em>E-Modul</em> Kearifan Lokal berbantuan Aplikasi <em>Flipping Book</em> pada Materi Getaran, Gelombang dan Bunyi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) hasil validasi <em>E-Modul</em> Kearifan Lokal berbantuan Aplikasi <em>Flipping Book</em> oleh 2 (dua) validator memperoleh nilai rata-rata validasi 3,74 dan berada pada kategori valid dan bisa digunakan; (2) Aspek kepraktisan menunjukkan bahwa observasi keterlaksanaan pembelajaran memperoleh rata-rata persentase 92,73% dengan kriteria sangat baik. Respon peserta didik memperoleh rata-rata persentase yaitu 98,14% dengan kriteria sangat baik. Hasil yang diperoleh tersebut menunjukkan bahwa <em>E-Modul</em> yang dikembangkan praktis; dan (3) Aspek keefektifan menunjukkan bahwa observasi aktivitas peserta didik memperoleh rata-rata persentase pada uji coba 87,58% dengan kriteria sangat baik. Hasil yang diperoleh tersebut menunjukkan bahwa <em>E-Modul</em> yang dikembangkan efektif.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci:</strong> e-modul; kearifan lokal; flipping book; validitas; kepraktisan; keefektifan</p><p>Â </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>The purpose of this study was to describe the validity, practicality, and validity of the Local Wisdom E-Module assisted by the Flipping Book Application on Vibration, Waves and Sound Material. The results showed that (1) the validation results of the Local Wisdom E-Module assisted by the Flipping Book Application by 2 (two) validators obtained an average validation value of 3.74 and were in the valid and usable category; (2) The practicality aspect shows that the observation of the implementation of learning obtains an average percentage of 92,73% with very good criteria. Student responses obtained an average percentage of 98,14% with very good criteria. The results obtained show that the developed E-Module is practical; and (3) The aspect of effectiveness shows that the observation of students' activities obtains an average percentage in the tryout of 87,58% with very good criteria. The results obtained indicate that the developed E-Module is effective.</p><p align="center">Â </p><p><strong>Keywords: </strong>e-module; local wisdom; flipping book; validity; practicality; effectiveness.</p>Septian Halim ImanMuhammad YusufTirtawaty AbdjulAbdul Haris Odja
Copyright (c) 0 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-042023-11-049229430410.31764/orbita.v9i2.16812PENGEMBANGAN LKPD KEARIFAN LOKAL BERBANTUAN APLIKASI FLIPPING BOOK PADA MATERI GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI DI SMP
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/16966
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Nilai inovasi dan kreativitas suatu LKPD akan lebih baik jika dihubungkan dengan kearifan lokal dan teknologi, salah satunya yakni penggunaan LKPD kearifan lokal berbantuan aplikasi Flipping Book. Pembelajaran IPA merupakan salah satu mata pelajaran yang dirasa dapat diintegrasikan dengan nilai kearifan lokal dikarenakan IPA erat kaitannya dengan lingkungan  sekitar.. Penelitian ini berutujuan mendeskripsikan validitas, kepraktisan dan efektifitas LKPD kearifan lokal berbantuan aplikasi <em>Flipping Book </em>di SMP. Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan yang mengacu pada penelitian pengembangan model <em>ADDIE </em>yang terdiri atas lima tahap yaitu <em>Analysis, Design, Development, Implementation </em>dan <em>Evaluation.</em> Hasil Penelitian menunjukan bahwa (1) Hasil validias LKPD di lakukan oleh 2 ornag validator yang memiliki rata-rata 3,72 dan berada di kategori valid; (2) Aspek kepraktisan mencakup keterlaksanaan pembelajaran dan respon peserta didik. Hasil keterlaksaan Pembelajaran menunjukan bahwa keterlaksanaan berjalan dengan baik yang memiliki rata-rata presentase 81% dengan kriteria baik, Analisis respon peserta didik menunjukan hasil presentase seluruh responden 81% dengan kriteria baik;(3) Aspek keefektifan mencakup aktifitas peserta didik yang memperoleh rata-rata 81% degan kriteria baik. Data ini menujukan rata-rata yang baik sehingga menunjukkan bahwa LKPD yang digunakan berkembang dengan efekktif. Maka, diperoleh kesimpulan bahwa kualitas LKPD kearifan lokal Berbantuan aplikasi Flipping Book yang dikembangkan memenuhi aspek validasi, praktis dan efektif untukdigunakan dalam pembelajaran kelas.