PENGUATAN KEDAULATAN PANGAN DAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI ERA NEW NORMAL MELALUI AGRIPRENEURSHIP

Authors

  • Dyah Panuntun Utami Universitas Muhammadiyah Purworejo
  • Istiko Agus Wicaksono Universitas Muhammadiyah Purworejo
  • Didik Widiyantono Universitas Muhammadiyah Purworejo
  • Uswatun Hasanah Universitas Muhammadiyah Purworejo
  • Isna Windani Universitas Muhammadiyah Purworejo
  • Arta Kusumaningrum Universitas Muhammadiyah Purworejo

DOI:

https://doi.org/10.31764/jpmb.v4i3.5415

Keywords:

millennial farmers, agripreneurship, food sovereignty

Abstract

ABSTRAK

Pertanian merupakan sektor yang memiliki potensi untuk dikembangkan karena sebagai penyangga kedaulatan pangan. Oleh karena itu perlu perubahan paradigma baru dalam pembangunan pertanian. Pengelolaan pertanian tidak melalui pendekatan usahatani tetapi berorientasi bisnis. Generasi muda yang familiar dengan teknologi digital merupakan harapan dalam regenerasi petani tua. Untuk mendukung terwujudnya ketahanan pangan maka petani muda yang dikenal dengan petani milenial perlu diberikan edukasi tentang agripreneurship. Metode pengabdian masyarakat yang dilakukan adalah penyuluhan yang dimulai dengan pemaparan materi dan dilanjutkan diskusi. Kelompok sasaran pengabdian masyarakat adalah petani milenial desa Wonotulus yang tergabung dalam Karang Taruna. Jumlah peserta sebanyak 20 orang. Penyuluhan dilakukan secara daring menggunakan zoom meeting. Hasil pengabdian masyarakat menunjukkan bahwa peserta sangat antusias terkait dengan materi agripreneurship dan meminta jika penyuluhan tidak hanya teori tetapi juga ada kegiatan pendampingan sehingga petani betul-betul mengerti dan mampu menerapkan pengetahuan tersebut.

 

Kata kunci: petani milenial; agripreneurship; kedaulatan pangan.

 

ABSTRACT

Agriculture is a sector that has the potential to be developed as a buffer for food sovereignty. Therefore it is necessaaary to change a new paradigm in agricultural development. Agricultural management is not through a farming approach but is business-oriented. The younger generation who are familiar with digital technology is the hope in regenerating old farmers. To support the realization of food security, young farmers known as millennial farmers need to be given education about agripreneurship. The community service method that is carried out is outreach which starts with the presentation of the material and continues with the discussion. The target group for community service are millennial farmers from Wonotulus village who are members of the Youth Organization. The number of participants was 20 people. Outreach is carried out online using a zoom meeting. The results of community service showed that the participants were very enthusiastic about the agripreneurship material and asked if counseling was not only theoretical but also mentoring activities so that farmers really understood and were able to apply this knowledge

 

Keywords: millennial farmers; agripreneurship; food sovereignty

References

Addo, L. K. (2018). Factors Influencing Agripreneurship and Their Role in Agripreneurship Performance Among Young Graduate Agripreneurs. International Journal of Environment, Agriculture and Biotechnology, 3(6), 2051–2066. Diakses dari https://doi.org/10.22161/ijeab/3.6.14

Arvianti, E. Y., Masyhuri, M., Waluyati, L. R., & Darwanto, D. H. (2019). Gambaran Krisis Petani Muda Indonesia. Agriekonomika, 8(2), 168–180. Diakses dari https://doi.org/10.21107/agriekonomika.v8i2.5429

Ashari, Saptana, & Purwantini, T. B. (2012). Potensi dan Prospek Pemanfaatan Lahan Pekarangan untuk Mendukung Ketahanan Pangan. Forum Penelitian Agro Ekonomi, 30(1), 13–30. Diakses dari https://doi.org/10.21082/fae.v30n1.2012.13-30

ayobandung. (2020). Kisah Sukses Petani Milenial Asal Pasirlangu, Sebulan Raup Puluhan Juta. Ayobandung.Com. Diakses dari https://ayobandung.com/read/2020/03/05/81635/kisah-sukses-petani-milenial-asal-pasirlangu-sebulan-raup-puluhan-juta

Diwanti, P. D. (2018). Pemanfaatan Pertanian Rumah Tangga (Pekarangan Rumah) Dengan Teknik Budidaya Tanaman Sayuran Secara Vertikultur. Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(3), 101–107. Diakses dari http://jurnal.um-tapsel.ac.id/index.php/martabe/article/view/486/pdf

