PENYULUHAN USAHA PENINGKATAN JUMLAH PENUMPANG PADA USAHA JASA ANGKUTAN UMUM RAJAWALI SUMATERA UTARA DI MASA PANDEMI COVID 19

Authors

  • Adelina Lubis Universitas Medan Area 1
  • Syarifah Muthia Putri Universitas Medan Area 2
  • Ihsan Effendi Universitas Medan Area 3
  • Muhammad Ridha Haykal Amal Universitas Medan Area 4

DOI:

https://doi.org/10.31764/jpmb.v6i2.7027

Keywords:

counseling, covid 19, facilities, good service system, public transpotation.

Abstract

ABSTRAK

Sejak menyebarnya virus covid 19 di Indonesia pada tahun 2019 memberikan dampak penurunan ekonomi pada hampir seluruh sektor usaha. Salah satunya adalah sektor usaha angkutan umum naungan koperasi yang ada di kota Medan yaitu Koperasi Jasa Pengangkutan Umum Rajawali SUMUT. Penurunan kepercayaan masyarakat untuk menggunakan angkutan umum disebabkan oleh kekhawatiran masyarakat terpapar virus covid 19. Oleh karena itu diperlukan strategi-strategi untuk menarik kembali kepercayaan masyarakat dalam menggunakan angkutan umum. Penyuluhan yang diberikan terkait dengan tata kelola koperasi yang benar, sistem pelayanan yang baik, dan peningkatan fasilitas pada angkutan umum untuk mencegah penyebaran virus covid 19. Melalui penyuluhan ini Koperasi Jasa Pengangkutan Umum Rajawali SUMUT dapat menerapkan strategi-strategi yang telah diberikan dan membuat pembaharuan pada tata kelola yang siap untuk beradaptasi menghadapi virus covid 19.

 

Kata kunci: covid 19; fasilistas, penyuluhan; sistem pelayanan; transportasi umum.

 

ABSTRACT

Since the spread of the covid 19 virus in Indonesia in 2019, it has had an economic downturn in almost all business sectors. One of them is the public transportation business sector under the auspices of a cooperative in the city of Medan, namely Koperasi Jasa Pengangkutan Umum Rajawali SUMUT. The decrease in public confidence in using public transportation is caused by the public’s concern about being exposed to the covid 19 virus. Therefore, strategies are needed to reclaim public trust in using public transportation. The counseling provided is related to proper cooperative governance, a good service system, and improving facilities on public transportation to prevent the spread of the covid 19 virus. Through this counseling, Koperasi Jasa Pengangkutan Umum Rajawali SUMUT can implement the strategies that have been given and make changes to governance that are ready to deal with the covid 19 virus.

 

Keywords: counseling; covid 19; facilities; good service system; public transpotation.

Author Biography

Adelina Lubis, Universitas Medan Area 1


References

Lupiyoadi, Rambat, (2006). Manajemen Pemasaran Jasa : Teori dan Praktek.Jakarta : PT. Salemba Empat

Sutomo Heru, (2008). Prioritas Angkutan Umum untuk Menanggapi Keberlanjutan, Jurnal Transportasi Vol. 8 Edisi Khusus No. 3 Oktober 2008.

Tjiptono, Fandy, (2004). Pemasaran Jasa .Malang : Bayu Media.

Djasri, H, (2020). Corona Virus dan Manajemen Mutu Pelayanan Klinis di Rumah Sakit. The Journal of Hospital Accreditation, 2(1), 1-2

Ramadhan, F., Satria D., Aisuwarya, R., (2013). Rancang Bangun dan Implementasi Sistem Pencuci Tangan (Hand Washer) dan Pengering Tangan (Hand Dryer) Otomatis, Jurnal, Fakultas Teknik Informasi, Universitas Andalas, Padang

Amrilah, A, (2015). Retrieved from Teori Inframerah dan Prinsip Kerja Inframerah. http://zonaelektro.net/infra-merah-media-komunikasi-cahaya

Tamin,O.Z., (1997) Perencanaan dan Pemodelan Transportasi. ITB.Bandung,

Undang-undang No. 14 Tahun1992

Downloads

Published

2022-06-05

Issue

Section

Articles