</p><p> </p><p><strong>Kata kunci:</strong> <em>flipping book</em>; LKPD; pengembangan<em></em></p><p> </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>The innovation and creativity value of a LKPD will be better if it is connected to local wisdom and technology, one of which is the use of local wisdom LKPD with the help of the Flipping Book application. Naural Science learning is one of the subjects in which local wisdom is considered to be implemented in it because Natural Science it self is closely releted to environment. This study aimed at describing validity, particality, and effectiveness af flippingBook application assitsted local wisdom worksheet at SMP Negeri 3 Kabila. This is a Research and Devolepment referring to ADDIE Model tat consists of five stages; Analysis, Design, Development, Implemenaion, and Evaluation. Findigs revealed that (1) validity result of the worksheet assessed by two validators obtained average score of 3.72 which was In valid category; (2) particalityaspects consisted of learing implementation and students’ responses that were also In good category by obtaining average percentage of 81%; and (3) effectiveness aspect covering students activities was in good category by having average percentage of 81%. The data showed that the applied worksheet was effectively developed. So, it is concluded that the quality of the local wisdom worksheet assisted by the Flipping Book application developed meets the aspects of validation, practicality and effectiveness for use in classroom learning.</p><p> </p><p><strong>Keywords: </strong>flipping book; worksheet; development<em></em></p>Rahmawati HadjuTirtawaty AbdjulMuhammad YusufAbdul Haris Odja
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-062023-11-069230531310.31764/orbita.v9i2.16966EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DENGAN ASSESMEN BERBASIS KAHOOT TERHADAP MOTIVASI BELAJAR FISIKA PESERTA DIDIK
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/19315
<p class="Abstrakjudul"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Fokus permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya motivasi belajar peserta didik dalam pembelajaran fisika. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode pra-experimen. Desain penelitian adalah one group <em>design pre-test post-test</em>. Rumusan masalah penelitian ini adalah 1) Seberapa besar motivasi belajar fisika peserta didik sebelum diterapkan asesmen berbasis <em>Kahoot</em>?; 2) Seberapa besar motivasi belajar fisika peserta didik setelah diterapkan asesmen berbasis <em>Kahoot</em>?; 3) Seberapa besar peningkatan motivasi belajar fisika peserta didik sebelum dan sesudah diterapkan asesmen berbasis <em>Kahoot</em>?. Populasi penelitian ini adalah peserta didik kelas X MIA SMA Negeri 4 Takalar. Sampel penelitian ini terdiri dari 32 peserta didik kelas X MIA 2 di SMA Negeri 4 Takalar. Hasil penelitian menunjukkan data <em>pretest</em> motivasi belajar fisika peserta didik yaitu dengan nilai rata-rata sebesar 102,13 berada pada kategori sedang. Sedangkan hasil data <em>post-test</em> yang diperoleh yaitu sebesar 126,50 berada pada kategori sangat tinggi. Hasil uji <em>N-gain score</em> menunjukkan nilai sebesar 0,5 berada pada kategori sedang. Hal ini menunjukkan bahwa penggunaan asesmen berbasis <em>kahoot </em>efektif dalam meningkatkan motivasi belajar fisika peserta didik. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi salah satu inovasi dalam pembelajaran fisika sehingga peserta didik tidak mudah bosan dan jauh lebih aktif dalam pembelajaran.</p><p> </p><p><strong>Kata </strong><strong>k</strong><strong>unci:</strong> asesmen; <em>kahoot</em>; motivasi belajar.