Pendidikan Karakter dan Kaitannya dengan Budaya: Studi tentang Pengaruh Budaya dalam Membentuk Karakter Peserta Didik
DOI:
https://doi.org/10.31764/pendekar.v6i3.16968Keywords:
Education, Character, Culture, Culture.Abstract
Abstrak: Pendidikan karakter menjadi isu yang semakin penting di era modern ini, di mana perubahan sosial dan teknologi berlangsung dengan cepat. Karakter yang baik merupakan landasan utama bagi peserta didik untuk dapat menghadapi tantangan dan peluang dalam kehidupan mereka. Dalam hal ini, budaya memiliki peran penting dalam membentuk nilai-nilai, norma, dan sikap yang membentuk karakter seseorang. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pengaruh budaya dalam membentuk karakter peserta didik melalui pendidikan karakter. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode studi literatur dengan mengumpulkan dan menganalisis data dari berbagai sumber pustaka yang relevan. Kata kunci yang digunakan dalam mencari sumer penelitian adalah Pendidikan karakter dan Budaya. Fokus penelitian ini adalah untuk memahami bagaimana budaya berkontribusi dalam membentuk dan mempengaruhi pembentukan karakter individu. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa setiap kebudayaan yang ada pada setiap daerah mempunyai pengaruh dalam membentuk karakter atau kepribadian seseorang.
Abstract: Character education is an increasingly important issue in this modern era, where rapid social and technological changes occur. Good character is the main foundation for students to face challenges and opportunities. In this case, culture is vital in forming the values, norms, and attitudes that shape a person's character. This research aims to explore the influence of culture in shaping students' character through character education. The method used in this research is a literature study method by collecting and analyzing data from various relevant library sources. The keywords used in searching for research sources are character education and culture. This research focuses on understanding how culture contributes to shaping and influencing the formation of individual character. Based on the research results, every culture in every region shapes a person's character or personality.
References
Alifia, H.N. et al. (2021) ‘Internalisasi Keberagaman Budaya dengan Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar’, Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 6(2), pp. 100–111.
Alus, C. (2014) ‘Peran lembaga adat dalam pelestarian kearifan lokal suku sahu di desa balisoan kecamatan sahu kabupaten halmahera barat’, Acta Diurna Komunikasi, 3(4), pp. 1–16.
Amanda, T. and Ihsan, I. (2022) ‘Eksistensi Nilai Sosial Budaya Dalam Menumbuhkan Karakter Masyarakat Kampung Tanah Tinggi’, Pendekar: Jurnal Pendidikan Berkarakter, 5(2), pp. 50–55.
Amin, I., Syahrul, R. and others (2013) ‘Cerita Rakyat Penamaan Desa di Kerinci: Kategori dan Fungsi Sosial Teks’, Bahasa, Sastra, dan Pembelajaran, 1(1), pp. 31–41.
Arisandi, N.P. et al. (2022) ‘Implementasi Pendidikan Karakter pada Kesenian Pencak Silat’, Formosa Journal of Applied Sciences, 1(5), pp. 921–938.
Atieka, T.A. and Budiana, I. (2019) ‘Peran pendidikan karakter dan kreativitas siswa dalam menghadapi era revolusi industri 4.0’, Jurnal Madani: Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Humaniora, 2(2), pp. 331–341.
Casika, A., Lidia, A. and Asbari, M. (2023) ‘Pendidikan Karakter dan Dekadensi Moral Kaum Milenial’, Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(01), pp. 13–19.
Christopher, J.C., Nelson, T. and Nelson, M.D. (2003) ‘Culture and Character Education: Problems of Interpretation in a Multicultural Society.’, Journal of Theoretical and Philosophical Psychology, 23(2), p. 81.
Creswell, J.W. and Creswell, J.D. (2014) Research design: Qualitative, quantitative, and mixed methods approaches. Sage publications.
Dr. Nuril Furkan, M.P. (2013) Pendidikan Karakter Melalui Budaya Sekolah. Magnum Pustaka. Available at: https://books.google.co.id/books?id=GzCzEAAAQBAJ.
Fahrozy, F.P.N., Nurdin, A.A. and Hadiansyah, Y. (2023) ‘Analisis Unsur Kearifan Lokal dalam Pembentukan Karakter Siswa di Sekolah Dasar’, Attadib: Journal of Elementary Education, 6(2), pp. 237–254.
Fajarini, U. (2014) ‘Peranan kearifan lokal dalam pendidikan karakter’, Sosio didaktika, 1(2), pp. 123–130.
Fajarwati, E. (2008) ‘Permainan tradisional yang tergerus zaman’, Diakses tanggal, 2.
Glenn, C.L. (1998) ‘Character-building and freedom in education’, European Journal for Education Law and Policy, 2(2), pp. 125–144. Available at: https://doi.org/10.1023/A:1022903504621.
