Implementasi Pendidikan Karakter Religius melalui Budaya Sekolah di SD Al-Islam Pengkol Jepara

Authors

  • Fanisa Fiandra Anindita Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara
  • Syailin Nichla Choirin Attalina Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

DOI:

https://doi.org/10.31764/pendekar.v6i3.17121

Keywords:

School Culture, Character building, Religious.

Abstract

Abstrak: Pesatnya kemajuan teknologi membawa berbagai kemudahan yang tidak hanya berdampak positif saja, melainkan juga berdampak negatif. Seperti adanya degradasi moral yang mirisnya dialami anak usia dini. Oleh karenanya, pemerintah mengeluarkan kebijakan pendidikan karakter sebagai jawaban atas fenomena tersebut. Salah satu karakter yang ditanamkan dalam pendidikan karakter adalah karakter religius yang menjadi unsur pembangun karakter lain. Pada sekolah, pendidikan karakter tidak hanya diadakan dalam pembelajaran, namun dilakukan pula melalui budaya sekolah yang diwujudkan dalam hal-hal keseharian, seperti yang ada di SD Al-Islam Pengkol Jepara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi pendidikan karakter religius melalui budaya sekolah di SD Al-Islam Pengkol Jepara. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif. Data penelitian dikumpulkan menggunakan teknik pengamatan, interviu dan dokumentasi. Penggunaan teknik analisis data meliputi pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan menyimpulkan. Hasil riset ini menunjukkan implementasi pendidikan karakter religius melalui budaya sekolah di SD Al Islam dilakukan dengan metode pembiasaan yang terdiri dari kegiatan 5S (Senyum, Sapa, Salam, Sopan dan Santun), doa pagi dan sepulang sekolah, sholat berjamaah, istighosah, berinfak di hari Jumat dan kegiatan menjaga kebersihan. Selain itu metode keteladanan, sentuhan hati/nasihat dan pembentukan lingkungan yang kondusif (beriklim religius) juga digunakan.

Abstract: Rapid advancements in technology bring various conveniences which not only have a positive impact but also a negative one. Like the existence of a moral degradation that sadly knows early childhood. Therefore, the government has issued a character education policy in response to this phenomenon. One of the characters inculcated in character education is the religious character which is a building block for other characters. In school, character formation does not take place in learning, but also takes place through school culture which is embodied in daily affairs, such as in SD Al-Islam Pengkol Jepara. This research aims to find out how the implementation of religious education through school culture in SD Al-Islam Pengkol Jepara. This research uses a type of descriptive qualitative research. Research data was collected using observation, interview and documentation techniques. The use of data analysis techniques includes data collection, data reduction, data presentation, and conclusion. The results of this research show that the implementation of religious education through school culture in Al Islam Primary School is carried out using the method of habituation which consists of 5S activities (Smile, Welcome, Salutation, Politeness and Courtesy), morning prayers and after school, congregational prayers, istighosah, giving on Friday and cleaning activities. Apart from this, exemplary methods, heart-touching/counseling and formation of an enabling environment (religious climate) are also used.

References

Aeni, N. A. (2014). Pendidikan Karakter untuk Mahasiswa PGSD. Bandung: UPI Press.

Afrianto, M. A. (2023). Viral Siswa SD di Sumbar Benatak dan Maki Guru dengan Kata Kotor. Detiksumut.

Ainurrofiq, M., Tohir, M., & Wafa, A. (2021). Metode Penanaman Karakter Religius. Al-Ibrah, 6(2), 103–124.

Akbar, T. K., & Suyadi. (2021). Desain Pembelajaran Pendidikan Islam Berbasis Neurosains: Peran Musik Pencahayaan dan Tata Ruang. INTIQAD: Jurnal Agama Dan Pendidikan Islam, 13(1), 94–118.

Anatasya, E., & Dewi, D. A. (2021). Mata Perlajaran Pendidikan Kewarganegaraan Sebagai Pendidikan Karakter Peserta Didik Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Undiksha, 9(2), 291–304.

Anggrahini, R., Faisol, A., & Sufyana, A. Z. (2022). Upaya Guru Akidah Akhlak dalam Pembentukan Sikap Religius Peserta Didik Pada Masa Pandemi Covid-19 di MTS Hasyim Asy’ari Batu. VICRATINA: Jurnal Pendidikan Islam, 7(9), 166–170.

Anisahi, A. S., Rahmawati, A., Muhamad, N., & Holis, A. (2022). Strategi Pengembangan Sikap Religius Siswa Bebasis Budaya Sekolah. Prosiding Konferensi Nasional PD-PGMI Se Indonesia, 363–378.

Annisa, M. N., Wiliah, A., & Rahmawati, N. (2020). Pentingnya Pendidikan Karakter Pada Anak Sekolah di Zaman Serba Digital. Bintang: Jurnal Pendidikan Dan Sains, 2(1), 35–48.

Asyari, F. (2019). Tantangan Guru PAI Memasuki Era Revolusi Industri 4.0 dalam Meningkatkan Akhlaq Siswa di SMK Pancasila Kubu Raya Kalimantan Barat. Jurnal Muslim Heritage, 4(2), 213–238.