</p><p> </p><p class="Abstrakjudul"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>The focus of the problem in this research is the low learning motivation of students in learning physics. This research is quantitative research using pre-experimental methods. The research design is a group design pre-test and post-test. The formulation of the research problem is 1) How big is the student's motivation to learn physics before implementing the Kahoot-based assessment?; 2) How big is the student's motivation to learn physics after implementing the Kahoot-based assessment?; 3) How big is the increase in students' motivation to learn physics before and after implementing the Kahoot-based assessment? The population of this study was class X MIA students at SMA Negeri 4 Takalar. The sample for this research consisted of 32 students from class X MIA 2 at SMA Negeri 4 Takalar. The research results show that the pretest data on students' physics learning motivation has an average score of 102.13, which is in the medium category. Meanwhile, the results of the post-test data obtained were 126.50, which is in the very high category. The N-gain score test results show a value of 0.5 which is in the medium category. This shows that the use of Kahoot-based assessment is effective in increasing students' motivation to learn physics. It is hoped that the results of this research can become an innovation in physics learning so that students do not get bored easily and are much more active in learning.</p><p> </p><p><strong>Keywords: </strong>assessment; kahoot; learning motivation.</p>Sindi SindiNurlina NurlinaDewi Hikmah Marisda, S.Pd., M.Pd
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-062023-11-069231431810.31764/orbita.v9i2.19315IMPLEMENTASI MODEL PROJECT BASED LEARNING (PjBL) MELALUI LESSON STUDY UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH FISIKA
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/16560
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk mengkaji implementasi model Problem Based Learning dengan Lesson Study untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah fisika peserta didik kelas X. Penelitian ini dilaksanakan di kelas X MIPA 1 SMAN 3 Selong pada semester genap tahun ajaran 2022/2023 dengan 30 peserta didik. Penelitian ini dilakukan sebanyak 2 siklus. Data diperoleh melalui observasi dan tes kemampuan pemecahan masalah. Data yang diperoleh dianalisis dengan perhitungan N-Gain. Hasil perhitungan menunjukan bahwa nilai N-Gain yang diperoleh sebesar 0,32 yang berarti bahwa terjadi peningkatan kemampuan pemecahan masalah dengan kategori sedang. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa implementasi model Project Based Learning melalui Lesson Study dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah fisika peserta didik.</p><p>Â </p><p><strong>Kata kunci:</strong> <em>problem based learning</em>;<em> lesson study</em>; kemampuan pemecahan masalah.</p><p>Â </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>This research is a classroom action research that aims to examine the implementation of the Problem-Based Learning model with a Lesson Study to improve the physics problem-solving abilities of class X students. This research was conducted in class X MIPA 1 SMAN 3 Selong in the even semester of the 2022/2023 school year with 30 learners. This research was conducted in 2 cycles. Data was obtained through observation and problem-solving ability tests. The data obtained were analyzed by calculating the N-Gain. The calculation results show that the N-Gain value obtained is 0.32 which means that there is an increase in problem-solving abilities in the moderate category. Thus it can be concluded that the implementation of the Project Based Learning model through Lesson Study can improve students' physics problem-solving abilities.</p><p>Â </p><p><strong>Keywords: </strong>problem-based learning; lesson study; problem-solving abilities.</p>Hindi RezekiKhaerus SyahidiEko Septi Mardi
Copyright (c) 0 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-092023-11-099231932310.31764/orbita.v9i2.16560EVALUASI PENINGKATAN GURU DALAM PENYUSUNAN PANDUAN PRAKTIKUM IPA BERMUATAN KARAKTER
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/19532
