ANALISIS KEMAMPUAN MENULIS GAGASAN SECARA LOGIS DAN SISTEMATIS DALAM BENTUK RAGAM PARAGRAF EKSPOSITIF PADA SISWA KELAS X SMA

Authors

  • Baharudin Baharudin Universitas Muhammadiyah Mataram
  • Titin Untari Universitas Muhammadiyah Mataram
  • Nurmiwati Nurmiwati Universitas Muhammadiyah Mataram

DOI:

https://doi.org/10.31764/telaah.v4i1.1222

Keywords:

Menulis Gagasan, Bentuk Ragam Paragraf, Ekspositif

Abstract

Abstrak: Kegiatan belajar mengajar yang dilakukan oleh siswa dan guru di sekolah, seringkali siswa mengalami kesulitan dalam menulis paragraf ekspositif. Salah satu kesulitan siswa adalah kesulitan dalam menyusun gagasan yang logis dan sistematis. melalui paragraf ekspositif, siswa diharapkan dapat menulis gagasan yang logis dan sistematis titik. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif. subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XA  SMAN 7 Mataram yang berjumlah 39 orang. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu, metode observasi, metode tugas, dan metode dokumentasi titik teknik analisis data menggunakan rumus penilaian acuan patokan (PAP).  Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan sebagai berikut titik kemampuan menulis paragraf ekspositif pada siswa kelas X SMAN 7 Mataram: a) kemampuan individual. 2 tinggi 16 orang siswa sebesar  41%, sedang 33 orang siswa sebesar 59%, 0 orang siswa sebesar 0%, b)  IPK  64 Pada kategori normal, hasil ini membuktikan bahwa kemampuan menulis paragraf ekspositif pada siswa masih tergolong pada kategori normal.

Abstract: Teaching and learning activities carried out by students and teachers at school, often students have difficulty writing expository paragraphs. One of the difficulties of students is the difficulty in arranging logical and systematic ideas. through expositive paragraphs, students are expected to be able to write logical and systematic ideas. The type of research used is quantitative descriptive research. The subjects in this study were students of class X a of SMAN 7 Mataram amounting to 39 people. Data collection methods in this study are, the observation method, the task method, and the method of documentation point of data analysis techniques using the benchmark reference assessment formula (PAP). Based on the results of the study it can be concluded as follows the point of the ability to write expository paragraphs in class X students of SMAN 7 Mataram 2016/2017 school year: a) individual ability. 2 high 16 students by 41%, 33 students by 59%, 0 students by 0%, b) GPA 64 In the normal category, these results prove that the ability to write expository paragraphs to students is still classified in the normal category.

References

Arikunto, S. 2008. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Pt Revika Cipta

Artati. Y.B.2012. Bahasa Indonesia Untuk SMP/MTS. Klaten : Intan Pariwara

Dalman.2014. Keterampilan Menulis.Jakarta : Rajawali Pers

Dermawati,Uti ,2008 . , Menulis Ringkasan Dan Synopsis, Jakarta: Permata Equator Media

Demas, Dkk. 2009. Bahasa Dan Sastra Indonesia 3. Surakarta : Departemen Pendidikan Nasional.

Http://KaryaIlmiah .Um.Ac.Id/Index.Php/Ksdp/Issue/View/239 (Di Akses 18 April2015)

Irlina.2009. Kemampuan Penguasaan Menulis Cerita Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Tawali Tahun Pelajaran 2009/2010. Mataram : Um- Mataram

Keraf,G. 1998.Komposisi.Ende-Flores: Nusa Indah

Landa, Abd.2016. Kemampuan Menulis Ringkasan Buku Non Fiksi Pada Siswa Kelas Xi Sman1 Belo Kabupaten Bima Tahun Pelajaran 2015/2016. Mataram :Fkip Um-Mataram

Moleong.2008. Metode Penelitian Kuantitatif.Bandung: Remaja Rosda Karya

Nurkencana1983. Evaluasi Pendidikan . Surabaya :Usaha Nasional

Pradopo, Rachmad,Djoko.2001.Beberapa Teori Sastra Indonesia. Jakarta :Gudang Ilmu

Sugiyono.2014.Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D . Bandung: Angkasa

Wijaya,D.2007.Panduan Menulis Synopsis Yang Baik. Jakarta :Esca

Downloads

Published

2019-10-28

Issue

Section

Articles