Basuki, & Ekaningrum, I. R. (2020). Implikasi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Melalui Pembiasaan Berinfak dalam Membentuk Karakter Ikhlas Siswa di SD Kecamatan Godong Kabupaten Grobogan. Proceeding Of The Interational Seminar and Conference on Global Issue.

Dewi, N. (2022). Keteladanan Guru Madrasah Aliyah Di Aceh. Kalam: Jurnal Agam Dan Sosial Humanoria, 10(1), 69–80.

Fadhilah, A. N. (2021). Pendidikan Tata Krama untuk Anak Usia Dini. THUFULI: Jurnal Pendidikan Islam Anak, 3(2), 1–8.

Fatimah, S., Eliyanto, E., & Huda, A. N. (2022). Internalisasi Nilai-Nilai Religius Melalui Blended Learning. Alhamra: Jurnal Studi Islam, 2(2), 169–179.

Fatimah, S., Mansur, R., & Sudrajat, A. (2021). Implementasi Kegiatan Infaq dan Sedekah dalam Membentuk Karakter Peduli Sosial Santri di Pondok Pesantren Al-Barokah Tlogomas Lowokwaru Malang. VICRATINA: Jurnal Pendidikan Islam, 6(7), 113–119.

Fauziah, I. (2021). Desain Pembelajaran Pendidikan Dasar Berbasisi Perkembangan Intelektual. PREMIERE: Journal of Islamic Elementary Education, 3(1), 1–18.

Fauziah, R. S. P., Maryani, N., & Wulandari, R. W. (2021). Penguatan Pendidikan Karakter Melalui Budaya Sekolah. Tadbir Muwahhid, 5(1), 91–100.

Hapudin, M. S. (2019). Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Pembangunan Budaya Sekolah (Culture School). Journal of Teaching and Learning Research, 1(2), 121–130.

Harmita, D., Nurbika, D., & Asiyah, A. (2022). Keteladanan Guru Pendidikan Agama Islam dalam Internalisasi Nilai-Nilai Akhlakul Karimah pada Siswa. Journal of Education and Instruction (JOEAI), 5(1), 114–122.

Heriyanto, A., & Warsono. (2019). Implementasi Konsep Kebersihan Sebagian Daripada Iman Di Kalangan Siswa MAN Lamongan. Kajian Moral Dan Kewarganegaraan, 7(1), 76–90.

Jabar, C. S. A. (2017). Komponen Budaya Sekolah Unggul. Jurnal Kependidikan: Penelitian Inovasi Pembelajaran, 1(2), 277–290.

Jumroatun, L., Burhanuddin, & Sobri, A. Y. (2018). Implementasi Budaya Sekolah Islami dalam Rangka Pembinaan Karakter Siswa. JAMP: Jurnal Administrasi Dan Manajemen Pendidikan, 1(2), 206–212.

Kalkan, Ü., Aksal, F. A., Gazi, Z. A., Atasoy, R., & Dağlı, G. (2020). The Relationship Between School Administrators ’ Leadership Styles , School Culture , and Organizational Image. SAGE Open. https://doi.org/10.1177/2158244020902081

Kemendikbud. (2017). Konsep dan Pedoman Penguatan Pendidikan Karakter. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

Khasanah, K., Syahril, S., & Dewiyanti. (2023). Implementasi Pendidikan Karakter Religius dalam Membina Akhlak yang Baik di Sekolah Menengah Pertama. UNISAN Jurnal: Jurnal Manajemen Dan Pendidikan, 2(3), 343–350.

Labudasari, E., & Rochmah, E. (2018). Peran Budaya Sekolah dalam Meningkatkan Karakter Siswa Sekolah Dasar. Seminar Nasional Prodi PGSD-FKIP Universias Muhammadiyah Purwoklerto “Implementasi Penguatan Pendidikan Karakter Guna Mempersiapkan Daya Saing Kompetensi Abad 21,†299–310.

Lesari, D., & Ain, S. Q. (2022). Peran Budaya Sekolah Terhadap Pembentukan Karakter Siswa Kelas V SD. Mimbar PGSD Undiksha, 10(1), 105–112.

Maidin, A. (2019). Evektivitas Evaluasi Pembelajaran Akidah Akhlak Terhadap Prestasi Belajar Peserta Didik di Madrasah Ibtidaiyah DDI Amparita Kecamatan Tellu Limpoe Kab. Sidrap. ISTIQRA’: Jurnal Pendidikan Dan Pemikiran Islam, 7(1).

Marzuqi, A. (2022). Internalisasi Pendidikan Karakter di Madrasah Diniyah Takmiliyah. Jurnal Pendidikan Agama Islam At-Thariqah, 7(1).

Muspiroh, N. (2018). Peran Kepala Sekolah dalam Menciptakan Budaya Religius Siswa Studi Kasus di Sekolah Dasar Negeri Grenjengan Kota Cirebon. JIEM (Journal of Islamic Edeuction Management), 2(2), 44–61.