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan guru dalam menyusun panduan praktikum IPA bermuatan karakter. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis pendekatan deskriptif kuantitatif. Peneliti menggunakan guru yang berjumlah 10 orang guru di SD N 7 Manukaya sebagai subjek penelitian dan evaluasi peningkatan guru dalam menyusun panduan praktikum IPA bermuatan karakter sebagai objek penelitian. Instrumen yang digunakan adalah angket. Peneliti menggunakan analisis data menggunakan skala Gain Skor. Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa dari evaluasi peningkatan kemampuan guru dalam menyusun panduan praktikum IPA bermuatan karakter dari 10 orang guru, 8 guru memperoleh hasil efektif dan 2 guru kurang efektif dalam peningkatannya Secara keseluruhan rata-rata peningkatan N-Gain diperoleh hasil 0,7 dengan presentase tafsiran 72% dengan kategori cukup efektif dan kriteria skor gain sedang.<strong></strong></p><p> </p><p><strong>Kata kunci:</strong> panduan praktikum; ilmu pengetahuan alam; karakter.</p><p align="center"> </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>This research aims to determine teacher improvement in preparing character-based science practicum guides. The type of research used in this research is a quantitative descriptive approach. The researcher used 10 teachers at SD N 7 Manukaya as research subjects and evaluated teacher improvement in compiling a science practicum guide containing character as the research object. The instrument used was a questionnaire. Researchers used data analysis using the Gain Score scale. The results of this research show that from the evaluation of the increase in teachers’ abilities in preparing science practicum guides containing character from 10 teachers, 8 teachers obtained effective results and 2 teachers were less effective in their improvement. Overall, the average increase in N-Gain was 0.7 with a percentage interpretation of 72% with the quite effective category and moderate gain score criteria.</p><p> </p><p><strong>Keywords:</strong> practical guide; natural sciences; analysis.</p>Ni Wayan Sri DarmayantiI Wayan SuantaraNi Putu Eni AstutiNi Komang Ayu Ulan DariNi Ketut Sri PartiniKadek Yuni Wulandari
Copyright (c) 0 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-092023-11-099232433110.31764/orbita.v9i2.19532PENGEMBANGAN MEDIA E-LEAFLET BERBASIS BUDAYA LOKAL GORONTALO PADA MATERI ZAT ADITIF
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/19322
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan validitas, kepraktisan, dan kevalidan Media E-Leaflet Berbasis Budaya Lokal Gorontalo pada Materi Zat Aditif. Terkait permasalahan yang di dapat di SMP Negeri 2 Suwawa, yaitu metode pembelajaran yang digunakan berpusat pada guru. Media pembelajaran belum sepenuhnya digunakan dan pembelajarannya kurang memanfaatkan situasi nyata di lingkungan peserta didik atau belum ada pengintegrasian pembelajaran secara langsung yang berkaitan dengan budaya lokal, sehingga pemahaman mengenai materi yang diajarkan sulit dicerna, guru juga belum menerapkan E-leaflet dalam proses pembelajaran IPA. Sehingga dapat peneliti dapat mengembangkan media E-Leaflet berbasis budaya lokal Gorontalo. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) hasil validasi E-Leaflet Berbasis Budaya Lokal oleh 3 (tiga) validator memperoleh nilai rata-rata validasi 3,75 dan berada pada kategori valid dan bisa digunakan; (2) Aspek kepraktisan menunjukkan bahwa observasi keterlaksanaan pembelajaran memperoleh rata-rata persentase 84, 78% dengan kriteria baik. Respon peserta didik memperoleh rata-rata persentase yaitu 88,85% dengan kriteria sangat baik. Hasil yang diperoleh tersebut menunjukkan bahwa E-Leaflet yang dikembangkan praktis; dan (3) Aspek keefektifan menunjukkan bahwa observasi aktivitas peserta didik memperoleh rata-rata persentase pada uji coba 85, 49% dengan kriteria baik. Hasil yang diperoleh tersebut menunjukkan bahwa E-Leaflet yang dikembangkan efektif.</p><p> </p><p><strong>Kata kunci:</strong> pengembangan; media e-leaflet; budaya lokal gorontalo</p><p> </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>The purpose of this study was to describe the validity, practicality, and validity of E-Leaflet Media Based on Gorontalo Local Culture on Additive Material. Regarding the problems found at SMP Negeri 2 Suwawa, namely the learning method used is teacher-centred. Learning media has not been fully used and the learning does not take advantage of real situations in the students' environment or there has been no direct integration of learning related to local culture, so understanding the material being taught is difficult to digest, teachers also have not implemented E-leaflets in the science learning process. So that