Graha, P.H., Malihah, E. and Andari, R. (2022) ‘Pendidikan Karakter Berbasis Budaya Lokal di Kampung Adat Cireundeu’, Jurnal Inovasi Penelitian, 3(1), pp. 4657–4666.
Hafid, A. (no date) ‘Integrasi Nilai Agama Dan Budaya Sebagai Basis Pendidikan Karakter Berwawasan Kebangsaan’.
Irawan, R. (2022) ‘Lagu-Lagu Daerah Indonesia pada Panggung Musik Nasional 1950-1960an’, Jurnal Kajian Seni, 9(1), pp. 19–40.
Ismail, I. and Rosidi, M.I. (2023) ‘Pemanfaatan Kebudayaan Powele dalam Pembelajaran IPS’, Journal on Education, 5(4), pp. 16630–16636.
Khasanah, U., Fathurohman, I. and Setiawan, D. (2022) ‘Pendidikan Karakter Dalam Cerita Rakyat Genuk Kemiri’, Jurnal Educatio FKIP UNMA, 8(1), pp. 60–64.
Kholis, M.N. (2016) ‘Aplikasi nilai-nilai luhur pencak silat sarana membentuk moralitas bangsa’, Jurnal Sportif, 2(2), pp. 76–84.
Khumairoh, A. and Pandin, M.G.R. (2022) ‘The Importance of Inculcating Character Education in Facing The Era Of Globalization In The 21St Century Generation’, Jurnal Pendidikan Karakter, 13(1), pp. 27–37.
Kurniati, E. (2016) Permainan tradisional dan perannya dalam mengembangkan keterampilan sosial anak. Kencana.
Laili, M. (2023) ‘Pendidikan Karakter Di Sanggar Tari Murwita Kabupaten Mojokerto’, Jurnal Pendidikan Sendratasik, 12(1), pp. 14–29.
Laksmitaningrum, A.A. (2017) ‘Keterlaksanaan Permainan Tradisional Dalam Pembelajaran Penjasorkes Di Sekolah Dasar Negeri Sekecamatan Ngaglik Kabupaten Sleman Tahun Ajaran 2016/2017’, PGSD Penjaskes [Preprint], (5).
Lestari, N.I. et al. (2022) ‘Pendidikan Karakter melalui Tradisi Ngebuyu sebagai Kearifan Lokal Masyarakat Lampung Pesisir’, Kaganga: Jurnal Pendidikan Sejarah dan Riset Sosial-Humaniora, 5(1), pp. 88–99.
Lickona, T. (1999) ‘Character Education: Seven Crucial Issues’, Action in Teacher Education, 20(4), pp. 77–84. Available at: https://doi.org/10.1080/01626620.1999.10462937.
Ma’ruf, M.K.A., Isroqunnajah, I. and Kawakip, A.N. (2023) ‘Penerapan Nilai-Nilai Karakter melalui Budaya Sekolah di MI Ar Rahmah Jabung-Malang’, Journal on Education, 5(2), pp. 1769–1778.
Mardotillah, M. and Zein, D.M. (2017) ‘Silat: Identitas budaya, pendidikan, seni bela diri, pemeliharaan kesehatan’, Jurnal Antropologi: Isu-Isu Sosial Budaya, 18(2), pp. 121–133.
Murtako, M. and others (2015) ‘Culture-based character education in modernity era’, Ta’dib: Jurnal Pendidikan Islam, 20(1), pp. 149–164.
Nugroho, A. (2005) ‘Permainan tradisional anak--anak sebagai sumber ide dalam penciptaan karya seni grafis’.
Ode, M.N.I., La Djamudi, N. and Susiati, S. (2023) ‘Lagu Ana-Ana Maelu sebagai Alternatif Media Pembelajaran Pendidikan Karakter Siswa Kelas V SD di Wilayah Keraton Buton’, Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(1), pp. 4650–4656.
Pala, A. (2011) ‘The need for character education’, International journal of social sciences and humanity studies, 3(2), pp. 23–32.
Paranita, S. (2023) ‘Nilai-Nilai Nuju Jerami Sebagai Sumber Pendidikan Dalam Penguatan Profil Pelajar Pancasila Berbasis Kearifan Lokal Bangka’, Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK), 5(1), pp. 1992–1998.
Parmini, N.P. (2015) ‘Eksistensi cerita rakyat dalam pendidikan karakter siswa SD di Ubud’, Jurnal Kajian Bali, 5(02), pp. 441–460.
Purnamalon, M.P., Sabrib, I. and Abdullah, A. (2023) ‘Ritual Pange Manuk Sebagai Dasar Pendidikan Karakter di Suku Walan’, Journal of Classroom Action Research, 5(SpecialIssue), pp. 203–209.