Nahdiyah, A., Hanief, M., & Musthofa, I. (2021). Implementasi Budaya Religius dalam Meningkatkan Karakteristik Siswa di SMP Islam As-Shodiq Bululawang. Vicratina: Jurnal Pendidikan Islam, 6(2), 128–136.

Nia. (2013). Peran Guru Pendidikan Agama Islam Sebagai Model Teladan dalam Menginternalisasikan Nilai Akhlakul Karimah. Tarbiyah Islamica, 1(2), 50–57.

Nurhasanah, M. S., & Fahri, M. (2019). Strategi Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Mneingkatkan Karakter Religius Siswa Di Smp Negeri 14 Bogor. Jurnal Penelitaian Pendidikan Sosial Humaniora, 4(2), 537–542.

Oktari, D. P., & Kosasih, A. (2019). Pendidikan Karakter Religius dan Mandiri di Pesantren. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 28(1), 42–52.

Peraturan Presiden No. 87 Tahun 2017 Tentang Penguatan Pendidikan Karakter.

Purwati, I., & Fauziati, E. (2022). Pendidikan Karakter Religius Sekolah Dasar dalam Perspektif Filsafat Idealisme. Elementa: Jurnal PGSD STKIP PGRI Banjarmasin, 4(1), 1–8. https://doi.org/10.33654/pgsd

Putri, R., Murtono, & Ulya, H. (2021). Nilai - Nilai Pendidikan Karakter Film Animasi Upin dan Ipin. Jurnal Education, 7(3), 1253–1263. https://doi.org/10.31949/educatio.v7i3.1401

Rahardjo, M. (2017). Studi Kasus dalam Penelitian Kualitatif: Konsep dan Prosedurnya. Malang: Universitas Islam Malang.

Rahmadi. (2017). Penanaman Karakter Sopan Santun oleh Guru PKN. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 3(2), 181–193.

Raibowo, S., Nopiyanto, Y. E., & Muna, M. K. (2019). Pemahaman Guru PJOK Tentang Standar Kompetensi Profesional. JOPE: Journal of Sport Education, 2(1), 10–15.

Ranam, S., Muslim, I. F., & Priyono. (2021). Implementasi Pendidikan Karakter di Pesantren Modern El-Alamia dengan Memberikan Keteladanan dan Pembiasaan. Research and Development Journal Of Education, 7(1), 90–100.

Rohmah, U. (2018). Pengembangan Karakter Pada Anak Usia Dini (AUD). Al-Athfal Jurnal Pendidikan Anak, 4(1), 85–102.

Rohmatilahi, L., & Dewi, D. A. (2022). Pengaruh Kemajuan Teknologi Terhadap Penurunan Nilai Pancasila Sebagai Pandangan Hidup Bangsa. Jurnal Kewarganegaraan, 6(1), 1588–1596.

Rosyida, F. F., Suja’i, & Ikhrom. (2023). Pembentukan Karakter Religius Siswa SMK Berbasis Pesantren Darul Ulum Rejosari Kab Grobogan. PIJAR: Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran, 1(2), 33–41.

Sanjaya, Y. C. A. (2023). 7 Fakta Siswa Kelas 1 SD Meninggal Usai Diduga Dipukuli Kakak Kelas. Kompas.com.

Sari, S. T. (2023). Viral Bocah 11 Tahun Ditegur Ayahnya Karena Aktivitas Permainan RolePlay atau Game RP. Surakarya.id.

Sefullah, A. S. (2019). Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Internalisasi Nilai-Nilai Pendidikan Islam Di Tkit Al-Hikmah. OASIS : Jurnal Ilmiah Kajian Islam, 3(2), 60–78.

Siswanta, J. (2017). Pengembangan Karakter Kepribadian Anak Usia Dini (Studi Pada PAUD Islam Terpadu Di Kabupaten Magelang Tahun 2015). INFERENSI: Jurnal Penelitian Sosial Keagamaan, 11(1), 97–118.

Suheri, Mistiyani, & Damayanti, Y. N. (2020). Implementasi Nilai-Nilai Penguatan Pendidikan Karakter Berbasis Ahlussunnah Wal Jama’ah (ASWAJA). The First International Coference on Islamic Thouht (ICIT).

Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional No. 20 Tahun 2003.

Wiyono, Idi, A., & Badaruddin, K. (2021). Upaya Guru Fikih dalam Meningkatkan Kedisiplinan Ibadah Sholat Berjamaah Siswa di MTs Nurul Qolam Dabuk Rejo Lempuing OKI. Muaddib: Islamic Education Journal, 4(1), 1–7.

Zakaria, I., & Listyaningsih. (2016). Penanaman Sikap Sopan Santun Melalui Keteladanan Guru Negeri 1 Bududuran Kabupaten Sidoarjo. Kajian Moral Dan Kewarganegaraan, 2(4).

Zulkifli, Hidayat, F., Hajar, A., Nurpratiwi, S., Afnanda, M., Handayani, R., Yahya, A. M., Firmansyah, Hariyadi, Hairidah, & Fayola, A. D. (2023). Media Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Padang: PT Global Eksekutif Teknologi.

Published

2023-09-01

Issue

Section

Articles