researchers can develop E-Leaflet media based on local Gorontalo culture. The results showed that (1) The validation results of the Local Culture Based E-Leaflet by 3 (three) validators obtained an average validation value of 3.75 and were in the valid and usable category; (2) The practicality aspect shows that the observation of the implementation of learning obtains an average percentage of 84,78% with good criteria. Student responses obtained an average percentage of 88,85% with very good criteria. The results obtained show that the developed E-Leaflet is practical; and (3) The aspect of effectiveness shows that the observation of students' activities obtains an average percentage in the tryout of 85,49% with good criteria. The results obtained indicate that the developed E-Leaflet is effective.</p><p> </p><p><strong>Keywords: </strong>development; e-leaflet media; gorontalo local culture</p>Devi HermalasariMuhammad YusufNova Elysia Ntobuo
Copyright (c) 0 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-152023-11-159233234010.31764/orbita.v9i2.19322PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING BERBANTUAN MEDIA PEMBELAJARAN KONKRET TERHADAP MATERI PERUBAHAN WUJUD BENDA
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/19349
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar peserta didik kelas III di SDN 23 Singkawang pada mata pelajaran IPA materi Perubahan Wujud Benda. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan dan seberapa besar Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Berbantuan Media Pembelajaran Konkret Terhadap Materi Perubahan Wujud Benda peserta didik kelas III. Penelitian ini dilakukan di SDN 23 Singkawang. Jenis penelitiannya yaitu kuantitatif eksperimen dengan metode <em>nonequivalent control group design. </em>Populasi penelitian ini seluruh peserta didik kelas III SDN 23 Singkawang, dan sampel peserta didik kelas III C berjumlah 28 peserta didik yang menggunakan teknik pengambilan sampel berupa <em>purposive sampling</em>. Hasil penelitian menunjukkan bahwa :  (1) Adanya perbedaan hasil belajar IPA materi perubahan wujud benda pada ranah kognitif peserta didik antara kelas eksperimen dan kelas kontrol (2) Model pembelajaran inkuiri terbimbing berbantuan media pembelajaran konkret memberikan pengaruh yang tinggi terhadap hasil belajar IPA materi perubahan wujud benda pada ranah kognitif peserta didik sebesar 1,21 (kriteria tinggi). Sehingga dapat disimpulkan model pembelajaran inkuiri terbimbing berbantuan media pembelajaran konkret memiliki pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar kognitif pada pembelajaran IPA peserta didik kelas III SDN 23 Singkawang.</p><p> </p><p><strong>Kata kunci</strong>: model pembelajaran inkuiri terbimbing; media konkret; hasil belajar.</p><p><strong> </strong></p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>This research was motivated by the problem of the low of SDN 23 Singkawang 3<sup>rd</sup> grade students learning outcomes  at Science subject about changes of state. The purpose of this study was to determine the difference and how much the effect of the Guided Inquiry Learning Model assisted by Concrete Learning Media on the Material Changes in the Form of Objects of grade III students. This research was conducted at SDN 23 Singkawang. The type of research is quantitative experiment with the method of nonequivalent control group design. The population of this study were all grade III students of SDN 23 Singkawang, and a sample of grade III C students totaling 28 students who used a sampling technique in the form of purposive sampling. The results showed that: (1) There are differences in science learning outcomes in the material of changes in the form of objects in the cognitive domain of students between experimental classes and control classes analyzed using the mann-whitney u-test test with tabel> hitung which is 9.013>3.528; (2) The guided inquiry learning model assisted by concrete learning media has a high effect on the science learning outcomes of material changes in the form of objects in the cognitive domain of students by 1.21 (high criteria). So it can be concluded that the guided inquiry learning model assisted by concrete learning media has a significant influence on cognitive learning outcomes in science learning for grade III students of SDN 23 Singkawang.</p><p> </p><p><strong>Keywords:</strong> guided inquiry learning model; concrete media; learning outcomes.</p>Aisyah Widia TamiSlamat FitriyadiRien Anitra
