ANALISIS KESULITAN DALAM MEMAHAMI KEMAMPUAN VERBAL DALAM MEMBUAT MODEL MATEMATIKA PROGRAM LINEAR

Authors

  • Mahsup Mahsup Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Mataram

DOI:

https://doi.org/10.31764/jua.v22i2.594

Abstract

Abstrak:: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Faktor–faktor yang mempengaruhi kesulitan mahasiswa dalam memahami kemampuan verbal pada materi Program Linear mahasiswa semester IV Prodi Pendidikan Matematika FKIP UM Mataram. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Dalam penelitian ini subjek penelitian sebanyak 4 mahasiswa yang ditentukan berdasarkan hasil tes kemampuan numerik Program Linear. Data dikumpulkan dengan metode tes. Tes soal digunakan untuk menganalisis kesulitan mahasiswa dalam menyelesaikan soal Program Linear. Metode analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil tes dan analisis jawaban mahasiswa adapun faktor-faktor yang mempengaruhi kesulitan mahasiswa dalam kemampuan verbal adalah mahasiswa kurang mampu membuat model matematika program linear, menguji titik-titik kritis dan menentukan nilai maksismum atau minimum.   

 

Kata Kunci: Kesulitan Belajar; Kemampuan Verbal; Kemampuan Numerik

References

Budiarto dkk, 2004. Materi Pelatihan Terintegrasi Matematika. Jakarta: Depdiknas.

Hasan, 1994. Dimensi-dimensi Psikologi Pendidikan. Surabaya: Usaha Nasional .

Hendyat Sutopo, 1987. Keunikan Intelegensi Manusia.Surabaya: Usaha Nasional.

Hudoyo, H, 1979. Pengembangan Kurikulum Matematika dan Pelaksanaannya di depan Kelas. Surabaya: Usaha Nasional.

Ibrahim, 1996. Perencanaan Pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta

Manullang, M, 2003. Pengaruh Penguasaan Numerik dan Penguasaan Verbal terhadap Prestasi Belajar Matematika. Jurnal Ilmu Pendidikan Vol 10 No 2, Juni 2003, FMIPA UNIMED, Medan.

Mulyono, 1999. Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: Rineka Cipta

Polya, G. 1973, How To Solve It. New Jersey: Princeton University Press.

Reni Akbar, Wihardjo, Wiyono, 2001. Keberbakatan Intelektual. Jakarta: Gramedia Widi Sarana.

Sardiman, A, 2001. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Grafindo Persada.

Slameto, 2003. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta

Sukardi, 1997. Analisis Tes Psikologis. Bandung : Rineka Cipta

Suparno, 1997. Filsafat Knstruktivisme dalam Pendidikan. Yogyakarta: Kanisius.

Sugiyono, 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan RD. Bandung: ALFABETA.

Winkel, W.S, 1996. Psikologi pengajaran. Jakarta: PT Gramedia.

Downloads

Published

2018-12-06

Issue

Section

Articles