Ekawati, R., Saputri, L. H., Kusumawati, A., Paonganan, L., & Ingesti, P. S. V. R. (2021). Optimalisasi Lahan Pekarangan dengan Budidaya Tanaman Sayuran sebagai Salah Satu Alternatif dalam Mencapai Strategi Kemandirian Pangan. PRIMA: Journal of Community Empowering and Services, 5(1), 19–28. Diakses dari https://doi.org/10.20961/prima.v5i1.42397

Farizi, R. Al. (2020). Petani Muda Tergerus, Dominan Petani Tua Tanpa Teknologi. 13 April 2020. Diakses dari https://fajar.co.id/2020/04/13/petani-muda-tergerus-dominan-petani-tua-tanpa-teknologi/

GFRAS. (2021). The Role of RAS for Inclusive Agripreneurship Background and Rationale. Joomla Experts. Diakses dari https://www.g-fras.org/en/agripreneurship.html

Harniati, & Anwarudin, O. (2018). The Interest and Action of Young Agricultural Entrepreneur on Agribusiness in Cianjur Regency, West Java. Jurnal Penyuluhan, 14(2), 267505. Diakses dari https://doi.org/10.25015/penyuluhan.v14i1.18913

Herawaty. (2016). Wirausaha Muda dalam Peningkatan Pembangunan Pertanian. Jurnal Agrica Ekstensia, Vol.10(2), Hal 81-87. Diakses dari https://core.ac.uk/download/pdf/326037001.pdf

Hidayati, N., Rosawanti, P., Arfianto, F., & Hanafi, N. (2018). Pemanfaatn Lahan Sempit Untuk Budidaya Sayuran Dengan Sistem Vertikultur (Utilization of narrow-land area to cultivate vegetables by verticulture system). PengabdianMu, 3, 40–46. Diakses dari http://journal.umpalangkaraya.ac.id/index.php/pengabdianmu/article/view/28?articlesBySameAuthorPage=2

Jazilah, Syakiroh. (2018). Agripreneurship di Era Revolusi Industri 4.0. 150–154. Diakses dari https://proceeding.unikal.ac.id/index.php/job/article/view/185

Magagula, B., & Tsvakirai, C. Z. (2020). Youth Perceptions of Agriculture: Influence of Cognitive Processes on Participation in Agripreneurship. Development in Practice, 30(2), 234–243. Diakses dari https://doi.org/10.1080/09614524.2019.1670138

Mukti, G. W., Andriani, R., & Pardian, P. (2018). Transformasi Petani Menjadi Entrepreneur (Studi Kasus Pada Program Wirausaha Muda Pertanian Di Fakultas Pertanian Universitas Padjadjaran). AGRICORE, 3(2), 508–524. Diakses dari http://jurnal.unpad.ac.id/agricore/article/view/20491/9546

Nasruddin, W., Junaidi, E., Musyadar, A., & Dayat, D. (2015). Tingkat Kewirausahaan Berbagai Pelaku Agribisnis di Wilayah Bogor. Jurnal Agribisnis Indonesia, 3(1), 55–66. Diakses dari https://doi.org/10.29244/jai.2015.3.1.54-66

Nugraha, A., Hestiawan, M. S., & Supyandi, D. (2016). Refleksi Paradigma Kedaulatan Pangan Di Indonesia: Studi Kasus Gerakan Pangan Lokal Di Flores Timur. Agricore: Jurnal Agribisnis Dan Sosial Ekonomi Pertanian Unpad, 1(2). Diakses dari https://doi.org/10.24198/agricore.v1i2.22717

Nugroho, A. D., Waluyati, L. R., & Jamhari, J. (2018). Upaya Memikat Generasi Muda Bekerja Pada Sektor Pertanian di Daerah Istimewa Yogyakarta. JPPUMA: Jurnal Ilmu Pemerintahan Dan Sosial Politik Universitas Medan Area, 6(1), 76–95. Diakses dari https://doi.org/10.31289/jppuma.v6i1.1252

Nurlaela, Siti., Hariadi, Sunarru Samsi., & Raya, Alia. Bihrajihat. (2020). Peran Orang Tua dalam Mengembangkan Perilaku Wirausaha Petani Muda Hortikultura di Daerah Istimewa Yogyakarta. Prosiding Seminar Nasional Pembangunan Dan Pendidikan Vokasi Pertanian Politeknik Pembangunan Pertanian Manokwari, November, 223–232. Diakses dari https://jurnal.polbangtanmanokwari.ac.id/index.php/prosiding/article/view/141