Copyright (c) 0 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-172023-11-179234134510.31764/orbita.v9i2.19349PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA MATERI TEKANAN HIDROSTATIS
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/19290
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Masalah utama yang mendasari penelitian ini adalah rendahnya penguasaan konsep siswa terhadap materi Tekanan Hidrostatik, yang menunjukkan adanya kebutuhan untuk memperbaiki metode pembelajaran yang ada. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan penguasaan konsep siswa pada materi tekanan hidrostatis setelah diajarkan dengan <em>model problem based </em>learning di SMK Darul Wustha Jerowaru. Penelitian ini dilakukan pada semester Genap tahun pelajaran 2022/2023. Metode penelitian yang digunakan adalah <em>mixed methods </em>desain <em>embedded experimental model</em>. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 28 siswa kelas X SMK Darul Wustha Jerowaru. Instrumen penelitian terdiri dari silabus, RPP, LKS, tes penguasaan konsep, lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran, dan protokol wawancara. Pengumpulan data yang digunakan meliputi test, observasi, dan wawancara. Teknik analisis data kuantitatif meliputi <em>N-Gain</em>, uji t berpasangan, dan <em>effect size</em> untuk melihat besar pengaruh pembelajaran. Sementara data kualitatif dianalisis dengan <em>data reduction, coding</em>, <em>data display</em>, <em>conclusion drawing/verivication</em>. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Penguasaan konsep siswa pada materi tekanan hidrostatis melalui pembelajaran <em>model problem based learning</em> mengalami peningkatan yang signifikan dengan <em>N-Gain </em>skor rata-rata sebesar 0,69 (kategori sedang), dan nilai <em>effect size </em>sebesar 6,2 (kategori kuat); (2) sebagian besar siswa dapat mengubah konsepsi-konsepsinya yang salah pada saat <em>posttest. </em>Pada materi tekanan hidrostatis sebagian besar siswa menganggap tekanan hidrostatis dipengaruhi oleh volume air dan bentuk bejana, namun pada saat postest sebagian besar siswa mampu mengubah konsepsinya menuju konsepsi yang sesuai dengan konsep tekanan hidrostatis yaitu tekanan hidrostatis dipengaruhi oleh massa jenis dan kedalaman. Kondisi ini menunjukkan bahwa model problem based learning dapat meningkatkan penguasaan konsep siswa pada materi tekanan hidrostatis.</p><p><strong>Â </strong></p><p><strong>Kata Kunci:</strong> penguasaan konsep; problem based learning; tekanan hidrostatis.</p><p align="center"><strong>Â </strong></p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>The main problem underlying this research is the low mastery of students' concepts in the topic of Hydrostatic Pressure, indicating a need to improve existing teaching methods. The aim of this research is to determine the improvement in students' concept mastery in the topic of hydrostatic pressure after being taught using the problem-based learning model at Darul Wustha Vocational School Jerowaru. This research was conducted in the second semester of the 2022/2023 academic year. The research method used is a mixed methods design with an embedded experimental model. The subjects in this study consisted of 28 students from class X at Darul Wustha Vocational School Jerowaru. Research instruments included syllabi, lesson plans, worksheets, concept mastery tests, learning implementation observation sheets, and interview protocols. Data collection methods included tests, observations, and interviews. Quantitative data analysis techniques included N-Gain, paired t-tests, and effect size to assess the magnitude of the learning effect. Meanwhile, qualitative data were analyzed through data reduction, coding, data display, and conclusion drawing/verification. The research results indicate that: (1) Students' mastery of the concept of hydrostatic pressure through problem-based learning showed a significant improvement, with an average N-Gain score of 0.69 (moderate category) and an effect size value of 6.2 (strong category); (2) Most students were able to correct their misconceptions during the post-test. In the topic of hydrostatic pressure, most students initially believed that hydrostatic pressure was influenced by the volume of water and the shape of the container. However, after the post-test, most students were able to adjust their concepts to align with the concept of hydrostatic pressure, which is influenced by density and depth. This condition demonstrates that the problem-based learning model can enhance students' concept mastery in the topic of hydrostatic pressure.