Rahman, E.Y. (2022) ‘Tarian Adat Kabasaran di Minahasa (Analisis Nilai Budaya dan Peluangnya sebagai Sumber Pendidikan Karakter)’, JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan), 6(1), pp. 2110–2115.
Rawati, P.D., Nazurty, N. and Suryani, I. (2023) ‘Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Dan Persepsi Masyarakat Terhadap Cerita Rakyat Kerinci “Sakunung-Sakunung Ninau’, Literasi: Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah, 13(1), pp. 59–64.
Rejo, U., Rahayu, I.K. and Kharisma, G.I. (2022) ‘Revitalisasi Cerita Rakyat Masyarakat Timor Sebagai Penguatan Nilai Pendidikan Karakter Pada Era Tatanan Kehidupan Baru’, Jurnal Sastra Indonesia, 11(1), pp. 35–47.
Restu, N.K. (2022) ‘Pendidikan Berbasis Budaya Di Era Globalisasi’, COLLASE (Creative of Learning Students Elementary Education), 5(3), pp. 481–487.
Rohman, M. (2023) ‘Urgensi Pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Dalam Pengembangan Karakter Siswa’, Hikmah: Journal of Islamic Studies, 18(2), pp. 130–144.
Safiuddin, S., La Djamudi, N. and Susiati, S. (2023) ‘Pemanfaatan Lagu Daerah dalam Pendidikan Karakter Siswa Kelas V SD Negeri 2 Ambeua’, Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(1), pp. 4644–4649.
Sari, P.P. (2018) ‘Nilai-Nilai Moral dalam Lirik Lagu Daerah Kerinci Karya H. Atmajar Idris’, Jurnal Nilai-Nilai Moral Dalam Lirik Lagu Daerah Kerinci Karya H. Atmajar Idris [Preprint], pp. 1–22.
Setiawan, D. (2013) ‘Peran pendidikan karakter dalam mengembangkan kecerdasan moral’, Jurnal pendidikan karakter, 4(1), pp. 53–63.
Singh, B. (2019) ‘Character education in the 21st century’, Journal of Social Studies (JSS), 15(1), pp. 1–12.
Sivo, S. et al. (2017) ‘Structural analysis of character education: A cross-cultural investigation’, in School Psychology Forum, Research in Practice, pp. 34–44.
Susanti, A., Darmansyah, A. and Aulia, N. (2022) ‘Permainan Tradisional: Upaya Pewarisan Budaya Dan Pendidikan Karakter Melalui Kearifan Lokal di Sekolah Dasar’, Dikoda: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 3(01), pp. 40–51.
Tedjasaputra, M.S. (2001) Bermain, mainan dan permainan. Grasindo.
Was, C.A., Woltz, D.J. and Drew, C. (2006) ‘Evaluating character education programs and missing the target: A critique of existing research’, Educational Research Review, 1(2), pp. 148–156. Available at: https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.edurev.2006.08.001.
Wurdianto, K., Norsandi, D. and Fitriana, E. (2022) ‘Etnopedagogi Batang Garing Suku Dayak Ngaju sebagai Nilai Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan’, Scaffolding: Jurnal Pendidikan Islam dan Multikulturalisme, 4(3), pp. 45–64.
Yasir, M. and Susilawati, S. (2023) ‘Membangun Pendidikan Karakter melalui Tradisi Sedekah Ketupat’, Prosiding Konferensi Berbahasa Indonesia Universitas Indraprasta PGRI, pp. 83–87.
Youpika, F. and Zuchdi, D. (2016) ‘Nilai pendidikan karakter cerita rakyat suku Pasemah Bengkulu dan relevansinya sebagai materi pembelajaran sastra’, Jurnal Pendidikan Karakter, 7(1), pp. 48–58.
Yulianda, A., Harahap, A.L. and Rambe, S.A. (2023) ‘Nilai-Nilai Kearifan Lokal Dalam Tari Endeng Endeng Suku Batak Mandailing: Kajian Pendidikan Karakter’, Jurnal Education And Development, 11(1), pp. 267–269.
Zed, M. (2008) Metode Penelitian Kepustakaan. Yayasan Pustaka Obor Indonesia. Available at: https://books.google.co.id/books?id=zG9sDAAAQBAJ.
Zulkarnaen, M. (2022) ‘Pendidikan Karakter Berbasis Kearifan Lokal di Era Milenial’, AL MA’ARIEF: Jurnal Pendidikan Sosial dan Budaya, 4(1), pp. 1–11.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish articles in International Journal on Student Research in Education, Science, and Technology agree to the following terms:
- Authors retain copyright of the article and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a CC-BY-SA or The Creative Commons Attribution–ShareAlike License.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).