PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PELATIHAN PEMBUATAN MIE BERBASIS HASIL TANGKAPAN NELAYAN DIPESISIR PANTAI MAPAK

Authors

  • Luh Gede Sumahiradewi Universitas 45 Mataram
  • Aan Kusnandi Universitas 45 Mataram
  • Moh. Ikrom Universitas 45 Mataram
  • Muarif Muarif Universitas 45 Mataram
  • Tariska Ardianingsih Universitas 45 Mataram
  • Hesti Winasari Universitas 45 Mataram
  • Ismiati Dewi Universitas 45 Mataram
  • Sahnim Sahnim Universitas 45 Mataram
  • Evita Rosalinda Islamiah Universitas 45 Mataram
  • Rian Permadi Bokhari Universitas 45 Mataram
  • Muhammad Zaini Universitas 45 Mataram
  • Muhammad Adi Universitas 45 Mataram
  • M. Fathul Khair Universitas 45 Mataram

DOI:

https://doi.org/10.31764/jpmb.v7i4.19718

Keywords:

noodles, mackarel tuna, mapak beach

Abstract

ABSTRAK

Pantai mapak memiliki potensi yang sangat besar baik dari segi pariwisata maupun perikanan. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan perekonomian masayarakat nelayan di pesisir pantai mapak berdasarkan potensi hasil tangkapan ikan dengan melaksananakan kegiatan pelatihan diversifikasi hasil perikanan melalui pembuatan mie berbahan ikan tongkol. Rendahnya pengetahuan dan pemahaman              masyarakat terkait keterampilan pengolahan hasil tangkapan yang keuntungannya relatif lebih besar dibanding menjual ikan dalam bentuk segar dengan harga yang naik turun sesuai dengan permintaan pasar. Mie dongkol merupakan produk mie siap saji yang berbahan dasar ikan tongkol yang dapat dijadikan sebagai peluang usaha untuk meningkatkan pendapatan. Metode pelaksanaan yang digunakan dalam kegiatan ini yaitu dengan observasi, penyuluhan, demonstrasi dan evaluasi. Hasil dari kegiatan pengabdian yang telah dilakukan yaitu masyarakat mampu mengolah ikan hasil tangkapan menjadi produk mie siap saji dan dapat melakukan pengemasan secara higienis dengan penyajian yang menarik sehingga meningkatkan pendapatan dari masyarakat.

 Kata kunci: mie; ikan tongkol; pantai mapak

 

ABSTRACT

Mapak Beach has enormous potential, both in terms of tourism and fishing. This service activity aims to improve the economy of fishing communities on the coast of Mapak based on the potential of fish catches by carrying out training activities on fishery product diversification through making noodles made from tuna. The public's knowledge and understanding are low regarding skills in processing catches, the profits of which are relatively greater than selling fish in fresh form with prices that fluctuate according to market demand. Dongkol noodles are a ready-to-eat noodle product made from tuna that can be used as a business opportunity to increase income. The implementation methods used in this activity are observation, counseling, demonstration, and evaluation. The results of the community service activities that have been carried out are that the community is able to process the fish they catch into ready-to-eat noodle products and can package them hygienically with an attractive presentation, thereby increasing community income.

 

Keywords: noodles; mackarel tuna; mapak beach

Author Biography

Rian Permadi Bokhari, Universitas 45 Mataram


References

Amri, K., Nora, F. A., Ernaningsih, D., & Hidayat, T. (2018). REPRODUKSI DAN MUSIM PEMIJAHAN TONGKOL KOMO (EUTHYNNUS AFFINIS) BERDASARKAN MONSUN DAN SUHU PERMUKAAN LAUT DI SAMUDERA HINDIA SELATAN JAWA-NUSA TENGGARA. BAWAL Widya Riset Perikanan Tangkap, 10(2).

Arnenda, G. L., & Rochman, F. (2019). Sebaran daerah penangkapan dan potensi stok sumber daya ikan tuna tongkol cakalang di Labuhan Lombok. Prosiding Seminar Nasional Tahunan Hasil Perikanan Dan Kelautan, 274–282.

Asrawaty, A., & If’all, I. (2018). PERBANDINGAN BERBAGAI BAHAN PENGIKAT DAN JENIS IKAN TERHADAP MUTU FISH NUGGET. JURNAL GALUNG TROPIKA, 7(1), 33. https://doi.org/10.31850/jgt.v7i1.305

Hadiwiyoto, S. (1993). Teknologi pengolahan hasil perikanan. Liberty.

Hastuti, N. dwi, & Ruhibnur, R. (2016). NUGGET DAN KERUPUK IKAN TONGKOL SEBAGAI ALTERNATIF USAHA UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT. Agromix, 7(1). https://doi.org/10.35891/agx.v7i1.706

Laksono, T., & Syahrul. (2001). Studi mutu dan penerimaan konsumen terhadap abon ikan. Jurnal Natural Indonesia, 2(III), 178–184.

Nuraini, T. (2013). Human Resource Management (Manajemen Sumber Daya Manusia). Yayasan Aini Syam Prawirosentono.

Pambudi, R. A., Danuwari, L., Fauzi, A., & Lumbessy, S. Y. (2021). PEMANFAATAN IKAN TONGKOL (EUTHYNNUS SP.) DALAM PEMBUATAN MIE SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN EKONOMI KREATIF. Jurnal Masyarakat Mandiri, 5(2).

Pandia, N. R. (2019). Pengaruh Promosi Gizi dengan Media Storytelling Gemar Makan Ikan dan Sayur terhadap Pengetahuan dan Sikap SDN 107982 Kecamatan Lubuk Pakam. Politeknik Kesehatan Medan.

Utomo, A. R., Ristiarini, S., & Reynaldo, S. R. (2004). Penentuan Kombinasi Terbaik Penambahan Maltodekstrin De-12 Dan Stpp Pada Pengolahan Surimi Ikan Tonglol (Euthynnus Affinis). Seminar Nasional Dan Kongres Perhimpunan Ahli Teknologi Pangan Indonesia (PATPI), 146–151.

Downloads

Published

2023-12-13

Issue

Section

Articles