</p><p><strong>Â </strong></p><p><strong>Keywords</strong> : concept mastery; problem based learning; hydrostatic pressure</p>Rudi Purwanto
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-172023-11-179234635310.31764/orbita.v9i2.19290PENGARUH MODEL CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS IPA SISWA SD
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/17778
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan model pembelajaran <em>Contextual Teaching and Learning </em>(CTL) terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada pembelajaran IPA kelas V pada Materi Organ Gerak hewan dan manusia. Penelitian ini dilaksanakan disalah satu Sekolah Dasar Negeri di Singkawang. Masalah yang diidentifikasi dalam penelitian ini yaitu; 1). Pembelajaran IPA yang masih berpusat pada guru, 2). Rendahya kemampuan berpikir kritis siswa dalam pembelajaran IPA, 3). Model pembelajaran <em>Contextual Teaching and Learning </em>(CTL) belum diterapkan. Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif dengan metode <em>quasi experimental design</em>, dengan bentuk desain <em>posttest</em><em> </em><em>only </em><em>Control Design.</em> Populasi yang diambil adalah siswa kelas V A sebagai kelas eksprerimen 26 siswa, dan kelas V B sebagai kelas kontrol 26 siswa. Jumlah seluruhnya 52 siswa yang terdiri dari 18 siswa laki-laki dan 34 siswa perempuan. Sampel yang diambil menggunakan sampling jenuh. Setelah pengambilan sampel, yang terpilih menjadi kelas eksperimen adalah kelas VA dengan menggunakan model pembelajaran <em>Contextual Teaching and Learning </em>(CTL) dan VB sebagai kelas kontrol yang menggunakan model pembelajaran langsung. Penelitian ini menggunakan instrumen lembar tes kemampuan berpikir kritis yang berjumlah 8 soal esai. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Terdapat pengaruh model pembelajaran <em>Contextual Teaching and Learning </em>(CTL) terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada pembelajaran IPA antara kelas yang diberikan model pembelajaran <em>Contextual Teaching and Learning </em>(CTL) dengan kelas yang diberikan pembelajaran langsung pada materi organ gerak hewan dan manusia di kelas V SDN 2 Singkawang. Berdasarkan hasil perhitungan data penelitian dan pembahasan secara umum dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran <em>Contextual Teaching and Learning </em>(CTL) memiliki pengaruh yang tinggi terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas V di salah satu Sekolah Dasar Negeri di Singawang.</p><p>Â </p><p><strong>Kata </strong><strong>k</strong><strong>unci:</strong> model pembelajaran; <em>Contextual Teaching and Learning </em>(CTL); kemampuan berpikir kritis.</p><p>Â </p><p class="Abstrakjudul"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>This research aims to determine the effect of using the Contextual Teaching and Learning (CTL) learning model on students' critical thinking abilities in class V science learning on animal and human movement organ material. This research was carried out at one of the State Elementary Schools in Singkawang. The problems identified in this research are; 1). Science learning is still teacher-centered, 2). Low critical thinking skills of students in science learning, 3). The Contextual Teaching and Learning (CTL) learning model has not been implemented. The type of research used is quantitative research with a quasi experimental design method, with a posttest only Control Design form. The population taken was 26 students in class V A as an experimental class, and 26 students in class V B as a control class. The total number is 52 students consisting of 18 male students and 34 female