Nurmawati, & Kadarwati, S. (2016). Vertikultur Media Pralon Sebagai Upaya Memenuhi Kemandirian Pangan Di Wilayah Peri Urban Kota Semarang. Jurnal Pendidikan Sains, 04(02), 19–25. Diakses dari https://jurnal.unimus.ac.id/index.php/JPKIMIA/article/view/2158

Oktavia, S. E., & Suprapti, I. (2020). Motivasi Generasi Muda dalam Melakukan Usahatani Desa Pangkatrejo Kabupaten Lamongan. Agriscience, 1(November), 383–395. Diakses dari https://journal.trunojoyo.ac.id/agriscience/article/view/8022

Poltak, H., Prakoso, G. H., Gunaisah, E., Ulat, M. A., Mustasim, Latif, M. Z., Sayuti, M., Sururi, M., Muhfizar, & Winarno, B. (2021). Pendampingan Kelompok Kewirausahaan Muda bagi Pemula Bidang Kelautan dan Perikanan di Politeknik Kelautan dan Perikanan Sorong. Selaparang. Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 4(April), 96–103. Diakses dari http://journal.ummat.ac.id/index.php/jpmb/article/view/4025

Sarjiyah & Kamardiani, Diah Rina. (2019). Optimalisasi Pemanfaatan Pekarangan Perkotaan Dalam Pemenuhan Kebutuhan Sayuran Di Kampung Suronatan. Seminar Nasional ABDIMAS II. Sinergi Dan Strategi Akademisi, Business, Dan Government (ABG) Dalam Mewujudkan Pemberdayaan Masyarakat Yang Berkemajuan Di Era Industri 4.0, 1863–1872. Diakses dari https://prosiding.umy.ac.id/semnasppm/index.php/psppm/article/view/534

Sarjiyah & Istiyanti, Eni. (2020). Optimalisasi Pemanfaatan Lahan Pekarangan Untuk Pemenuhan Kebutuhan Sayuran Yang Sehat Dan Aman. Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat, 381–388. Diakses dari https://doi.org/10.18196/ppm.32.221

Subandar, I., Nurba, D., & Gafur, A. (2015). Peningkatan Produktivitas Lahan Melalui Pemanfaatan Lahan Perkarangan di Meureubo Kabupaten Aceh Barat. Jurnal Agrotek Lestari, 1(1), 21–26. Diakses dari https://doi.org/10.35308/jal.v1i1.427

Sukenti, K., Sukiman, S., Suripto, S., Rohyani, I. S., & Jupri, A. (2019). Optimalisasi Pemanfaatan Lahan Pekarangan Sebagai Upaya dalam Membantu Ketersediaan Pangan dan Perekonomian Masyarakat di Desa Sukarema, Kabupaten Lombok Timur. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 2(1), 97–101. Diakses dari https://doi.org/10.29303/jpmpi.v2i1.362

Vebriansyah, R. (2020). Laba dari Budikdamber. TRUBUS. Diakses dari https://www.trubus-online.co.id/laba-dari-budikdamber/

wartaekonomi. (2020). Kisah Sukses Petani Milenial Jatu Barmawati Jadi Inspirasi di Program YESS. Wartaekonomi.Co.Id. Diakses dari https://www.wartaekonomi.co.id/read317435/kisah-sukses-petani-milenial-jatu-barmawati-jadi-inspirasi-di-program-yess

wartatani. (n.d.). Sandi Octa Jadi Petani Milenial Sukses, Sebulan Kantongi Rp 500 Juta. Www.Wartatani.Co. Diakses dari https://www.wartatani.co/3237/headline/sandi-octa-jadi-petani-milenial-sukses-sebulan-kantongi-rp-500-juta/

Werembinan, C. S., Pakasi, C. B. D., & Pangemanan, L. R. J. (2018). Persepsi Generasi Muda Terhadap Kegiatan Pertanian Di Kelurahan Buha Kecamatan Mapanget Kota Manado. Agri-Sosioekonomi, 14(3), 123. Diakses dari https://doi.org/10.35791/agrsosek.14.3.2018.21542

Yuliani, N., Novita, D., & Pramestari, D. (2019). Menumbuhkan Jiwa Wirausaha Kawula Muda Di Era Milenial Melalui Pendekatan Inside-Out. Ikraith-Abdimas, 2(2), 12–22. Diakses dari https://media.neliti.com/media/publications/268416-menumbuhkan-jiwa-wirausaha-kawula-mudadi-8c70e932.pdf

Downloads

Published

2021-10-27

Issue

Section

Articles