students. Samples were taken using saturated sampling. After sampling, those selected as the experimental class were the VA class using the Contextual Teaching and Learning (CTL) learning model and VB as the control class using the direct learning model. This research uses a critical thinking ability test sheet instrument consisting of 8 essay questions. The results of the research show that: (1) There is an influence of the Contextual Teaching and Learning (CTL) learning model on students' critical thinking abilities in science learning between classes given the Contextual Teaching and Learning (CTL) learning model and classes given direct learning on movement organ material. animals and humans in class V SDN 2 Singkawang. Based on the results of research data calculations and general discussion, it can be concluded that the Contextual Teaching and Learning (CTL) learning model has a high influence on the critical thinking abilities of class V students at one of the State Elementary Schools in Singawang.</p><p>Â </p><p><strong>Keywords: </strong>learning model; Contextual Teaching and Learning (CTL); critical thinking skills.</p>Miranda MirandaEmi SulistriMertika Mertika
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-11-232023-11-239235436010.31764/orbita.v9i2.17778META ANALISIS PENINGKATAN HASIL BELAJAR FISIKA DENGAN PENDEKATAN KOOPERATIF
//ojs-upgrade.ummat.ac.id/index.php/orbita/article/view/18024
<p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Penelitian meta analisis peningkatan hasil belajar fisika dengan pendekatan kooperatif bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan model pembelajaran kooperatif terhadap hasil belajar fisika pada jenjang SMP/sederajat dan SMA/sederajat. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah meta analisis <em>group contrasts</em>. Populasi dalam penelitian ini adalah jurnal penelitian terpublikasi nasional tahun 2013 – 2023 tentang pengaruh penggunaan model pembelajaran kooperatif terhadap hasil belajar fisika pada <em>platform</em> sumber informasi publikasi ilmiah yakni portal Garba Rujukan Digital (GARUDA). Sampel dalam penelitian ini adalah artikel yang memenuhi kualifikasi inklusi dan eksklusi. Hasil analisis data menunjukkan bahwa penggunaan model pembelajaran kooperatif secara umum berpengaruh terhadap hasil belajar fisika siswa SMP/sederajat dan SMA/Sederajat. Hasil penelitian tipe kooperatif yang diteliti terdapat beberapa yang tidak berpengaruh terhadap hasil belajar fisika antara lain: tipe <em>Student Team Achievement Divisions </em>(STAD), <em>Make A Match, </em>dan<em> Two Stay Two Stray</em> pada jenjang SMP/Sederajat serta tipe <em>Make A Match</em> pada jenjang SMA/Sederajat.</p><p> </p><p><strong>Kata kunci:</strong> meta analisis; kooperatif; hasil belajar fisika</p><p> </p><p align="center"><strong>ABSTRACT</strong></p><p>Meta-analysis research on improving physics learning outcomes with a cooperative approach aims to determine the effect of using cooperative learning models on physics learning outcomes at the junior high and high school / equivalent levels. The type of research used is a meta-analysis of group contrasts. The population in this study is a national published research journal for 2013 – 2023 on the effect of using a cooperative learning model on physics learning outcomes on the scientific publication information source platform, the <em>Garba Rujukan Digital</em> (GARUDA) portal. The sample in this study is articles that meet the inclusion and exclusion criteria. The results of data analysis show that the use of cooperative learning models in general affects the physics learning outcomes of junior and senior high school students. The results of the cooperative type research studied there are several that do not affect the results of physics learning, including: the type of Student Team Achievement Divisions (STAD), Make A Match, and Two Stay Two Stray at the junior high school and the type of Make A Match at the senior high school.</p><p> </p><p><strong>Keywords: </strong>meta analysis; cooperative; physics learning outcomes</p>Nanggih Setya AsihAshari AshariSriyono Sriyono
Copyright (c) 2023 ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
2023-12-152023-12-159236137510.31764/orbita.v9i2.18024